Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

4 Fakta Perempuan yang Tewas di Toilet Pondok Gus Samsudin

Kompas.com - 16/12/2023, 16:30 WIB
Nur Rohmi Aida,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Pondok Nuswantoro yang berlokasi di Desa Rejowinangun, Kecamatan Kademangan, Blitar, Jawa Timur kembali menjadi sorotan usai adanya temuan perempuan yang tewas di toilet.

Sebagai informasi, Pondok Nuswantoro merupakan pondok milik Gus Samsudin yang dulu dikenal dengan nama Padepokan Nur Dzat Sejati.

Nama Gus Samsudin sebelumnya sempat menjadi perhatian publik usai perseteruannya dengan YouTuber Marchel Rhadival atau yang dikenal dengan Pesulap Merah.

Perempuan yang ditemukan tewas di lokasi pondok Gus Samsudin tersebut berinisial SWT (59).

Baca juga: Kronologi Kisruh Gus Samsudin dan Pesulap Merah hingga Ditutupnya Padepokan

Berikut ini sejumlah fakta perempuan yang tewas di di Pondok Gus Samsudin:

Baca juga: 5 Fakta dan Dugaan Satu Keluarga Tewas di Malang, Korban Jemput Anak untuk Tidur Bersama

1. Berawal dari laporan keluarga

SWT sebelumnya pamit ke keluarga untuk melakukan pengobatan alternatif ke tempat Gus Samsudin pada Sabtu (9/12/2023).

Kendati demikian, SWT tak kunjung pulang hingga Senin (11/12/2023), dikutip dari laman Kompas.com Sabtu (16/12/2023).

Pihak keluarga yang khawatir kemudian mendatangi lokasi pengobatan milik Gus Samsudin.

Kapolsek Lodaya Barat Iptu Dwi Purwanto menjelaskan, dari daftar buku tamu kemudian diketahui bahwa SWT memang benar datang ke lokasi pada Sabtu pagi.

Meski demikian, pihak pondok mengaku tak mengetahui lagi keberadaan korban setelah itu.

Pihak keluarga akhirnya membuat laporan ke Polsek Lodoyo Barat.

2. Korban meninggal di dalam kamar mandi

Samsudin menemui pihak Dinas Kesehatan Kabupaten Blitar guna mengklarifikasi kasus warga Kota Blitar yang ditemukan meninggal di toilet Pondok Pesantren Nuswantoro, Jumat (15/12/2023)Dok. Dinkes Kabupaten Blitar Samsudin menemui pihak Dinas Kesehatan Kabupaten Blitar guna mengklarifikasi kasus warga Kota Blitar yang ditemukan meninggal di toilet Pondok Pesantren Nuswantoro, Jumat (15/12/2023)

Usai mendapat laporan, polisi kemudian datang ke lokasi dan langsung memeriksa CCTV.

Dari rekaman CCTV, diketahui SWT sempat mengikuti terapi pada Sabtu malam sekitar pukul 20.44 WIB.

Berdasarkan rekaman tersebut, diketahui SWT masuk ke dalam kamar mandi.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

[POPULER TREN] Bayi Tertabrak Fortuner, Orangtua Bisa Dipidana? | Mahasiswa UM Palembang Diduga Plagiat Skripsi Lulusan Unsri

[POPULER TREN] Bayi Tertabrak Fortuner, Orangtua Bisa Dipidana? | Mahasiswa UM Palembang Diduga Plagiat Skripsi Lulusan Unsri

Tren
Parlemen Israel Loloskan RUU yang Menyatakan UNRWA sebagai Organisasi Teroris

Parlemen Israel Loloskan RUU yang Menyatakan UNRWA sebagai Organisasi Teroris

Tren
Apakah Haji Tanpa Visa Resmi Hukumnya Sah? Simak Penjelasan PBNU

Apakah Haji Tanpa Visa Resmi Hukumnya Sah? Simak Penjelasan PBNU

Tren
Satu Orang Meninggal Dunia Usai Tersedot Turbin Pesawat di Bandara Amsterdam

Satu Orang Meninggal Dunia Usai Tersedot Turbin Pesawat di Bandara Amsterdam

Tren
Pria Jepang yang Habiskan Rp 213 Juta demi Jadi Anjing, Kini Ingin Jadi Hewan Berkaki Empat Lain

Pria Jepang yang Habiskan Rp 213 Juta demi Jadi Anjing, Kini Ingin Jadi Hewan Berkaki Empat Lain

Tren
9 Orang yang Tak Disarankan Minum Teh Bunga Telang, Siapa Saja?

9 Orang yang Tak Disarankan Minum Teh Bunga Telang, Siapa Saja?

Tren
MA Ubah Syarat Usia Calon Kepala Daerah, Diputuskan 3 Hari, Picu Spekulasi Jalan Mulus bagi Kaesang

MA Ubah Syarat Usia Calon Kepala Daerah, Diputuskan 3 Hari, Picu Spekulasi Jalan Mulus bagi Kaesang

Tren
Profil Budi Djiwandono, Keponakan Prabowo yang Disebut Bakal Maju Pilkada Jakarta 2024

Profil Budi Djiwandono, Keponakan Prabowo yang Disebut Bakal Maju Pilkada Jakarta 2024

Tren
Tapera dan Kekhawatiran Akan Korupsi Asabri-Jiwasraya Jilid 2

Tapera dan Kekhawatiran Akan Korupsi Asabri-Jiwasraya Jilid 2

Tren
Sarkofagus Ramses II Ditemukan berkat Hieroglif dengan Lambang Nama Firaun

Sarkofagus Ramses II Ditemukan berkat Hieroglif dengan Lambang Nama Firaun

Tren
Kapan Pengumuman Tes Online Tahap 2 Rekrutmen Bersama BUMN 2024?

Kapan Pengumuman Tes Online Tahap 2 Rekrutmen Bersama BUMN 2024?

Tren
Saat Korea Utara Terbangkan Balon Udara Berisi Sampah dan Kotoran ke Wilayah Korsel...

Saat Korea Utara Terbangkan Balon Udara Berisi Sampah dan Kotoran ke Wilayah Korsel...

Tren
China Hukum Mati Pejabat yang Terima Suap Rp 2,4 Triliun

China Hukum Mati Pejabat yang Terima Suap Rp 2,4 Triliun

Tren
Kandungan dan Kegunaan Susu Evaporasi, Kenali Pula Efek Sampingnya!

Kandungan dan Kegunaan Susu Evaporasi, Kenali Pula Efek Sampingnya!

Tren
Pekerja Tidak Bayar Iuran Tapera Terancam Sanksi, Apa Saja?

Pekerja Tidak Bayar Iuran Tapera Terancam Sanksi, Apa Saja?

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com