Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Tips Rawat Gunting Dapur agar Tetap Tajam, Pakai Alumunium Foil

Kompas.com - 25/09/2023, 22:03 WIB
Nuril Laili Azizah

Penulis

KOMPAS.com - Gunting salah satu alat dapur yang dibutuhkan, bisa untuk memotong sayur atau daging.

Gunting dapur tersebut perlu dirawat agar tidak tumpul ketika akan digunakan, dan bisa berfungsi secara maksimal.

Gunting dapur dapat diasah menggunakan peralatan seperti alumunium foil, lap bersih, sabun pencuci piring, dan minyak goreng.

Simak tips merawat gunting dapur agar tetap tajam, dikutip dari majalah "Saji / ED 466 JUN 2020" (2020) karya Saji terbitan PT Gramedia Pustaka Utama.

Baca juga:

1. Cuci bersih gunting dapur

Cuci bersih gunting dapur dengan sabun pencuci piring.

2. Lap hingga kering

Lap gunting dapur hingga bersih dan kering pada kedua sisinya.

3. Gunting-gunting alumunium foil

Lakukan menggunting-gunting alumunium foil.

4. Teteskan minyak

Teteskan satu tetes minyak goreng pada seluruh permukaan gunting. Oleskan minyak tipis secara merata.

5. Simpan gunting dapur

Simpan gunting dapur di tempat yang kering. Jauhkan dari jangkauan anak-anak.

Majalah "Saji / ED 466 JUN 2020" (2020) karya Saji terbitan PT Gramedia Pustaka Utama bisa dibeli online di Gramedia.com.

Baca juga:

 
 
 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 

A post shared by Foodplace (@my.foodplace)

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com