Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

40 Ucapan Selamat Hari Kenaikan Isa Almasih dalam Bahasa Inggris dan Bahasa Indonesia

Kompas.com - 17/05/2023, 21:03 WIB
Alinda Hardiantoro,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Setiap tahun, umat kristiani akan merayakan Hari Kenaikan Isa Almasih.

Tahun ini, Hari Kenaikan Isa Almasih jatuh pada Kamis (18/5/2023).

Dilansir dari Kompas.com (2020), kenaikan Isa Almasih merupakan rangkaian dari peristiwa Jumat Agung dan Kebangkitan Yesus Kristus.

Baca juga: Arti, Sejarah, dan Makna Peringatan Wafat Isa Almasih atau Jumat Agung

Yesus Kristus disebutkan naik ke Surga pada hari ke-40 setelah Kebangkitan-Nya.

Artinya, perayaan Kenaikan Isa Almasih atau Yesus Kristus selalu dirayakan 40 hari setelah Paskah.

Di momen tersebut, umat kritiani bisa merayakannya dengan saling berkirim pesan berisi ucapan Hari Kenaikan Isa Almasih.

Baca juga: Kisah Wafatnya Isa Almasih atau Jumat Agung


Berikut kumpulan ucapan Hari Kenaikan Isa Almasih dalam bahasa Indonesia dan bahasa Inggris:

Ucapan Hari Kenaikan Isa Almasih dalam bahasa Inggris

Dilansir dari Creat Custom Wishes, berikut contoh ucapan Hari kenaikan Isa Almasih dalam bahasa Inggris:

1. On this big day, I pray that may Jesus give you all the happiness and all the love that you deserve in life. Happy Ascension Day 2023!

(Di hari besar ini, saya berdoa semoga Yesus memberi Anda semua kebahagiaan dan semua cinta yang pantas Anda dapatkan dalam hidup. Selamat Hari Kenaikan 2023!).

2. Wishing a very Happy Ascension Day to you my dear. Celebrate this day by thanking Jesus for everything in your prayers.

(Selamat Hari Kenaikan untukmu. Rayakan hari ini dengan berterima kasih kepada Yesus untuk segala sesuatu dalam doa-doa Anda).

3. It was on this day that our beloved Jesus was received upon heaven and therefore, we must celebrate this day with great zeal.

(Pada hari inilah Yesus kita yang terkasih diterima di surga dan oleh karena itu, kita harus merayakan hari ini dengan penuh semangat).

4. On this Ascension Day, It gives me great joy to tell you that the ascension of Jesus was his way to make us understand that the Lord exists. Happy Ascension Day 2023!

Halaman:

Terkini Lainnya

Jepang Sengaja Tutupi Pemandangan Gunung Fuji dengan Kain, Apa Alasannya?

Jepang Sengaja Tutupi Pemandangan Gunung Fuji dengan Kain, Apa Alasannya?

Tren
Cara Ikut Hari Sejuta Kiblat Kemenag Sore Ini, Ada Hadiah Rp 20 Juta

Cara Ikut Hari Sejuta Kiblat Kemenag Sore Ini, Ada Hadiah Rp 20 Juta

Tren
Perubahan Iklim Disebut Jadi Penyebab Qatar Airways Alami Turbulensi Hebat

Perubahan Iklim Disebut Jadi Penyebab Qatar Airways Alami Turbulensi Hebat

Tren
5 Poin Pidato Megawati di Rakernas PDI-P, Kritik Pemilu dan Peluang Puan Jadi Ketum PDI-P

5 Poin Pidato Megawati di Rakernas PDI-P, Kritik Pemilu dan Peluang Puan Jadi Ketum PDI-P

Tren
Mengaku Tidak Bunuh Vina, Pegi Tetap Terancam Hukuman Mati

Mengaku Tidak Bunuh Vina, Pegi Tetap Terancam Hukuman Mati

Tren
Kronologi Penangkapan DPO Caleg PKS di Aceh Tamiang, Diamankan Saat Belanja Pakaian

Kronologi Penangkapan DPO Caleg PKS di Aceh Tamiang, Diamankan Saat Belanja Pakaian

Tren
Cara Meluruskan Arah Kiblat Saat Matahari di Atas Kabah Hari Ini

Cara Meluruskan Arah Kiblat Saat Matahari di Atas Kabah Hari Ini

Tren
18 Tahun Silam Yogyakarta Diguncang Gempa M 5,9, Ribuan Orang Meninggal Dunia

18 Tahun Silam Yogyakarta Diguncang Gempa M 5,9, Ribuan Orang Meninggal Dunia

Tren
Apa yang Terjadi jika Tidak Membayar Denda Tilang Elektronik?

Apa yang Terjadi jika Tidak Membayar Denda Tilang Elektronik?

Tren
4 Pilihan Ikan Tinggi Seng, Bantu Cegah Infeksi Penyakit

4 Pilihan Ikan Tinggi Seng, Bantu Cegah Infeksi Penyakit

Tren
5 Update Pembunuhan Vina: Pegi Bantah Jadi Pelaku dan Respons Keluarga

5 Update Pembunuhan Vina: Pegi Bantah Jadi Pelaku dan Respons Keluarga

Tren
Batas Usia Pensiun Karyawan Swasta untuk Hitung Uang Pesangon Pensiunan

Batas Usia Pensiun Karyawan Swasta untuk Hitung Uang Pesangon Pensiunan

Tren
Tanda Kolesterol Tinggi yang Sering Diabaikan, Apa Saja?

Tanda Kolesterol Tinggi yang Sering Diabaikan, Apa Saja?

Tren
Air Rendaman dan Rebusan untuk Menurunkan Berat Badan, Cocok Diminum Saat Cuaca Panas

Air Rendaman dan Rebusan untuk Menurunkan Berat Badan, Cocok Diminum Saat Cuaca Panas

Tren
Prakiraan BMKG: Ini Wilayah yang Berpotensi Hujan Lebat, Angin Kencang, dan Petir pada 27-28 Mei 2024

Prakiraan BMKG: Ini Wilayah yang Berpotensi Hujan Lebat, Angin Kencang, dan Petir pada 27-28 Mei 2024

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com