Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

7 Ramuan Herbal Penurun Panas dan Cara Membuatnya

Kompas.com - 25/12/2022, 07:00 WIB
Alinda Hardiantoro,
Inten Esti Pratiwi

Tim Redaksi

Sumber Healthline

KOMPAS.com - Sejumlah rempah dan tanaman kerap dijadikan ramuan herbal penurun panas.

Khasiat ramuan herbal penurun panas itu sudah dipercaya sejak beberapa abad lamanya. Mulai dari rempah ketumbar hingga tanaman seperti lidah buaya.

Cara membuat ramuan herbal penurun panas ini juga mudah.

Lantas, apa obat tradisional untuk menurunkan panas?

Baca juga: Mudah Ditemukan di Indonesia, Ini Ramuan Herbal untuk Meningkatkan Kekebalan Tubuh

Ramuan herbal penurun panas

Suhu badan yang naik bisa disebabkan oleh beberapa hal.

Dilansir dari Healthline, panas pada tubuh bisa dikarenakan adanya penyakit radang, produksi tiroid yang berlebihan, cuaca panas, konsumsi makanan pedas, hingga efek minum kafein dan alkohol.

Untuk menuruhkan panas tubuh, Anda bisa melakukan beberapa cara alami. Salah satunya dengan konsumsi ramuan herbal.

Berikut beberapa jenis ramuan herbal penurun panas:

1. Ramuan madu jahe

Ramuan rempah jahe yang dikombinasikan dengan madu bisa dikonsumsi untuk menurunkan panas tubuh.

Ramuan herbal ini direkomendasikan oleh Perkumpulan Dokter Pengembang Obat Tradisional dan Jamu Indonesia (PDPOTJI).

Dikutip dari Antara, berikut cara membuat ramuan herbal tersebut: 

  • Masukkan bawang merah dan putih serta jahe ke dalam botol yang berisi madu
  • Tambahkan air perasan jeruk nipis
  • Kemudian, tutup botol dan kocok hingga ramuan menyatu
  • Diamkan di suhu ruang selama 8 jam
  • Lalu, saring dan tuang ke gelas
  • Ramuan herbal ini bisa dikonsumsi dengan dosis 1 sendok teh sekali minum.

Anda bisa meminumnya sebanyak 3 kali sehari sebelum atau sesudah makan.

Untuk menyimpan sisa ramuan, Anda bisa memasukkannya ke dalam kulkas. Ramuan bisa tahan 2-3 hari.

Baca juga: Cukup Dioles, Ini 5 Ramuan Herbal untuk Menghilangkan Bau Badan

2. Ramuan susu kunyit

Ramuan herbal dari susu dan kunyit juga bisa digunakan untuk menurunkan demam.

Ramuan ini juga dipercaya bisa meredakan batuk dan pilek.

Halaman:

Terkini Lainnya

Penjelasan Polisi dan Dinas Perhubungan soal Parkir Liar di Masjid Istiqlal Bertarif Rp 150.000

Penjelasan Polisi dan Dinas Perhubungan soal Parkir Liar di Masjid Istiqlal Bertarif Rp 150.000

Tren
Apa yang Terjadi jika BPJS Kesehatan Tidak Aktif Saat Membuat SKCK?

Apa yang Terjadi jika BPJS Kesehatan Tidak Aktif Saat Membuat SKCK?

Tren
Uji Coba Implan Otak Neuralink Pertama untuk Manusia Alami Masalah, Ini Penyebabnya

Uji Coba Implan Otak Neuralink Pertama untuk Manusia Alami Masalah, Ini Penyebabnya

Tren
BPOM Rilis 76 Obat Tradisional Tidak Memenuhi Syarat dan BKO, Ini Daftarnya

BPOM Rilis 76 Obat Tradisional Tidak Memenuhi Syarat dan BKO, Ini Daftarnya

Tren
Update Banjir Sumbar: Korban Meninggal 41 Orang, Akses Jalan Terputus

Update Banjir Sumbar: Korban Meninggal 41 Orang, Akses Jalan Terputus

Tren
Ini Penyebab Banjir Bandang Landa Sumatera Barat, 41 Orang Dilaporkan Meninggal

Ini Penyebab Banjir Bandang Landa Sumatera Barat, 41 Orang Dilaporkan Meninggal

Tren
Gara-gara Mengantuk, Pendaki Gunung Andong Terpeleset dan Masuk Jurang

Gara-gara Mengantuk, Pendaki Gunung Andong Terpeleset dan Masuk Jurang

Tren
Badai Matahari Mei 2024 Jadi yang Terkuat dalam 20 Tahun Terakhir, Apa Saja Dampaknya?

Badai Matahari Mei 2024 Jadi yang Terkuat dalam 20 Tahun Terakhir, Apa Saja Dampaknya?

Tren
5 Temuan Polisi soal Kondisi Bus yang Kecelakaan di Subang, Bekas AKDP hingga Rangka Berubah

5 Temuan Polisi soal Kondisi Bus yang Kecelakaan di Subang, Bekas AKDP hingga Rangka Berubah

Tren
Nilai Tes Online Rekrutmen BUMN Tiba-tiba Turun di Bawah Standar, Ini Kronologinya

Nilai Tes Online Rekrutmen BUMN Tiba-tiba Turun di Bawah Standar, Ini Kronologinya

Tren
Pakai Cobek dan Ulekan Batu Disebut Picu Batu Ginjal, Ini Faktanya

Pakai Cobek dan Ulekan Batu Disebut Picu Batu Ginjal, Ini Faktanya

Tren
7 Pilihan Ikan Tinggi Zat Besi, Hindari Kurang Darah pada Remaja Putri

7 Pilihan Ikan Tinggi Zat Besi, Hindari Kurang Darah pada Remaja Putri

Tren
Pendaftaran CPNS 2024: Link SSCASN, Jadwal, dan Formasinya

Pendaftaran CPNS 2024: Link SSCASN, Jadwal, dan Formasinya

Tren
6 Tanda Tubuh Terlalu Banyak Konsumsi Garam

6 Tanda Tubuh Terlalu Banyak Konsumsi Garam

Tren
BMKG Sebut Badai Matahari Ganggu Jaringan Starlink Milik Elon Musk

BMKG Sebut Badai Matahari Ganggu Jaringan Starlink Milik Elon Musk

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com