Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

60 Detik di Lift, Seorang Perempuan Tanpa Gejala Tularkan Virus Corona kepada Puluhan Orang

Kompas.com - 14/07/2020, 18:16 WIB
Luthfia Ayu Azanella,
Inggried Dwi Wedhaswary

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Seorang perempuan di China diketahui menularkan virus corona pada puluhan orang lainnya hanya dalam waktu 60 detik ketika berada di lift.

Melansir Daily Star, Minggu (12/7/2020) peristiwa ini terjadi di Provinsi Heilongjiang, China, pada pertengahan April lalu.

Hal itu diketahui dari sebuah riset yang dipublikasikan oleh Pusat Pengendalian Penyakit (CDC) Amerika Serikat.

Riset itu meneliti tentang dampak yang bisa muncul jika satu orang positif Covid-19 keluar rumah dan tidak melakukan isolasi.

Kasus penyebaran virus ini dipelajari secara mendalam setelah terjadi kasus Covid-19 di dua rumah sakit di Provinsi Heilongjiang.

Para petugas yang melakukan kontak atau pelacakan sumber virus dibuat kebingungan dengan apa yang terjadi karena tidak kunjung menemukan titik terang.

Pada 2 April 2020, ada seorang pria di wilayah itu yang menderita stroke akut yang kemudian dilarikan ke rumah sakit untuk mendapatkan perawatan.

Selama di rumah sakit, pria ini didampingi oleh ketiga putranya secara bergantian.

Salah satu atau beberapa di antara mereka tanpa disadari telah menginfeksi 28 orang di rumah sakit, termasuk lima perawat dan seorang dokter.

Sebelum didiagnosis menderita stroke level berat, pria ini pernah dibawa ke rumah sakit yang berbeda untuk bisa memulihkan kondisi.

Di rumah sakit itu, diketahui terjadi 20 kasus infeksi Covid-19.

Pelacakan mendalam

Aplikasi contact tracingbbc.com Aplikasi contact tracing
Setelah dilakukan pelacakan lebih dalam, pria penderita stroke ini ternyata diduga mendapatkan infeksi virus corona dari seorang pasien lain, sebut saja pasien B yang menunjukkan gejala Covid-19.

Hasil pemeriksaan ahli menunjukkan, virus yang ada di dalam tubuh pasien B merupakan jenis virus yang berasal dari luar negeri.

Akhirnya, semua orang yang pernah melakukan kontak dekat dengan pasien B, baik di rumah sakit, maupun di luar itu, dites dan diisolasi.

Hasilnya, ditemukan beberapa kasus positif termasuk pada si pasien stroke.

Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

NASA Akan Bangun Jalur Kereta Api di Bulan untuk Memudahkan Kerja Astronot

NASA Akan Bangun Jalur Kereta Api di Bulan untuk Memudahkan Kerja Astronot

Tren
Pasien Pertama Penerima Donor Ginjal Babi Meninggal Dunia, Sempat Bertahan Hidup 2 Bulan

Pasien Pertama Penerima Donor Ginjal Babi Meninggal Dunia, Sempat Bertahan Hidup 2 Bulan

Tren
Peneliti Ungkap Ras Kucing yang Miliki Harapan Hidup Paling Lama, Jenis Apa?

Peneliti Ungkap Ras Kucing yang Miliki Harapan Hidup Paling Lama, Jenis Apa?

Tren
Bagaimana Nasib Uang Nasabah Paytren Pasca Ditutup? Ini Kata Yusuf Mansur

Bagaimana Nasib Uang Nasabah Paytren Pasca Ditutup? Ini Kata Yusuf Mansur

Tren
Jaringan Sempat Eror Disebut Bikin Layanan Terhambat, BPJS Kesehatan: Tetap Bisa Dilayani

Jaringan Sempat Eror Disebut Bikin Layanan Terhambat, BPJS Kesehatan: Tetap Bisa Dilayani

Tren
Seekor Kucing Mati Setelah Diberi Obat Scabies Semprot, Ini Kronologi dan Penjelasan Dokter Hewan

Seekor Kucing Mati Setelah Diberi Obat Scabies Semprot, Ini Kronologi dan Penjelasan Dokter Hewan

Tren
Riwayat Kafe Xakapa di Lembah Anai, Tak Berizin dan Salahi Aturan, Kini 'Tersapu' oleh Alam

Riwayat Kafe Xakapa di Lembah Anai, Tak Berizin dan Salahi Aturan, Kini "Tersapu" oleh Alam

Tren
Video Viral Detik-detik Petugas Damkar Tertabrak hingga Kolong Mobil

Video Viral Detik-detik Petugas Damkar Tertabrak hingga Kolong Mobil

Tren
Izin Paytren Aset Manajemen Dicabut OJK, Ini Alasannya

Izin Paytren Aset Manajemen Dicabut OJK, Ini Alasannya

Tren
Kelas BPJS Kesehatan Dihapus, Kemenkes Sebut KRIS Sudah Bisa Diterapkan

Kelas BPJS Kesehatan Dihapus, Kemenkes Sebut KRIS Sudah Bisa Diterapkan

Tren
Paus Fransiskus Umumkan 2025 sebagai Tahun Yubileum, Apa Itu?

Paus Fransiskus Umumkan 2025 sebagai Tahun Yubileum, Apa Itu?

Tren
Bisakah Cairkan JHT BPJS Ketenagakerjaan Tanpa Paklaring Usai Resign?

Bisakah Cairkan JHT BPJS Ketenagakerjaan Tanpa Paklaring Usai Resign?

Tren
Apa Itu Gerakan Blockout 2024 yang Muncul Selepas Met Gala dan Merugikan Taylor Swift juga Zendaya?

Apa Itu Gerakan Blockout 2024 yang Muncul Selepas Met Gala dan Merugikan Taylor Swift juga Zendaya?

Tren
Balon Udara Meledak di Ponorogo, Korban Luka Bakar 63 Persen, Polisi: Masuk Ranah Pidana

Balon Udara Meledak di Ponorogo, Korban Luka Bakar 63 Persen, Polisi: Masuk Ranah Pidana

Tren
Warga Korsel Dilaporkan Hilang di Thailand dan Ditemukan di Dalam Tong Sampah yang Dicor Semen

Warga Korsel Dilaporkan Hilang di Thailand dan Ditemukan di Dalam Tong Sampah yang Dicor Semen

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com