Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Urutan Film "Saw", Berdasarkan Tahun Rilis dan Cerita

Kompas.com - 23/09/2023, 12:00 WIB
Erwina Rachmi Puspapertiwi,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi

Mereka terjebak dalam rumah yang pelan-pelan terisi gas. Di saat yang sama, polisi tengah menyelidiki pelaku permainan tersebut yakni Jigsaw Killer.

Saw III (2006)

Saw ketiga menceritakan sosok di balik Jigsaw Killer yakni John Kramer yang hampir meninggal akibat kanker. Meski begitu, ia tetap hidup untuk mengadakan satu permainan maut lagi.

Saw IV (2007)

Saw IV melanjutkan cerita film sebelumnya dengan permainan maut terakhir yang masih berlangsung.

Selain itu, kehidupan Kramer diceritakan. Ia ternyata memiliki istri bernama Jill yang keguguran karena mengalami kecelakaan.

Pelaku kecelakaan itu merupakan korban pertama Jigsaw.

Saw V (2008)

Film ini menceritakan sosok Jigsaw yang belum meninggal dan muridnya Billy the Puppet .

Keduanya meneruskan permainan tersebut, Saw V mengikuti serangkaian permainan kematian baru yang dibuat Jigsaw.

Saw VI (2009)

John Kramer telah meninggal tapi sosok Jigsaw masih hidup karena permainan itu dijalankan orang lain.

Sementara pihak FBI masih mencari jejak penerus Kramer. Saw VI menampilkan permainan besar lain yang ditinggalkan Kramer untuk anak buahnya

Saw 3D (2010)

Film yang juga berjudul Saw: The Final Chapter ini menceritakan pertarungan terakhir antara sisa kaki tangan John Kramer yang menjalankan permainan Jigsaw.

Spiral: From the Book of Saw (2021)

Spiral: From the Book of Saw merupakan film terakhir dari waralaba ini.

Spiral menampilkan sosok yang meniru Jigsaw.

Film ini berfokus pada penyelidikan polisi untuk menangkap pembuat permanan mematikan tersebut.

Baca juga: 11 Rekomendasi Film Zombie Terbaik, Apa Saja?

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:

Terkini Lainnya

Berencana Tinggal di Bulan, Apa yang Akan Manusia Makan?

Berencana Tinggal di Bulan, Apa yang Akan Manusia Makan?

Tren
Ustaz Asal Riau Jadi Penceramah Tetap di Masjid Nabawi, Kajiaannya Diikuti Ratusan Orang

Ustaz Asal Riau Jadi Penceramah Tetap di Masjid Nabawi, Kajiaannya Diikuti Ratusan Orang

Tren
Gratis, Ini 3 Jenis Layanan yang Ditanggung BPJS Kesehatan Sesuai Perpres Terbaru

Gratis, Ini 3 Jenis Layanan yang Ditanggung BPJS Kesehatan Sesuai Perpres Terbaru

Tren
Respons Kemenkominfo soal Akun Media Sosial Kampus Jadi Sasaran Peretasan Judi Online

Respons Kemenkominfo soal Akun Media Sosial Kampus Jadi Sasaran Peretasan Judi Online

Tren
Ketahui, Ini 8 Suplemen yang Bisa Sebabkan Sakit Perut

Ketahui, Ini 8 Suplemen yang Bisa Sebabkan Sakit Perut

Tren
Batu Kuno Ungkap Alasan Bolos Kerja 3.200 Tahun Lalu, Istri Berdarah dan Membalsam Mayat Kerabat

Batu Kuno Ungkap Alasan Bolos Kerja 3.200 Tahun Lalu, Istri Berdarah dan Membalsam Mayat Kerabat

Tren
Ditemukan di Testis, Apa Bahaya Mikroplastik bagi Manusia?

Ditemukan di Testis, Apa Bahaya Mikroplastik bagi Manusia?

Tren
Pegi Teriak Fitnah, Ini Fakta Baru Penangkapan Tersangka Kasus Pembunuhan Vina

Pegi Teriak Fitnah, Ini Fakta Baru Penangkapan Tersangka Kasus Pembunuhan Vina

Tren
Ikang Fawzi Antre Layanan di Kantor BPJS Selama 6 Jam, BPJS Kesehatan: Terjadi Gangguan

Ikang Fawzi Antre Layanan di Kantor BPJS Selama 6 Jam, BPJS Kesehatan: Terjadi Gangguan

Tren
Beredar Isu Badai Matahari 2025 Hilangkan Akses Internet Berbulan-bulan, Ini Penjelasan Ahli

Beredar Isu Badai Matahari 2025 Hilangkan Akses Internet Berbulan-bulan, Ini Penjelasan Ahli

Tren
Mengenal Jampidsus, Unsur 'Pemberantas Korupsi' Kejagung yang Diduga Dikuntit Densus 88

Mengenal Jampidsus, Unsur "Pemberantas Korupsi" Kejagung yang Diduga Dikuntit Densus 88

Tren
Starlink dan Literasi Geospasial

Starlink dan Literasi Geospasial

Tren
Saat Pegi Berkali-kali Membantah Telah Bunuh Vina, Sebut Fitnah dan Rela Mati...

Saat Pegi Berkali-kali Membantah Telah Bunuh Vina, Sebut Fitnah dan Rela Mati...

Tren
5 Kasus Besar yang Tengah Ditangani Jampidsus di Tengah Dugaan Penguntitan Densus 88

5 Kasus Besar yang Tengah Ditangani Jampidsus di Tengah Dugaan Penguntitan Densus 88

Tren
Jarang Diketahui, Ini Potensi Manfaat Konsumsi Kunyit Putih Setiap Hari

Jarang Diketahui, Ini Potensi Manfaat Konsumsi Kunyit Putih Setiap Hari

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com