Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hendak Kudeta Raja Salman, Pangeran Berpengaruh Saudi Ditangkap MBS

Kompas.com - 07/03/2020, 16:52 WIB
Miranti Kencana Wirawan

Penulis

KOMPAS.com - Dikutip dari The Wall Street Journal, terdapat penahanan dua anggota kerajaan Arab Saudi yang dilakukan atas perintah MBS. Sumber lain seperti BBC mengatakan, ada tiga orang anggota.

Dua anggota kerajaan itu, diyakini memiliki rencana menggulingkan Raja Salman dan Putra Mahkota Mohammed bin Salman.

Mereka adalah adik laki-laki Raja Salman, Pangeran Ahmed bin Abdelaziz yang berpengaruh, serta sepupu MBS, Pangeran Nawaf bin Nayef.

Baca juga: MBS Perintahkan Penangkapan Tiga Anggota Senior Kerajaan Arab Saudi

Sumber BBC mengatakan satu lagi anggota kerajaan yang ditangkap bernama Mohammed bin Nayef, seorang mantan putra mahkota.

Penahanan ini dilakukan atas perintah MBS pada Jumat (06/03/2020) di kediaman masing-masing anggota kerajaan tersebut.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com