Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ramai soal Tanda Sering Masturbasi Bisa Dilihat dari Leher, Dokter Boyke Beri Penjelasan

Kompas.com - 07/09/2023, 18:30 WIB
Yefta Christopherus Asia Sanjaya,
Farid Firdaus

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Media sosial X diramaikan dengan unggahan yang menanyakan soal tanda seseorang sering masturbasi bisa dilihat dari leher.

Hal tersebut ditanyakan warganet dalam unggahan di akun ini pada Rabu (6/9/2023).

Awalnya, warganet tersebut mengaku pernah menjalani pemeriksaan di kampus. Pemeriksaan dilakukan oleh dokter.

Saat itu, dokter memeriksa leher bagian belakang. Setelahnya, dokter bertanya apakah warganet yang ia periksa sering berhubungan intim atau mengonsumsi obat-obatan.

Warganet itu mengaku tidak pernah melakukan keduanya. Namun, ia sering masturbasi selama beberapa waktu ke belakang.

Ia kemudian bertanya apakah tanda seseorang sering masturbasi bisa dilihat dari leher.

"Jujur gw gak pernah gituan tapi akhir" ini emang sering c*li. Pertanyaan gw kok dokter bisa bertanya kyk gitu ya? Apa emang ada tanda" di leher gitu atau gimana ya?" tanya warganet.

Lantas, benarkah hal tersebut?

Baca juga: Ramai soal Masturbasi Dapat Menyebabkan Varikokel, Benarkah?

Penjelasan dokter

Dokter Spesialis Ginekologi dan Seksolog Boyke Dian Nugraha mengatakan, tanda seorang masturbasi bisa dilihat dari leher merupakan hal yang salah.

Sebab, tanda seseorang sering masturbasi atau sering melakukan hubungan seksual tidak bisa dilihat secara fisik.

"Itu mitos," ujar Boyke saat dihubungi Kompas.com, Kamis (7/9/2023).

Boyke juga menyinggung soal penggunaan obat-obatan seperti dikatakan warganet dalam unggahannya.

Ia menjelaskan, apabila seseorang mengonsummsi obat-obatan, tanda-tandanya juga tidak tampak secara fisik.

"Narkotika, misal baru terdeteksi setelah beberapa lama," jelas Boyke.

"Misal ekstasi, perilaku hiperaktif dan semakin kurus," sambungnya.

Baca juga: Benarkah Masturbasi Bisa Menghilangkan Stres? Ini Kata Dokter

Halaman:

Terkini Lainnya

Sosok Kemal Redindo, Anak SYL yang Minta Uang ke Pejabat Kementan untuk Aksesori Mobil

Sosok Kemal Redindo, Anak SYL yang Minta Uang ke Pejabat Kementan untuk Aksesori Mobil

Tren
Sejumlah Pemerintah Daerah Larang dan Batasi 'Study Tour', Pengamat Pendidikan: Salah Sasaran

Sejumlah Pemerintah Daerah Larang dan Batasi "Study Tour", Pengamat Pendidikan: Salah Sasaran

Tren
Gerbang Dunia Bawah di Siberia Semakin Terbuka Lebar Imbas Es Mencair

Gerbang Dunia Bawah di Siberia Semakin Terbuka Lebar Imbas Es Mencair

Tren
Viral, Video Penumpang KRL Terperosok Celah Peron Stasiun Sudirman

Viral, Video Penumpang KRL Terperosok Celah Peron Stasiun Sudirman

Tren
WNA Rusia Mengaku Dideportasi Usai Ungkap Kasus Narkoba, Ini Kata Polda Bali dan Imigrasi

WNA Rusia Mengaku Dideportasi Usai Ungkap Kasus Narkoba, Ini Kata Polda Bali dan Imigrasi

Tren
Video Viral Petugas Dishub Medan Disebut Memalak Pedagang Martabak, Ini Faktanya

Video Viral Petugas Dishub Medan Disebut Memalak Pedagang Martabak, Ini Faktanya

Tren
21 Layanan yang Tidak Ditanggung BPJS Kesehatan dalam Perpres Nomor 59 Tahun 2024, Apa Saja?

21 Layanan yang Tidak Ditanggung BPJS Kesehatan dalam Perpres Nomor 59 Tahun 2024, Apa Saja?

Tren
Rincian Penerimaan Gratifikasi Rp 23,5 Miliar Eks Kepala Bea Cukai DIY Eko Darmanto

Rincian Penerimaan Gratifikasi Rp 23,5 Miliar Eks Kepala Bea Cukai DIY Eko Darmanto

Tren
Persib Bandung Gandeng Pinjol sebagai Sponsor, Bagaimana Aturannya?

Persib Bandung Gandeng Pinjol sebagai Sponsor, Bagaimana Aturannya?

Tren
Berkaca pada Kasus Anak Depresi karena HP-nya Dijual, Psikolog: Kenali Bocah yang Berpotensi Depresi

Berkaca pada Kasus Anak Depresi karena HP-nya Dijual, Psikolog: Kenali Bocah yang Berpotensi Depresi

Tren
BMKG Keluarkan Peringatan Dini Gelombang Tinggi 15-16 Mei 2024, Ini Daftar Wilayahnya

BMKG Keluarkan Peringatan Dini Gelombang Tinggi 15-16 Mei 2024, Ini Daftar Wilayahnya

Tren
Daftar Lengkap Link Pengumuman Pendaftaran Sekolah Kedinasan 2024, Cek di Sini!

Daftar Lengkap Link Pengumuman Pendaftaran Sekolah Kedinasan 2024, Cek di Sini!

Tren
Aturan Baru, Peserta BPJS Kesehatan Bisa Naik Kelas Rawat Inap Kecuali Kategori Ini

Aturan Baru, Peserta BPJS Kesehatan Bisa Naik Kelas Rawat Inap Kecuali Kategori Ini

Tren
Pesawat Boeing 757 Milik Donald Trump Menabrak Pesawat Komersial di Bandara Florida

Pesawat Boeing 757 Milik Donald Trump Menabrak Pesawat Komersial di Bandara Florida

Tren
4 Fakta Anak Bunuh Ibu di Sukabumi, Sempat Tidur dengan Badan Penuh Bercak Darah

4 Fakta Anak Bunuh Ibu di Sukabumi, Sempat Tidur dengan Badan Penuh Bercak Darah

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com