Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cara Tepat Menyimpan Kentang agar Tetap Segar dalam Sebulan

Kompas.com - 24/08/2021, 13:00 WIB
Inten Esti Pratiwi

Penulis

KOMPAS.com - Seperti umbi-umbian lainnya, kentang adalah bahan pangan yang awet lama alias tak mudah rusak.

Namun jika tak tepat dalam menyimpannya, struktur kentang bisa rusak. Seperti misalnya timbul bercak-bercak kehijauan atau yang dinamakan solanin.

Solanin bisa muncul jika kentang terpapar cahaya terlalu banyak dalam jangka waktu lama. Dan solanin yang ada, adalah bahan berbahaya yang sebaiknya tak terkonsumsi oleh manusia.

Selain muncul solanin, jika tak disimpan dengan benar, kentang juga bisa layu tak lagi segar. Ketika kentang hilang kesegarannya, maka citarasanya pun akan berubah. 

Nah agar kesegaran kentang bisa awet bertahan hingga satu bulan lamanya, lakukan enam langkah penyimpanan berikut ini:

Baca juga: Tips Merebus Kentang agar Cepat Matang dalam Waktu Singkat

1. Seleksi kentang terbaik

Ilustrasi kentang. PIXABAY/PUBLICDOMAINPICTURES Ilustrasi kentang.
Sebelum menyimpan kentang, pilih dulu kentang terbaik untuk disimpan dalam jangka waktu lama. 

Sisihkan kentang yang sudah memiliki bercak, noda, atau lubang. Dilansir dari The Spruce Eatskentang yang sudah memiliki cacat ini biasanya tak bisa bertahan lama, apalagi hingga satu bulan.

2. Simpan dalam kondisi kotor

Jangan mencuci kentang jika belum hendak mengolahnya menjadi sajian. Simpan kentang sesuai kondisi aslinya, yaitu dengan kulit yang mungkin ditempeli debu dan tanah.

Ketika kentang dicuci, maka akan ada kelembaban yang menempel di permukaan kulitnya. Kandungan air ini akan memicu kentang lebih mudah membusuk jika disimpan dalam waktu lama.

Baca juga: Manfaat Lain Kentang, Membersihkan Lensa hingga Menghilangkan Karat

3. Letakkan kentang di tempat kering dan gelap

Ilustrasi kentangPixabay/Guvo59 Ilustrasi kentang
Syarat pertama menyimpan kentang adalah jauhkan dari paparan cahaya, baik cahaya matahari atau cahaya buatan dari lampu. 

Tempatkan kentang di keranjang terbuka dan letakkan di pojok dapur yang kering, sejuk dan dilalui aliran udara lancar.

Lemari dapur atau lantai garasi yang cenderung dingin dan gelap adalah pojok yang juga tepat untuk menyimpan kentang.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

UPDATE Banjir Sumbar: 61 Orang Meninggal, Potensi Bencana Susulan Masih Ada

UPDATE Banjir Sumbar: 61 Orang Meninggal, Potensi Bencana Susulan Masih Ada

Tren
7 Sarapan Sehat untuk Usia 50 Tahun, Diyakini Bikin Panjang Umur

7 Sarapan Sehat untuk Usia 50 Tahun, Diyakini Bikin Panjang Umur

Tren
5 Update Kasus Pembunuhan Vina, Bareskrim Turun Tangan dan Dugaan Kejanggalan BAP

5 Update Kasus Pembunuhan Vina, Bareskrim Turun Tangan dan Dugaan Kejanggalan BAP

Tren
Pelaku Penyelundupan Orang Bermodus Iklan Lowker via TikTok Ditangkap di Surabaya, Ini Kronologinya

Pelaku Penyelundupan Orang Bermodus Iklan Lowker via TikTok Ditangkap di Surabaya, Ini Kronologinya

Tren
Apa yang Akan Terjadi Saat Berjalan Kaki 10.000 Langkah Per Hari Selama Sebulan?

Apa yang Akan Terjadi Saat Berjalan Kaki 10.000 Langkah Per Hari Selama Sebulan?

Tren
3 Manfaat Mengonsumsi Madu dan Teh Hijau, Baik bagi Penderita Diabetes

3 Manfaat Mengonsumsi Madu dan Teh Hijau, Baik bagi Penderita Diabetes

Tren
BMKG: Wilayah yang Berpotensi Hujan Lebat, Angin Kencang, dan Petir pada 18-19 Mei 2024

BMKG: Wilayah yang Berpotensi Hujan Lebat, Angin Kencang, dan Petir pada 18-19 Mei 2024

Tren
[POPULER TREN] Wilayah Berpotensi Hujan Lebat 17-18 Mei 2024 | Ikan Tinggi Purin Pantangan Penderita Asam Urat

[POPULER TREN] Wilayah Berpotensi Hujan Lebat 17-18 Mei 2024 | Ikan Tinggi Purin Pantangan Penderita Asam Urat

Tren
Kondisi Geografis Mahakam Ulu, Tetangga IKN yang Dikepung Sungai dan Kini Darurat Banjir

Kondisi Geografis Mahakam Ulu, Tetangga IKN yang Dikepung Sungai dan Kini Darurat Banjir

Tren
Pesona Air Terjun

Pesona Air Terjun

Tren
Update Banjir Mahakam Ulu, Ratusan Orang Masih Mengungsi

Update Banjir Mahakam Ulu, Ratusan Orang Masih Mengungsi

Tren
Ribka Sugiarto Mundur dari Pelatnas, Kekasih Ungkap Alasannya

Ribka Sugiarto Mundur dari Pelatnas, Kekasih Ungkap Alasannya

Tren
Ilmuwan Akhirnya Tahu Bagaimana Cara Orang Mesir Kuno Membangun Piramida

Ilmuwan Akhirnya Tahu Bagaimana Cara Orang Mesir Kuno Membangun Piramida

Tren
Ada Aturan Baru KRIS, Apakah Perawatan ICU Ditanggung BPJS Kesehatan?

Ada Aturan Baru KRIS, Apakah Perawatan ICU Ditanggung BPJS Kesehatan?

Tren
Jemaah Tolong Jemaah, Kisah Manis Persaudaraan di Madinah

Jemaah Tolong Jemaah, Kisah Manis Persaudaraan di Madinah

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com