Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Profil Prie GS, Budayawan Kelahiran Kendal yang Meninggal karena Serangan Jantung

Kompas.com - 12/02/2021, 09:04 WIB
Mela Arnani,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi

Tak hanya itu, berbagai perusahaan besar juga pernah mengundangnya seperti PT Telkom, PT Coca-Cola, Indonesiai Power, Bank Indonesia, PT PLN, PT Telkomsel, dan lain-lain.

Sementara itu, di ranah hiburan radio dan televisi, sampai sekarang Prie juga menjadi host untuk acaranya refleksi.

Banyak karya-karya yang telah diterbitkan baik puisi, cerpen, kolom, kartun, maupun buku-buku humor, karena sejak memulai debutnya sebagai seniman, setiap pekan dia selalu
menulis dan menggambar untuk diterbitkan di media massa.

Baca juga: Sastrawan Sapardi Djoko Damono Tutup Usia, Berikut Sejumlah Karyanya yang Terkenal

Buku-bukunya antara lain:

  • Nama Tuhan di Sebuah Kuis (2003)
  • Merenung Sampai Mati (2004)
  • Mari Menjadi Kampungan (2005)
  • Hidup Bukan Hanya Urusan Perut (2007)
  • Ipung, novel motuivasi Pembangkit Kepercayaan Diri (2008)
  • Catatan Harian Sang Penggoda Indonesia (2009)
  • Indonesia Jungkir Balik (2012)
  • Hidup ini Keras, Maka Gebuklah (2012)
  • Waras di Zaman Edan (2013)
  • Indonesia Tertawa, Hidup Boleh Susah, Jiwa Tetap Bahagia (2014)
  • Mendadak Haji (2016)

Baca juga: Trending di Twitter, Berikut Profil Dokter Richard Lee

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com