Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Syarat Terbaru untuk Mendapat Centang Biru di Twitter

KOMPAS.com - Twitter adalah platform media sosial yang memungkinkan penggunanya untuk memposting teks, gambar, dan video yang dikenal dengan istilah tweet atau twit.

Tanda centang di akun media sosial umumnya adalah bentuk validasi yang menunjukkan bahwa akun tersebut resmi milik pihak yang bersangkutan, baik individu, grup, maupun pemerintah.

Sebelumnya, Twitter menggunakan centang biru untuk menunjukkan akun berkepentingan publik yang aktif, terkemuka, dan autentik yang sudah diverifikasi Twitter secara independen berdasarkan persyaratan tertentu.

Namun, saat ini definisi tanda centang biru di Twitter telah berubah.

Dilansir laman resminya, tanda centang biru di Twitter saat ini bisa berarti dua hal, yakni:

  • Akun memiliki langganan aktif pada layanan langganan Twitter Blue yang baru dan telah memenuhi kriteria kelayakan
  • Akun lama yang sebelumnya telah diverifikasi dengan kriteria verifikasi yang lama (aktif, terkemuka, dan autentik).

Pelanggan Twitter Blue harus memenuhi persyaratan berikut untuk mendapatkan atau mempertahankan tanda centang biru.

Hanya akun yang memiliki langganan aktif di Twitter Blue yang memenuhi syarat untuk mendapatkan tanda centang biru.

Berikut kriteria untuk mendapatkan atau mempertahankan tanda centang biru di Twitter:

Tanda centang akan muncul setelah tim Twitter meninjau akun Anda yang berlangganan Twitter Blue dan apakah akun memenuhi persyaratan atau tidak.

Dengan adanya perubahan ini, Twitter sudah tidak akan menerima pengajuan untuk verifikasi tanda centang biru menggunakan kriteria sebelumnya, yakni aktif, terkemuka, dan autentik.

Ketentuan tanda centang biru

Twitter dapat menghapus tanda centang biru pada sebuah akun kapan pun tanpa pemberitahuan.

Perubahan foto profil, nama tampilan, atau nama pengguna bisa membuat centang biru di akun Anda dihapus secara permanen, hingga akun Anda tervalidasi memenuhi persyaratan.

Selama peninjauan, dilarang mengubah foto profil, nama tampilan, atau nama pengguna. Tanda centang biru akan muncul kembali setelah Twitter meninjau akun Anda yang berlangganan Twitter Blue.

Twitter juga dapat menghapus tanda centang biru dari akun yang terbukti melanggar Peraturan Twitter.

https://www.kompas.com/tren/read/2023/06/15/061500765/syarat-terbaru-untuk-mendapat-centang-biru-di-twitter

Terkini Lainnya

8 Manfaat Lemak Sehat untuk Tubuh, Bisa Jaga Kesehatan Jantung dan Otak

8 Manfaat Lemak Sehat untuk Tubuh, Bisa Jaga Kesehatan Jantung dan Otak

Tren
Menyoroti Penerbangan Jemaah Haji Indonesia yang Diwarnai Sejumlah Masalah...

Menyoroti Penerbangan Jemaah Haji Indonesia yang Diwarnai Sejumlah Masalah...

Tren
Diduga Buntuti Jampidsus Kejagung, Apa Tugas Densus 88 Sebenarnya?

Diduga Buntuti Jampidsus Kejagung, Apa Tugas Densus 88 Sebenarnya?

Tren
9 Tanda Darah Tinggi di Usia 20-an, Bisa Picu Serangan Jantung dan Stroke

9 Tanda Darah Tinggi di Usia 20-an, Bisa Picu Serangan Jantung dan Stroke

Tren
Prakiraan BMKG: Wilayah yang Berpotensi Dilanda Hujan Lebat, Angin Kencang, dan Petir 26-27 Mei 2024

Prakiraan BMKG: Wilayah yang Berpotensi Dilanda Hujan Lebat, Angin Kencang, dan Petir 26-27 Mei 2024

Tren
[POPULER TREN] Kronologi Jampidsus Kejagung Dibuntuti Densus 88 | Rumput GBK Disorot

[POPULER TREN] Kronologi Jampidsus Kejagung Dibuntuti Densus 88 | Rumput GBK Disorot

Tren
Daftar Lengkap Urutan Film Mad Max, Terbaru Furiosa

Daftar Lengkap Urutan Film Mad Max, Terbaru Furiosa

Tren
Aktif di Malam Hari, Berikut 10 Spesies yang Termasuk Hewan Nokturnal

Aktif di Malam Hari, Berikut 10 Spesies yang Termasuk Hewan Nokturnal

Tren
Kisah Mat Bin Mat Suroh, Bertaruh Nyawa Selamatkan Kereta Api dari Kecelakaan Fatal

Kisah Mat Bin Mat Suroh, Bertaruh Nyawa Selamatkan Kereta Api dari Kecelakaan Fatal

Tren
12 Jenis Kanker yang Paling Sering Menyerang Pria, Apa Saja?

12 Jenis Kanker yang Paling Sering Menyerang Pria, Apa Saja?

Tren
Kisah Pasutri Berangkat Haji Beda Kloter, Bertemu di 'Gerbang Cinta' Masjid Nabawi

Kisah Pasutri Berangkat Haji Beda Kloter, Bertemu di "Gerbang Cinta" Masjid Nabawi

Tren
Jarang Disadari, Ini Efek Samping Vitamin C jika Dikonsumsi Berlebihan

Jarang Disadari, Ini Efek Samping Vitamin C jika Dikonsumsi Berlebihan

Tren
3 Perbedaan People Water's Forum dan World Water Forum, Sama-sama Digelar di Bali Tahun Ini

3 Perbedaan People Water's Forum dan World Water Forum, Sama-sama Digelar di Bali Tahun Ini

Tren
450 Bus Shalawat Siap Antar Jemaah Haji di Mekkah, Ini 22 Rutenya

450 Bus Shalawat Siap Antar Jemaah Haji di Mekkah, Ini 22 Rutenya

Tren
Starlink Resmi Diluncurkan di Indonesia, Pakar Ingatkan Potensi Ancaman Siber

Starlink Resmi Diluncurkan di Indonesia, Pakar Ingatkan Potensi Ancaman Siber

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke