Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Konvensi Kanagawa, Perjanjian yang Mengakhiri Kebijakan Isolasi Jepang

Kompas.com - 14/06/2022, 14:00 WIB
Lukman Hadi Subroto,
Widya Lestari Ningsih

Tim Redaksi

Peristiwa itulah yang melatarbelakangi ditandatanganinya Konvensi Kanagawa pada 31 Maret 1854.

Baca juga: Kaisar Meiji, Tokoh Utama Reformasi Jepang

Isi Perjanjian Kanagawa

Peristiwa penting yang membuat kekaisaran Jepang membuka diri terhadap Barat sekaligus mengawali era modern di Jepang adalah ditandatanganinya Konvensi Kanagawa.

Dengan perjanjian ini, Jepang secara resmi membuka dan mencabut kebijakan isolasi yang telah berjalan dua abad.

Berikut adalah isi dari Konvensi Kanagawa.

  • Kesepakatan damai antara Amerika Serikat dan Kekaisaran Jepang
  • Pembukaan pelabuhan Shimoda dan Hakodate
  • Bantuan akan diberikan kepada para pelaut AS yang kapalnya karam di perairan Jepang
  • Pelaut yang kapalnya karam tidak akan dipenjara atau dianiaya
  • Penduduk asing diberikan kebebasan untuk beraktivitas di pelabuhan Shimoda dan Hakodate
  • Transaksi perdagangan diizinkan
  • Disediakan penukaran mata uang untuk memfasilitasi setiap transaksi perdagangan
  • Penyediaan kapal-kapal AS menjadi monopoli pemerintah Jepang
  • Jepang harus memberikan keuntungan pada AS dalam setiap perjanjian yang disepakati oleh Jepang dengan bangsa lain di masa akan datang
  • Melarang AS menggunakan pelabuhan lain selain Shimoda dan Hakodate
  • Pembukaan konsulat AS di Shimoda
  • Perjanjian akan diratifikasi dalam waktu 18 bulan sejak penandatanganan

 

Referensi:

  • Miftakhuddin. (2021). Sejarah Peradaban Dunia Lengkap. Yogyakarta: Anak Hebat Indonesia.
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com