Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Jaya Suprana
Pendiri Sanggar Pemelajaran Kemanusiaan

Penulis adalah pendiri Sanggar Pemelajaran Kemanusiaan.

Permohonan kepada Presiden Rusia

Kompas.com - 02/03/2022, 12:11 WIB
Anda bisa menjadi kolumnis !
Kriteria (salah satu): akademisi, pekerja profesional atau praktisi di bidangnya, pengamat atau pemerhati isu-isu strategis, ahli/pakar di bidang tertentu, budayawan/seniman, aktivis organisasi nonpemerintah, tokoh masyarakat, pekerja di institusi pemerintah maupun swasta, mahasiswa S2 dan S3. Cara daftar baca di sini

Naskah sederhana saya Sebuah Saran Untuk Presiden Ukraina (28 Februari 2022), memperoleh aneka ragam tanggapan masyarakat yang mengerti bahasa Indonesia.

Yang mendambakan perdamaian antusias mendukung saran agar Presiden Ukraina proaktif memohon Presiden Rusia berkenan menghentikan invasi ke Ukraina demi menghentikan pertumpahan darah rakyat Ukraina yang sama sekali tidak berdosa.

Sungguh membawa harapan cerah bahwa delegasi Ukraina telah berjumpa langsung dengan delegasi Rusia di suatu lokasi di dekat perbatasan Belarusia-Ukraina demi menjalin kesepakatan genjatan senjata.

Namun para penggemar berita pertumpahan darah sebagai bad news is good news maka lebih mendambakan perang sambil tidak peduli betapa banyak rakyat Ukraina jatuh sebagai korban tentu saja menganggap saran agar Presiden Ukraina berdamai dengan Presiden Rusia sebagai sebuah saran sangat amat buruk akibat tidak rasional dan tidak nasionalis.

Demi menyeimbangkan suasana setelah menyampaikan saran untuk Presiden Ukraina, dalam kesempatan ini dengan penuh kerendahan hati saya menulis sebuah naskah permohonan kepada Presiden Rusia.

Naskah permohonan saya tulis dalam bahasa Indonesia yang diterjemahkan ke dalam bahasa Inggris atas budi baik sahabat saya yang tokoh hubungan internasional, Teguh Santosa sebagai berikut :

Your Excellency the President of Russia
Mr. Vladimir Putin

Please forgive me for interrupting Your Excellency's precious time.
From the deepest part of my heart, I humbly would like to address a request.
I am pretty sure, Your Excellency do not know me, which is a nobody. I am just a simple person living in Jakarta, Indonesia. In my simplicity, I have seen Your Excellency for quite sometimes and admired many things that Your Excellency has done for the country, nation and people of Russia. I am also admired Your Excellency's tolerance for Muslims in Russia and also Your Excellency's musical ability. With that great quality in personality I do believe that indeed Your Excellency has a high degree of humanitarian feeling.
So again, please forgive me if in this letter I humbly request Your Excellency's generous compassion to order a halt to the military operations of the Russian armed forces in Ukraine. I submit this request on behalf of myself as the founder of the Centre for Humanitarian Studies in Indonesia, so it does not contain any political interest but is purely humanitarian for my personal concern for the suffering of the Ukrainian people who are currently suffering from the Ukrainian-Russian armed conflict.
Indeed, as only a very humble human being, who has absolutely no influence let alone any power, I am completely powerless to repay Your Excellency's beautiful compassion; except on behalf of all mankind on planet Earth from the deepest part of my heart to thank Your Excellency the President of Russia, Mr. Vladimir Putin.
Jakarta, 2 March 2022
(JAYA SUPRANA)

Demi memperbesar kemungkinan naskah permohonan sederhana ini sampai ke meja kantor Presiden Rusia di Moscow, saya mengirimkan naskah sederhana ini ke Kedutaan Besar Rusia di Jakarta disertai harapan untuk disampaikan kepada Yang Mulia Presiden Rusia, Vladimir Putin di Moscow.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Viral, Video Pelajar di Yogyakarta Dikepung Usai Tertinggal Rombongan

Viral, Video Pelajar di Yogyakarta Dikepung Usai Tertinggal Rombongan

Tren
Daftar Pelayanan Rawat Inap Rumah Sakit yang Tidak Menerapkan KRIS

Daftar Pelayanan Rawat Inap Rumah Sakit yang Tidak Menerapkan KRIS

Tren
Pohon Purba Beri Bukti Musim Panas 2023 adalah yang Terpanas dalam 2.000 Tahun

Pohon Purba Beri Bukti Musim Panas 2023 adalah yang Terpanas dalam 2.000 Tahun

Tren
7 Makanan Tinggi Kalori yang Menyehatkan, Cocok untuk Menaikkan Berat Badan

7 Makanan Tinggi Kalori yang Menyehatkan, Cocok untuk Menaikkan Berat Badan

Tren
Sosok Kemal Redindo, Anak SYL yang Minta Uang ke Pejabat Kementan untuk Aksesori Mobil

Sosok Kemal Redindo, Anak SYL yang Minta Uang ke Pejabat Kementan untuk Aksesori Mobil

Tren
Sejumlah Pemerintah Daerah Larang dan Batasi 'Study Tour', Pengamat Pendidikan: Salah Sasaran

Sejumlah Pemerintah Daerah Larang dan Batasi "Study Tour", Pengamat Pendidikan: Salah Sasaran

Tren
Gerbang Dunia Bawah di Siberia Semakin Terbuka Lebar Imbas Es Mencair

Gerbang Dunia Bawah di Siberia Semakin Terbuka Lebar Imbas Es Mencair

Tren
Viral, Video Penumpang KRL Terperosok Celah Peron Stasiun Sudirman

Viral, Video Penumpang KRL Terperosok Celah Peron Stasiun Sudirman

Tren
WNA Rusia Mengaku Dideportasi Usai Ungkap Kasus Narkoba, Ini Kata Polda Bali dan Imigrasi

WNA Rusia Mengaku Dideportasi Usai Ungkap Kasus Narkoba, Ini Kata Polda Bali dan Imigrasi

Tren
Video Viral Petugas Dishub Medan Disebut Memalak Pedagang Martabak, Ini Faktanya

Video Viral Petugas Dishub Medan Disebut Memalak Pedagang Martabak, Ini Faktanya

Tren
21 Layanan yang Tidak Ditanggung BPJS Kesehatan dalam Perpres Nomor 59 Tahun 2024, Apa Saja?

21 Layanan yang Tidak Ditanggung BPJS Kesehatan dalam Perpres Nomor 59 Tahun 2024, Apa Saja?

Tren
Rincian Penerimaan Gratifikasi Rp 23,5 Miliar Eks Kepala Bea Cukai DIY Eko Darmanto

Rincian Penerimaan Gratifikasi Rp 23,5 Miliar Eks Kepala Bea Cukai DIY Eko Darmanto

Tren
Persib Bandung Gandeng Pinjol sebagai Sponsor, Bagaimana Aturannya?

Persib Bandung Gandeng Pinjol sebagai Sponsor, Bagaimana Aturannya?

Tren
Berkaca pada Kasus Anak Depresi karena HP-nya Dijual, Psikolog: Kenali Bocah yang Berpotensi Depresi

Berkaca pada Kasus Anak Depresi karena HP-nya Dijual, Psikolog: Kenali Bocah yang Berpotensi Depresi

Tren
BMKG Keluarkan Peringatan Dini Gelombang Tinggi 15-16 Mei 2024, Ini Daftar Wilayahnya

BMKG Keluarkan Peringatan Dini Gelombang Tinggi 15-16 Mei 2024, Ini Daftar Wilayahnya

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com