Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[POPULER TREN] Profil Desmond J Mahesa | Kronologi Terungkapnya Kasus Anak Setubuhi Ibu Kandung

Kompas.com - 25/06/2023, 05:35 WIB
Alicia Diahwahyuningtyas,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Sejumlah pemberitaan menghiasi laman Tren sepanjang Sabtu (24/6/2023).

Informasi seputar Desmond J Mahesa mendominasi pemberitaan.

Diketahui, politikus Partai Gerindra Demond Junaidi Mahesa meninggal dunia pada Sabtu (24/6/2023).

Selain terkait dengan Desmond, informasi soal daftar negara peserta Piala Dunia U-17 2023, alasan Peru batal jadi tuan rumah Piala Dunia U-17, profil Wagner grup hingga kronologi terungkapnya kasus anak setubuhi ibu kandung selama 11 tahun juga menarik perhatian pembaca.

Baca juga: Link, Harga, dan Cara Beli Tiket PRJ 2023

Berita populer Tren

Berikut berita terpopuler di laman Tren sepanjang Sabtu (24/6/2023) hingga Minggu (25/6/2023) pagi:

1. Profil Desmond J Mahesa

Politikus Partai Gerindra Desmond Junaidi Mahesa meninggal dunia pada Sabtu (24/6/2023).

Kabar meninggalnya mantan aktivis '98 tersebut dibenarkan oleh anggota Komisi VI DPR RI Andre Rosiade.

Andre mengatakan bahwa Desmond mengembuskan napas terakhirnya di Rumah Sakit (RS) Mayapada, Jakarta pada Sabtu pagi.

Jenazah Desmond rencananya disemayamkan di rumah duka di Jalan Saco 1, Ragunan, Pasar Minggu, Jakarta Selatan.

Andre menambahkan, setelah disemayamkan, jenazah Desmond akan dimakamkan di Al Azhar Karawang.

Informasi selengkapnya perihal profil Demsond J Mahesa dapat disimak pada berita berikut:

Profil Desmond J Mahesa, Politikus Gerindra yang Meninggal di Usia 57 Tahun

2. Daftar negara peserta U-17 2023

Para pemain Nigeria Trofi Piala Dunia U-17 di Stadion Zayed, Abu Dhabi, Uni Emirat Arab, pada 8 November 2013.AFP/MARWAN NAAMANI Para pemain Nigeria Trofi Piala Dunia U-17 di Stadion Zayed, Abu Dhabi, Uni Emirat Arab, pada 8 November 2013.

Piala Dunia U-17 FIFA adalah kompetisi sepak bola yang diselenggarakan setiap dua tahun sekali, dengan 24 negara yang bersaing memperebutkan gelar.

Sejauh ini, telah ada 20 negara yang memastikan diri lolos ke Piala Dunia U-17 2023 yang akan berlangsung di Indonesia.

Halaman:

Terkini Lainnya

Rumput Lapangan GBK Jelang Kualifikasi Piala Dunia usai Konser NCT Dream Disorot, Ini Kata Manajemen

Rumput Lapangan GBK Jelang Kualifikasi Piala Dunia usai Konser NCT Dream Disorot, Ini Kata Manajemen

Tren
Bukan UFO, Penampakan Pilar Cahaya di Langit Jepang Ternyata Isaribi Kochu, Apa Itu?

Bukan UFO, Penampakan Pilar Cahaya di Langit Jepang Ternyata Isaribi Kochu, Apa Itu?

Tren
5 Tokoh Terancam Ditangkap ICC Imbas Konflik Hamas-Israel, Ada Netanyahu

5 Tokoh Terancam Ditangkap ICC Imbas Konflik Hamas-Israel, Ada Netanyahu

Tren
Taspen Cairkan Gaji ke-13 mulai 3 Juni 2024, Berikut Cara Mengeceknya

Taspen Cairkan Gaji ke-13 mulai 3 Juni 2024, Berikut Cara Mengeceknya

Tren
Gaet Hampir 800.000 Penonton, Ini Sinopsis 'How to Make Millions Before Grandma Dies'

Gaet Hampir 800.000 Penonton, Ini Sinopsis "How to Make Millions Before Grandma Dies"

Tren
Ramai soal Jadwal KRL Berkurang saat Harpitnas Libur Panjang Waisak 2024, Ini Kata KAI Commuter

Ramai soal Jadwal KRL Berkurang saat Harpitnas Libur Panjang Waisak 2024, Ini Kata KAI Commuter

Tren
Simak, Ini Syarat Hewan Kurban untuk Idul Adha 2024

Simak, Ini Syarat Hewan Kurban untuk Idul Adha 2024

Tren
BMKG Keluarkan Peringatan Dini Kekeringan di DIY pada Akhir Mei 2024, Ini Wilayahnya

BMKG Keluarkan Peringatan Dini Kekeringan di DIY pada Akhir Mei 2024, Ini Wilayahnya

Tren
8 Bahaya Mencium Bayi, Bisa Picu Tuberkulosis dan Meningitis

8 Bahaya Mencium Bayi, Bisa Picu Tuberkulosis dan Meningitis

Tren
3 Alasan Sudirman Said Maju sebagai Gubernur DKI Jakarta, Siap Lawan Anies

3 Alasan Sudirman Said Maju sebagai Gubernur DKI Jakarta, Siap Lawan Anies

Tren
Starlink Indonesia: Kecepatan, Harga Paket, dan Cara Langganan

Starlink Indonesia: Kecepatan, Harga Paket, dan Cara Langganan

Tren
AS Hapuskan 'Student Loan' 160.000 Mahasiswa Senilai Rp 123 Triliun

AS Hapuskan "Student Loan" 160.000 Mahasiswa Senilai Rp 123 Triliun

Tren
Apakah Setelah Pindah Faskes, BPJS Kesehatan Bisa Langsung Digunakan?

Apakah Setelah Pindah Faskes, BPJS Kesehatan Bisa Langsung Digunakan?

Tren
Apakah Gerbong Commuter Line Bisa Dipesan untuk Rombongan?

Apakah Gerbong Commuter Line Bisa Dipesan untuk Rombongan?

Tren
Kapan Tes Online Tahap 2 Rekrutmen BUMN 2024? Berikut Jadwal, Kisi-kisi, dan Syarat Lulusnya

Kapan Tes Online Tahap 2 Rekrutmen BUMN 2024? Berikut Jadwal, Kisi-kisi, dan Syarat Lulusnya

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com