Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

9 Rumah Sakit di Yogyakarta yang Layani Vaksinasi Covid-19 Gratis

Kompas.com - 21/06/2021, 06:30 WIB
Nur Fitriatus Shalihah,
Rizal Setyo Nugroho

Tim Redaksi

2. RS Panti Rapih

Mengutip Instagram @rspantirapihyogyakarta, mulai 6 Juni 2021 RS Panti Rapih melayani Vaksin Covid-19 untuk kelompok Pra Lansia, Lansia dan Kelompok Pelayan Publik Kota Yogyakarta.

Vaksin itu tidak dipungut biaya apapun. Adapun kuota per harinya 150 peserta. Masyarakat dilayani pukul 07.30-10.00 WIB. Sementara itu jenis vaksin yang diberikan adalah AstraZeneca.

Pendaftaran minimal H-1, dengan menghubungi nomor pendaftaran RS Panti Rapih di nomor 0274 514004, 514006. Untuk informasi dapat menghubungi 0274 563333 ext 1116 (pada hari kerja).

Baca juga: Update Vaksinasi Covid-19 Saat Virus Corona Varian Delta Merajalela

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh RS Panti Rapih (@rspantirapihyogyakarta)

3. RS PKU Jogja

Diinformasikan lewat akun Instagram @pkujogjamedia bahwa RS PKU Jogja membuka vaksinasi gratis selama bulan Juni 2021. Adapun persyaratannya adalah sebagai berikut:

  1. Niat untuk vaksin pertama AstraZeneca
  2. Sabar dan ikhlas untuk antre (tidak komplain tentang prosedur vaksinasi)
  3. Memiliki KTP DIY
  4. Usia mulai dari 50 tahun
  5. Tiap satu orang yang mendampingi dua orang lansia untuk vaksin dosis pertama juga bisa mendapatkan vaksin.

Pelayanan vaksin dimulai pada pukul 06.30 hingga 11.30 WIB. Adapun kuota per hari maksimal 250 orang (bagi orang yang melakukan vaksin pertama). Sementara itu kuota vaksin kedua sesuai jadwal maksimal 50 orang.

Berikut alur vaksinasi di RS PKU Jogja:

  1. Pendaftaran dilakukan dengan cara mengambil nomor urut antrean di depan pintu 1 ruang vaksinasi Covid-19.
  2. Peserta menunggu di luar sampai dipanggil masuk ke ruang tunggu meja 1 oleh petugas
  3. Dilakukan screening oleh petugas di meja 1
  4. Suntik vaksin dilakukan di meja 2
  5. Observasi setelah vaksinasi dilakukan selama kurang lebih 15 menit.

Baca juga: Jateng Sediakan Vaksinasi Covid-19 Gratis untuk Masyarakat Umum, Simak Informasinya...

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh Pkujogjamedia (@pkujogjamedia)

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Rumput Lapangan GBK Jelang Kualifikasi Piala Dunia usai Konser NCT Dream Disorot, Ini Kata Manajemen

Rumput Lapangan GBK Jelang Kualifikasi Piala Dunia usai Konser NCT Dream Disorot, Ini Kata Manajemen

Tren
Bukan UFO, Penampakan Pilar Cahaya di Langit Jepang Ternyata Isaribi Kochu, Apa Itu?

Bukan UFO, Penampakan Pilar Cahaya di Langit Jepang Ternyata Isaribi Kochu, Apa Itu?

Tren
5 Tokoh Terancam Ditangkap ICC Imbas Konflik Hamas-Israel, Ada Netanyahu

5 Tokoh Terancam Ditangkap ICC Imbas Konflik Hamas-Israel, Ada Netanyahu

Tren
Taspen Cairkan Gaji ke-13 mulai 3 Juni 2024, Berikut Cara Mengeceknya

Taspen Cairkan Gaji ke-13 mulai 3 Juni 2024, Berikut Cara Mengeceknya

Tren
Gaet Hampir 800.000 Penonton, Ini Sinopsis 'How to Make Millions Before Grandma Dies'

Gaet Hampir 800.000 Penonton, Ini Sinopsis "How to Make Millions Before Grandma Dies"

Tren
Ramai soal Jadwal KRL Berkurang saat Harpitnas Libur Panjang Waisak 2024, Ini Kata KAI Commuter

Ramai soal Jadwal KRL Berkurang saat Harpitnas Libur Panjang Waisak 2024, Ini Kata KAI Commuter

Tren
Simak, Ini Syarat Hewan Kurban untuk Idul Adha 2024

Simak, Ini Syarat Hewan Kurban untuk Idul Adha 2024

Tren
BMKG Keluarkan Peringatan Dini Kekeringan di DIY pada Akhir Mei 2024, Ini Wilayahnya

BMKG Keluarkan Peringatan Dini Kekeringan di DIY pada Akhir Mei 2024, Ini Wilayahnya

Tren
8 Bahaya Mencium Bayi, Bisa Picu Tuberkulosis dan Meningitis

8 Bahaya Mencium Bayi, Bisa Picu Tuberkulosis dan Meningitis

Tren
3 Alasan Sudirman Said Maju sebagai Gubernur DKI Jakarta, Siap Lawan Anies

3 Alasan Sudirman Said Maju sebagai Gubernur DKI Jakarta, Siap Lawan Anies

Tren
Starlink Indonesia: Kecepatan, Harga Paket, dan Cara Langganan

Starlink Indonesia: Kecepatan, Harga Paket, dan Cara Langganan

Tren
AS Hapuskan 'Student Loan' 160.000 Mahasiswa Senilai Rp 123 Triliun

AS Hapuskan "Student Loan" 160.000 Mahasiswa Senilai Rp 123 Triliun

Tren
Apakah Setelah Pindah Faskes, BPJS Kesehatan Bisa Langsung Digunakan?

Apakah Setelah Pindah Faskes, BPJS Kesehatan Bisa Langsung Digunakan?

Tren
Apakah Gerbong Commuter Line Bisa Dipesan untuk Rombongan?

Apakah Gerbong Commuter Line Bisa Dipesan untuk Rombongan?

Tren
Kapan Tes Online Tahap 2 Rekrutmen BUMN 2024? Berikut Jadwal, Kisi-kisi, dan Syarat Lulusnya

Kapan Tes Online Tahap 2 Rekrutmen BUMN 2024? Berikut Jadwal, Kisi-kisi, dan Syarat Lulusnya

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com