Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jari Tangan Mengerut Saat Terkena Air, Apakah Sidik Jari Bisa Hilang?

Kompas.com - 19/07/2023, 06:30 WIB
Ahmad Naufal Dzulfaroh,
Rizal Setyo Nugroho

Tim Redaksi

 

Paparan bahan iritan ringan

Menurut Oke, paparan bahan iritan ringan biasanya berjalan kronik (lama), seperti terpapar air, sabun detergen.

Hal ini membuat gejala baru akan terasa memberat setelah pemakaian yang lama.

Ia menuturkan, kondisi tersebut hanya bisa dicegah dengan menggunakan sarung tangan agar kulit tidak langsung terpapar air, sabun, atau bahan kimia lain.

"Kemudian harus sering menggunakan pelembab agar barier kulit menjadi lebih baik. Bila kondisi memberat, segera ke dokter untuk mendapatkan pengobatan yang tepat," ujarnya.

Selain bahan kimia iritan, trauma gesekan berulang dengan benda-benda kasar juga akan menimbulkan reaksi yang sama.

Misalnya, para petani yang sering mencangkul dengan pegangan cangkul dari kayu kasar biasanya akan memiliki kondisi telapak tangan dan jari yang sama dengan paparan bahan iritan.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com