Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Menilik Kondisi Tubuh Setelah Sembuh dari Covid-19, Masih Ada Gejala?

Kompas.com - 16/07/2021, 19:30 WIB
Retia Kartika Dewi,
Rendika Ferri Kurniawan

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Seseorang yang terinfeksi Covid-19 biasanya menunjukkan gejala ringan hingga parah, atau bahkan tanpa gejala (OTG).

Saat mereka pulih dari Covid-19, kebanyakan orang mengaku menjadi lebih baik dalam beberapa minggu.

Namun, beberapa orang mengalami kondisi pasca-Covid-19.

Lalu, apakah mereka yang telah sembuh dari Covid-19 masih menyisakan gejala?

Baca juga: Alasan BPOM, WHO, dan FDA Belum Setujui Ivermectin sebagai Obat Covid-19

Penjelasan ahli

Ahli Paru dan Sekretaris Umum Perhimpunan Dokter Paru Indonesia (PDPI), dr Erlang Samudero, SpP(k) mengatakan, kondisi tubuh pasien Covid-19 yang telah sembuh belum tentu bisa berfungsi normal seutuhnya.

"Belum tentu, tergantung luasnya kerusakan yang terjadi," ujar Erlang saat dihubungi Kompas.com, Jumat (16/7/2021).

Menurut dia, jika suatu organ sudah rusak karena terinfeksi Covid-19, maka organ tersebut tetap rusak.

Sedangkan, organ tubuh yang masih dalam kondisi baik dan berfungsi akan mengompensasi organ yang rusak.

"Misalnya seperti tubuh akan melakukan proses penyembuhan sendiri dan salah satu proses penyembuhan itu, scar itu, yang jadi masalah," lanjut dia.

Selain itu, Erlang juga menjelaskan bahwa belum tentu jika hanya terjadi peradangan dan tidak rusak strukturnya masih bisa kembali.

Tetapi, jika struktur organnya sudah rusak dan berubah, maka tidak bisa kembali atau disembuhkan.

"Ada bekasnya atau scarnya itu enggak bisa berfungsi secara normal," ujar dia.

Jika saat masih terinfeksi Covid, pasien akan merasa kesulitan bernapas, Erlang mengatakan, pernapasan tersebut bisa lebih baik ketika dilakukan rehabilitasi medis.

"Bisa dilakukan rehabilitasi medis dengan latihan pernapasan tujuannya paru yang masih baik sisanya bisa mengkompensasi," ujar Erlang.

Baca juga: Mengenal Vaksin Pfizer, dari Kemanjuran Melawan Covid-19 hingga Efek Sampingnya

Jenis kondisi pasca-Covid

Dilansir dari situs resmi CDC, kondisi pasca-Covid adalah berbagai masalah kesehatan baru, kembali atau berkelanjutan yang dapat dialami orang empat minggu atau lebih setelah pertama kali terinfeksi virus penyebab Covid-19.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Parlemen Israel Loloskan RUU yang Menyatakan UNRWA sebagai Organisasi Teroris

Parlemen Israel Loloskan RUU yang Menyatakan UNRWA sebagai Organisasi Teroris

Tren
Apakah Haji Tanpa Visa Resmi Hukumnya Sah? Simak Penjelasan PBNU

Apakah Haji Tanpa Visa Resmi Hukumnya Sah? Simak Penjelasan PBNU

Tren
Satu Orang Meninggal Dunia Usai Tersedot Turbin Pesawat di Bandara Amsterdam

Satu Orang Meninggal Dunia Usai Tersedot Turbin Pesawat di Bandara Amsterdam

Tren
Pria Jepang yang Habiskan Rp 213 Juta demi Jadi Anjing, Kini Ingin Jadi Hewan Berkaki Empat Lain

Pria Jepang yang Habiskan Rp 213 Juta demi Jadi Anjing, Kini Ingin Jadi Hewan Berkaki Empat Lain

Tren
9 Orang yang Tak Disarankan Minum Teh Bunga Telang, Siapa Saja?

9 Orang yang Tak Disarankan Minum Teh Bunga Telang, Siapa Saja?

Tren
MA Ubah Syarat Usia Calon Kepala Daerah, Diputuskan 3 Hari, Picu Spekulasi Jalan Mulus bagi Kaesang

MA Ubah Syarat Usia Calon Kepala Daerah, Diputuskan 3 Hari, Picu Spekulasi Jalan Mulus bagi Kaesang

Tren
Profil Budi Djiwandono, Keponakan Prabowo yang Disebut Bakal Maju Pilkada Jakarta 2024

Profil Budi Djiwandono, Keponakan Prabowo yang Disebut Bakal Maju Pilkada Jakarta 2024

Tren
Tapera dan Kekhawatiran Akan Korupsi Asabri-Jiwasraya Jilid 2

Tapera dan Kekhawatiran Akan Korupsi Asabri-Jiwasraya Jilid 2

Tren
Sarkofagus Ramses II Ditemukan berkat Hieroglif dengan Lambang Nama Firaun

Sarkofagus Ramses II Ditemukan berkat Hieroglif dengan Lambang Nama Firaun

Tren
Kapan Pengumuman Tes Online Tahap 2 Rekrutmen Bersama BUMN 2024?

Kapan Pengumuman Tes Online Tahap 2 Rekrutmen Bersama BUMN 2024?

Tren
Saat Korea Utara Terbangkan Balon Udara Berisi Sampah dan Kotoran ke Wilayah Korsel...

Saat Korea Utara Terbangkan Balon Udara Berisi Sampah dan Kotoran ke Wilayah Korsel...

Tren
China Hukum Mati Pejabat yang Terima Suap Rp 2,4 Triliun

China Hukum Mati Pejabat yang Terima Suap Rp 2,4 Triliun

Tren
Kandungan dan Kegunaan Susu Evaporasi, Kenali Pula Efek Sampingnya!

Kandungan dan Kegunaan Susu Evaporasi, Kenali Pula Efek Sampingnya!

Tren
Pekerja Tidak Bayar Iuran Tapera Terancam Sanksi, Apa Saja?

Pekerja Tidak Bayar Iuran Tapera Terancam Sanksi, Apa Saja?

Tren
Pedangdut Nayunda Minta ke Cucu SYL agar Dijadikan Tenaga Honorer Kementan, Total Gaji Rp 45 Juta

Pedangdut Nayunda Minta ke Cucu SYL agar Dijadikan Tenaga Honorer Kementan, Total Gaji Rp 45 Juta

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com