Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

4 Manfaat Jalan Kaki Mundur dan Risikonya

Kompas.com - 08/12/2023, 07:30 WIB
Alinda Hardiantoro,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi

Studi lain yang dilakukan pada perempuan menunjukkan bahwa jalan kaki mundur meningkatkan kebugaran kardiorespirasi.

2. Menurunkan berat badan

Berjalan mundur juga mampu membantu menurunkan lemak tubuh.

Pelatih pribadi dan salah satu pendiri Barpath Fitness di Golden, Colorado, Katie Kollath mengatakan, jalan kaki mundur membakar kalori lebih banyak, seperti dikutip dari Eating Well.

Hal ini karena saat berjalan mundur, Anda akan menggunakan otot yang berbeda dan ini adalah gerakan yang sedikit tidak alami sehingga tubuh harus bekerja lebih keras dibandingkan dengan berjalan maju.

Baca juga: 5 Manfaat Jalan Kaki di Atas Rumput, Jaga Kesehatan Jantung dan Mata

3. Mempertajam otak

Masih dari sumber yang sama, berjalan mundur juga mampu mempertajam pikiran sehingga membuat Anda lebih waspada.

Hal ini karena saat berjalan mundur, Anda melakukan gerakan baru yang membuat otak terus waspada.

Jalan kaki mundur juga bisa membantu Anda mengingat informasi lebih lama.

4. Penurunan nyeri punggung

Berjalan mundur mampu memperkuat otot-otot di punggung yang bertanggung jawab pada stabilitas dan fleksibilitas tulang belakang.

Studi yang dilakukan pada atlet menunjukkan bahwa berjalan mundur bisa menurunkan nyeri punggung.

Baca juga: Ampuh Turunkan Kolesterol, Ini Cara Rutin Jalan Kaki yang Dianjurkan

Risiko jalan kaki mundur

Meskipun memiliki manfaat bagi kesehatan fisik dan mental, jalan kaki mundur juga bisa berisiko.

Jalan kaki yang tidak biasa ini memiliki potensi cedera lebih besar ketika dilakukan di atas treadmill.

Risiko jalan kaki mundur yang bisa muncul adalah jatuh sehingga menyebabkan cedera.

Oleh sebab itu, konsultasikan dengan dokter atau ahli terapi fisik untuk saran latihan khusus cedera.

Baca juga: Sering Disepelekan, Ini Posisi Kaki yang Benar Saat Jalan Kaki

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:

Terkini Lainnya

BMKG: Inilah Wilayah yang Berpotensi Hujan Lebat, Angin Kencang, dan Petir 12-13 Mei 2024

BMKG: Inilah Wilayah yang Berpotensi Hujan Lebat, Angin Kencang, dan Petir 12-13 Mei 2024

Tren
[POPULER TREN] Prakiraan Cuaca BMKG 11-12 Mei | Peserta BPJS Kesehatan Bisa Berobat Hanya dengan KTP

[POPULER TREN] Prakiraan Cuaca BMKG 11-12 Mei | Peserta BPJS Kesehatan Bisa Berobat Hanya dengan KTP

Tren
Kronologi Kecelakaan Bus di Subang, 9 Orang Tewas dan Puluhan Luka-luka

Kronologi Kecelakaan Bus di Subang, 9 Orang Tewas dan Puluhan Luka-luka

Tren
Warganet Pertanyakan Mengapa Aurora Tak Muncul di Langit Indonesia, Ini Penjelasan BRIN

Warganet Pertanyakan Mengapa Aurora Tak Muncul di Langit Indonesia, Ini Penjelasan BRIN

Tren
Saya Bukan Otak

Saya Bukan Otak

Tren
Pentingnya “Me Time” untuk Kesehatan Mental dan Ciri Anda Membutuhkannya

Pentingnya “Me Time” untuk Kesehatan Mental dan Ciri Anda Membutuhkannya

Tren
Bus Pariwisata Kecelakaan di Kawasan Ciater, Polisi: Ada 2 Korban Jiwa

Bus Pariwisata Kecelakaan di Kawasan Ciater, Polisi: Ada 2 Korban Jiwa

Tren
8 Misteri di Piramida Agung Giza, Ruang Tersembunyi dan Efek Suara Menakutkan

8 Misteri di Piramida Agung Giza, Ruang Tersembunyi dan Efek Suara Menakutkan

Tren
Mengenal Apa Itu Eksoplanet? Berikut Pengertian dan Jenis-jenisnya

Mengenal Apa Itu Eksoplanet? Berikut Pengertian dan Jenis-jenisnya

Tren
Indonesia U20 Akan Berlaga di Toulon Cup 2024, Ini Sejarah Turnamennya

Indonesia U20 Akan Berlaga di Toulon Cup 2024, Ini Sejarah Turnamennya

Tren
7 Efek Samping Minum Susu di Malam Hari yang Jarang Diketahui, Apa Saja?

7 Efek Samping Minum Susu di Malam Hari yang Jarang Diketahui, Apa Saja?

Tren
Video Viral, Pengendara Motor Kesulitan Isi BBM di SPBU 'Self Service', Bagaimana Solusinya?

Video Viral, Pengendara Motor Kesulitan Isi BBM di SPBU "Self Service", Bagaimana Solusinya?

Tren
Pedang Excalibur Berumur 1.000 Tahun Ditemukan, Diduga dari Era Kejayaan Islam di Spanyol

Pedang Excalibur Berumur 1.000 Tahun Ditemukan, Diduga dari Era Kejayaan Islam di Spanyol

Tren
Jadwal Pertandingan Timnas Indonesia Sepanjang 2024 Usai Gagal Olimpiade

Jadwal Pertandingan Timnas Indonesia Sepanjang 2024 Usai Gagal Olimpiade

Tren
6 Manfaat Minum Wedang Jahe Lemon Menurut Sains, Apa Saja?

6 Manfaat Minum Wedang Jahe Lemon Menurut Sains, Apa Saja?

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com