Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 19/04/2022, 13:12 WIB
Abdul Haris Maulana

Penulis

 

Baca juga: Catat, Ini 7 Manfaat Alkohol Gosok untuk Membersihkan Rumah

Inilah yang harus dilakukan:

• Menggunakan sikat lembut atau kain putih, oleskan alkohol gosok ke area noda.

• Gosok noda dengan lembut.

• Bilas area tersebut dengan air dan ulangi jika perlu.

Kiat profesional: Alkohol gosok bekerja sangat baik pada noda membandel, tetapi jangan terburu-buru memprosesnya. Noda yang membandel tidak selalu hilang dengan cepat.

Ilustrasi cukaFREEPIK.COM Ilustrasi cuka
Coba dengan cuka

Jika kamu memiliki lantai vinil tanpa lilin, cara ini dapat menyebabkan permukaan menjadi gelap karena asam dalam cuka.

Karena banyak orang yang tidak mengetahui secara pasti jenis lantai yang mereka miliki, cara ini sebenarnya tidak disarankan. Lebih baik bermain aman daripada menyesal.

Baca juga: 7 Cara Membersihkan Berbagai Benda di Rumah dengan Cuka

Tetapi jika kamu ingin mencoba cuka untuk membersihkan noda di lantai vinil di rumahmu, inilah yang harus dilakukan:

• Encerkan satu cangkir (sekitar 240 ml) cuka dengan satu galon (3,785 liter) air hangat.

• Rendam kain lembut atau spons dalam larutan cuka dan bersihkan area noda di lantai vinil.

• Bilas area noda dan ulangi jika perlu.

Kiat profesional: Jangan pernah menggunakan metode ini pada lantai vinil tanpa lilin.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com