Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Resep Roti Kepang dari Yunani, Tsoureki yang Muncul Saat Paskah

Kompas.com - 02/04/2021, 16:18 WIB
Silvita Agmasari

Penulis

Jika sudah kalis masukkan adonan ke mangkuk yang sudah diolesi minyak, tutup dengan plastik wrap diamkan di kulkas selama 8-12 jam atau semalaman.

7. Keesokan hari, keluarkan adonan dari kulkas dan uleni agar kempis.

Baca juga: Resep French Toast Klasik, Roti Panggang ala Perancis

8. Olesi loyang bulat dengan mentega dan kertas baking. Bagi adonan jadi tiga bentuk jadi panjang dan kepang adonan. Taruh telur di tengah kepangan.

9. Tutup adonan dengan serbet, diamkan selama dua sampai dua setengah jam.

10. Panasi oven, olesi dengan telur merah kocok. Jika sudah panggang selama 20 menit dengan suhu 175 derajat Celcius.

10. Saat sudah mau matang, keluarkan dan olesi lagi roti dengan sisa telur kocok agar kinclong, masukkan oven, tunggu sampai matang.

Baca juga: Resep Roti Unyil Super Lembut Tanpa Mixer, Pakai Selai Srikaya

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com