Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Bebas Berkendara Tanpa SIM hingga Tak Perlu Miliki Paspor, Ini 12 Keistimewaan Ratu Inggris

Kompas.com - 12/07/2020, 14:17 WIB
Luthfia Ayu Azanella,
Virdita Rizki Ratriani

Tim Redaksi

5. Memiliki 2 hari ulang tahun

Meskipun ia lahir pada 21 April, namun perayaan hari ulang tahun bagi Ratu tidak cukup dilakukan sekali dalam satu tahun.

Di salah satu Sabtu bulan Juni juga akan dirayakan sebagai hari ulang tahun Ratu Elizabeth II.

Perayaannya pun tidak biasa, namun dirayakan secara militer dengan penembakan 21 peluru di Windsor Green Park, dan lain-lain.

6. Memiliki mesin ATM pribadi

Karena banyaknya pekerjaan dan minimnya waktu yang dimiliki, Ratu dan anggota kerajaan lain memiliki mesin ATM pribadi untuk keperluannya terhadap uang tunai.

Mesin itu dipasang di ruang bawah tanah Istana Buckingham yang disediakan oleh salah satu bank paling ternama di Inggris, Coutts.

7. Penyair pribadi

Tidak hanya asisten pribadi atau supir pribadi seperti kebanyakan petinggi negara, Ratu Elizabeth II memilliki penyair pribadi yang ditugaskan membuat karya yang memiliki makna nasional.

Keberadaannya pun digaji dengan jumlah uang yang tidak sedikit juga makanan berupa buah-buahan khusus.

Baca juga: Hari Ini dalam Sejarah: Lahirnya Pangeran William, Penerus Takhta Kerajaan Inggris

8. Tidak harus membayar pajak

Keistimewaan lan yang juga dimiliki oleh Ratu adalah tidak adanya kewajiban untuk membayar pajak kepada negara.

Meski begitu, Ratu tetap saja membayarkan pajak penghasilannya sejak 1992 secara sukarela.

9. Berhak memecat seluruh pemerintahan Australia

Selain di Inggris, Ratu Elizabeth II juga memegang kekuasaan tertinggi di Australia.

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

NASA Akan Bangun Jalur Kereta Api di Bulan untuk Memudahkan Kerja Astronot

NASA Akan Bangun Jalur Kereta Api di Bulan untuk Memudahkan Kerja Astronot

Tren
Pasien Pertama Penerima Donor Ginjal Babi Meninggal Dunia, Sempat Bertahan Hidup 2 Bulan

Pasien Pertama Penerima Donor Ginjal Babi Meninggal Dunia, Sempat Bertahan Hidup 2 Bulan

Tren
Peneliti Ungkap Ras Kucing yang Miliki Harapan Hidup Paling Lama, Jenis Apa?

Peneliti Ungkap Ras Kucing yang Miliki Harapan Hidup Paling Lama, Jenis Apa?

Tren
Bagaimana Nasib Uang Nasabah Paytren Pasca Ditutup? Ini Kata Yusuf Mansur

Bagaimana Nasib Uang Nasabah Paytren Pasca Ditutup? Ini Kata Yusuf Mansur

Tren
Jaringan Sempat Eror Disebut Bikin Layanan Terhambat, BPJS Kesehatan: Tetap Bisa Dilayani

Jaringan Sempat Eror Disebut Bikin Layanan Terhambat, BPJS Kesehatan: Tetap Bisa Dilayani

Tren
Seekor Kucing Mati Setelah Diberi Obat Scabies Semprot, Ini Kronologi dan Penjelasan Dokter Hewan

Seekor Kucing Mati Setelah Diberi Obat Scabies Semprot, Ini Kronologi dan Penjelasan Dokter Hewan

Tren
Riwayat Kafe Xakapa di Lembah Anai, Tak Berizin dan Salahi Aturan, Kini 'Tersapu' oleh Alam

Riwayat Kafe Xakapa di Lembah Anai, Tak Berizin dan Salahi Aturan, Kini "Tersapu" oleh Alam

Tren
Video Viral Detik-detik Petugas Damkar Tertabrak hingga Kolong Mobil

Video Viral Detik-detik Petugas Damkar Tertabrak hingga Kolong Mobil

Tren
Izin Paytren Aset Manajemen Dicabut OJK, Ini Alasannya

Izin Paytren Aset Manajemen Dicabut OJK, Ini Alasannya

Tren
Kelas BPJS Kesehatan Dihapus, Kemenkes Sebut KRIS Sudah Bisa Diterapkan

Kelas BPJS Kesehatan Dihapus, Kemenkes Sebut KRIS Sudah Bisa Diterapkan

Tren
Paus Fransiskus Umumkan 2025 sebagai Tahun Yubileum, Apa Itu?

Paus Fransiskus Umumkan 2025 sebagai Tahun Yubileum, Apa Itu?

Tren
Bisakah Cairkan JHT BPJS Ketenagakerjaan Tanpa Paklaring Usai Resign?

Bisakah Cairkan JHT BPJS Ketenagakerjaan Tanpa Paklaring Usai Resign?

Tren
Apa Itu Gerakan Blockout 2024 yang Muncul Selepas Met Gala dan Merugikan Taylor Swift juga Zendaya?

Apa Itu Gerakan Blockout 2024 yang Muncul Selepas Met Gala dan Merugikan Taylor Swift juga Zendaya?

Tren
Balon Udara Meledak di Ponorogo, Korban Luka Bakar 63 Persen, Polisi: Masuk Ranah Pidana

Balon Udara Meledak di Ponorogo, Korban Luka Bakar 63 Persen, Polisi: Masuk Ranah Pidana

Tren
Warga Korsel Dilaporkan Hilang di Thailand dan Ditemukan di Dalam Tong Sampah yang Dicor Semen

Warga Korsel Dilaporkan Hilang di Thailand dan Ditemukan di Dalam Tong Sampah yang Dicor Semen

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com