Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

9 Cara agar Tidak Salah Pilih Jurusan Kuliah

Kompas.com - 17/01/2024, 08:12 WIB
Sandra Desi Caesaria,
Dian Ihsan

Tim Redaksi

Dengan mempertimbangkan lokasi kampus, maka bisa mengantisipasi agar tidak salah pilih jurusan kuliah .

Jika kampusnya berada di luar wilayah tempat tinggal, maka ada biaya kos dan hidup yang lebih tinggi.

8. Konsultasi

Kamu harus merenung sebelum menentukan pilihan jurusan kuliah. Namun, harus mempertimbangkan semua faktor yang relevan.

Jika perlu, kamu bisa konsultasikan pilihan jurusan kuliah dengan keluarga atau teman.

9. Yakin pada diri sendiri

Langkah terahir sebelum menentukan jurusan kuliah, maka kamu bisa meyakinkan diri dengan mengambil keputusan tersebut.

Baca juga: 5 Jurusan di Sekolah Akmil Tahun 2024 yang Setara D4

Kamu harus mengingat, menentukan jurusan kuliah adalah keputusan penting yang akan memengaruhi masa depan, sehingga bisa memilihnya dengan hati-hati dan bijaksana.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com