Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Siapa Itu Chandragupta Maurya?

Kompas.com - 08/07/2022, 12:00 WIB
Verelladevanka Adryamarthanino ,
Widya Lestari Ningsih

Tim Redaksi

Chandragupta pun menguasai daerah yang sebelumnya diduduki oleh Makedonia dan menyatukan beberapa kerajaan kecil di bawah kekaisarannya di India.

Baca juga: Kerajaan Makedonia: Sejarah, Kejayaan, Raja-raja, dan Keruntuhan

Wafat

Chandragupta Maurya turun takhta pada 297 SM dan menyerahkan kekuasaan pada putra pertamanya, Bindusara.

Setelah itu, ia melakukan perjalanan ke selatan hingga mencapai sebuah gua yang sekarang terletak di Karnataka.

Chandragupta Maurya wafat sekitar tahun 295 SM setelah ia bermeditasi dan berpuasa selama berminggu-minggu.

Hal ini dilakukan berkaitan dengan agama Jainisme yang ia yakini saat itu.

Sepeninggal Chandragupta, Kekaisaran Maurya mencapai kejayaan pada masa cucunya, Ashoka, yang disebut sebagai salah satu raja paling kuat dalam sejarah anak Benua India.

Besarnya pengaruh yang diberikan Chandragupta, ia pun dipandang sebagai salah satu kaisar paling berpengaruh di India Kuno.

 

Referensi:

  • Kulke, Hermann dan Dietmar Rothermund. (1998). A History of India. London: Routledge.
  • Boesche, Roger. (2003). "Kautilya's Arthastra on War and Diplomacy in Ancient India". The Journal of Military History. 
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Abu Dujanah, Sahabat yang Membuat Nabi Muhammad Menangis

Abu Dujanah, Sahabat yang Membuat Nabi Muhammad Menangis

Stori
6 Peninggalan Kerajaan Ternate

6 Peninggalan Kerajaan Ternate

Stori
Alasan Umar bin Abdul Aziz Memerintahkan Pembukuan Hadis

Alasan Umar bin Abdul Aziz Memerintahkan Pembukuan Hadis

Stori
Pablo Picasso, Pelopor Karya Seni Rupa Kubisme

Pablo Picasso, Pelopor Karya Seni Rupa Kubisme

Stori
Perbedaan Presiden dan Pemimpin Tertinggi Iran

Perbedaan Presiden dan Pemimpin Tertinggi Iran

Stori
Sejarah Hari Kebangkitan Nasional

Sejarah Hari Kebangkitan Nasional

Stori
4 Pahlawan Perempuan dari Jawa Tengah

4 Pahlawan Perempuan dari Jawa Tengah

Stori
Biografi Sitor Situmorang, Sastrawan Angkatan 45

Biografi Sitor Situmorang, Sastrawan Angkatan 45

Stori
Peran Sunan Ampel dalam Mengembangkan Islam di Indonesia

Peran Sunan Ampel dalam Mengembangkan Islam di Indonesia

Stori
Sejarah Pura Pucak Mangu di Kabupaten Badung

Sejarah Pura Pucak Mangu di Kabupaten Badung

Stori
Sejarah Penemuan Angka Romawi

Sejarah Penemuan Angka Romawi

Stori
7 Organisasi Persyarikatan Muhammadiyah

7 Organisasi Persyarikatan Muhammadiyah

Stori
Natipij, Organisasi Kepanduan Islam Era Hindia Belanda

Natipij, Organisasi Kepanduan Islam Era Hindia Belanda

Stori
7 Situs Sejarah di Kabupaten Kediri

7 Situs Sejarah di Kabupaten Kediri

Stori
Sejarah Semboyan Bhinneka Tunggal Ika

Sejarah Semboyan Bhinneka Tunggal Ika

Stori
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com