Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

POPULER GLOBAL: Populer Global Edisi Kamis | Pemuda Mengaku Alien dari Mars

Kompas.com - 12/11/2021, 05:39 WIB
Shintaloka Pradita Sicca

Penulis

KOMPAS.com - Populer global edisi Kamis yang berisi berita terpopuler tentang alasan kekaisaran Ottoman hancur, menjadi berita teratas dalam daftar berita populer global hingga Jumat (12/11/2021). 

Disusul berita tentang pemuda yang mengaku alien dari Mars, hafal seluk belum luar angkasa. 

Simak artikel populer global selengkapnya berikut ini:

Baca juga: POPULER GLOBAL: Kenapa Kekaisaran Ottoman Hancur | Penjelajah Waktu dari 2027

1. POPULER GLOBAL: Kenapa Kekaisaran Ottoman Hancur | Penjelajah Waktu dari 2027

Kisah mengapa Kekaisaran Ottoman hancur memuncaki daftar artikel populer global pada Rabu (10/11/2021) hingga Kamis pagi (11/11/2021).

Di bawahnya ada berita tentang Taiwan yang mengakui China dapat memblokade pelabuhan dan bandara kunci, serta penjelajah waktu dari tahun 2027 yang viral.

Artikel-artikel populer global itu dapat Anda baca selengkapnya di bawah ini.

Baca selengkapnya di sini.

Baca juga: POPULER GLOBAL: Video Viral Para Buruh Kokain di Kolombia | Mengenal Hacker DarkSide yang Diburu AS

2. Heboh Pemuda Mengaku Alien dari Mars, Hafal Seluk Beluk Luar Angkasa

Seorang pemuda jenius yang mengaku sebagai "alien dari Mars yang bereinkarnasi dalam bentuk manusia setelah spesiesnya musnah dalam konflik nuklir" viral di jagat maya.

Dilansir Mirror, dia ingin memperingatkan manusia tentang pertempuran berbahaya itu.

Boriska Kipriyanovich, 24 tahun, telah membingungkan para ahli sejak mereka mengetahuinya pada tahun 2017. Saat ini, video klaimnya telah memicu kepanikan baru secara online.

Baca selengkapnya di sini.

Baca juga: POPULER GLOBAL: Kartel Narkoba Serang Tentara | Polisi Jerman Tilang Orang Memotret Kecelakaan

 

3. "Anggap Saja Cuci Gratis", Media Asing Beritakan Hujan Lokal Satu Mobil di Bekasi

Fenomena hujan lokal yang hanya mengguyur satu mobil saja di Bekasi, Jawa Barat, Senin (1/11/2021), turut diberitakan media asing.

Dari pantauan Kompas.com, ada tiga media asing yaitu Daily Mail (Inggris), Lokmat (India), dan New York Post (Amerika Serikat) yang memberitakannya.

Video hujan lokal satu mobil ini viral setelah diunggah akun TikTok @uryanriana.

Baca selengkapnya di sini.

Baca juga: POPULER GLOBAL: Pil Covid Merck Molnupiravir Disetujui Inggris | Bumi “Rusak dan Rapuh” dari Luar Angkasa

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com