Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Mahasiswa, Ini 7 Gejala dan Tips Terhindar dari FOMO

Kompas.com - 31/01/2022, 17:25 WIB
Sandra Desi Caesaria,
Dian Ihsan

Tim Redaksi

1. Fokus pada kelebihan

Dekatkan diri dengan orang-orang yang dapat memberikan aura positif.

Temukan sesuatu yang selalu membuatmu gembira saat membuka media sosial untuk menghindari pikiran negatif.

2. Kurangi akses media sosial

Seringnya mengakses media sosial dapat menimbulkan perasaan FOMO, karena melihat kesuksesan orang lain.

Maka, batasi akses ke media sosial atau menonaktifkan akun untuk sementara waktu.

Baca juga: Guru Besar Unair: Jangan Asal Umbar Data dan Foto di Media Sosial

3. Nikmati semua yang kamu miliki

Fokus pada segala hal yang telah dimiliki atau perlu dilakukan.

Dengan cara ini juga dapat membuat kamu lebih menghargai segala hal yang dimiliki, tanpa membanding-bandingkan dengan orang lain.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com