Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Inilah Rumah Termahal di AS, Kisaran Harganya Mencapai Rp 4 Triliun

Kompas.com - 08/01/2022, 20:00 WIB
Tito Hilmawan Reditya

Penulis

Sumber UPI

LOS ANGELES, KOMPAS.com - Sebuah megamansion di Los Angeles seluas 105.000 kaki persegi secara resmi menjadi properti termahal di Amerika Serikat.

Dilansir UPI, properti ini terdaftar pada Jumat (7/1/2022) seharga 295 juta dollar AS atau kira-kira Rp 4 Triliun.

Rumah Bel Air, yang dikenal sebagai "The One", didaftarkan pada Jumat oleh Branden Williams dari The Beverly Hills Estates dan Aaron Kirman dari Aaron Kirman Group di Compass.

Baca juga: Adele Akan Beli Rumah Mewah Sylvester Stallone Seharga Rp 694 M

Rumah tersebut dibangun oleh pengembang Nile Niami.

Tujuannya untuk menciptakan rumah paling mahal di negara ini, dengan harga permintaan 500 juta dollar AS.

Utang Niami pada "The One" tumbuh menjadi lebih dari 180 juta dollar AS dan pada tahun 2021 ditempatkan ke kurator.

Perjanjian kebangkrutan yang dibuat pada bulan Desember 2021 akan membuat rumah tersebut dilelang jika tidak terjual sebelum 7 Februari 2022.

Baca juga: Usia Baru 37 Tahun, Adhika Bakrie Sudah Beli Rumah Mewah di Beverly Hills AS

Williams mengatakan dia telah menerima tawaran dari kerajaan Saudi dan pembeli China yang kaya.

Tetapi dia mengharapkan penawaran lebih lanjut dari pembeli cryptocurrency yang mencari investasi.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Saat Ratusan Ribu Orang Antar Presiden Iran Ebrahim Raisi ke Tempat Peristirahatan Terakhirnya...

Saat Ratusan Ribu Orang Antar Presiden Iran Ebrahim Raisi ke Tempat Peristirahatan Terakhirnya...

Global
Arab Saudi Setop Keluarkan Izin Umrah untuk Berlaku Sebulan

Arab Saudi Setop Keluarkan Izin Umrah untuk Berlaku Sebulan

Global
Kerusuhan dan Kekerasan Terjadi di Kaledonia Baru, Apa yang Terjadi?

Kerusuhan dan Kekerasan Terjadi di Kaledonia Baru, Apa yang Terjadi?

Global
[POPULER GLOBAL] 20 Penumpang Singapore Airlines di ICU | Israel Kian Dikucilkan

[POPULER GLOBAL] 20 Penumpang Singapore Airlines di ICU | Israel Kian Dikucilkan

Global
 Pertama Kali, Korea Utara Tampilkan Foto Kim Jong Un Beserta Ayah dan Kakeknya

Pertama Kali, Korea Utara Tampilkan Foto Kim Jong Un Beserta Ayah dan Kakeknya

Global
Penumpang Singapore Airlines Dirawat Intensif, 22 Cedera Tulang Belakang, 6 Cedera Tengkorak

Penumpang Singapore Airlines Dirawat Intensif, 22 Cedera Tulang Belakang, 6 Cedera Tengkorak

Global
Krisis Kemanusiaan Gaza Kian Memburuk, Operasi Kemanusiaan Hampir Gagal

Krisis Kemanusiaan Gaza Kian Memburuk, Operasi Kemanusiaan Hampir Gagal

Global
Nikki Haley, Saingan Paling Keras Trump Berbalik Arah Dukung Trump

Nikki Haley, Saingan Paling Keras Trump Berbalik Arah Dukung Trump

Global
Rusia Serang Kharkiv, Ukraina Evakuasi 10.980 Orang

Rusia Serang Kharkiv, Ukraina Evakuasi 10.980 Orang

Global
Menerka Masa Depan Politik Iran Setelah Kematian Presiden Raisi

Menerka Masa Depan Politik Iran Setelah Kematian Presiden Raisi

Global
Ongkos Perang Ukraina Mulai Bebani Negara Barat

Ongkos Perang Ukraina Mulai Bebani Negara Barat

Global
Israel Mulai Dikucilkan Negara-negara Eropa, Bisakah Perang Segera Berakhir?

Israel Mulai Dikucilkan Negara-negara Eropa, Bisakah Perang Segera Berakhir?

Global
Rangkuman Hari Ke-819 Serangan Rusia ke Ukraina: Pemulangan 6 Anak | Perebutan Desa Klischiivka

Rangkuman Hari Ke-819 Serangan Rusia ke Ukraina: Pemulangan 6 Anak | Perebutan Desa Klischiivka

Global
China 'Hukum' Taiwan yang Lantik Presiden Baru dengan Latihan Militer

China "Hukum" Taiwan yang Lantik Presiden Baru dengan Latihan Militer

Global
UPDATE Singapore Airlines Alami Turbulensi, 20 Orang Masuk ICU di RS Thailand

UPDATE Singapore Airlines Alami Turbulensi, 20 Orang Masuk ICU di RS Thailand

Global
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com