Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

7 Lowongan Rekrutmen Bersama BUMN untuk Usia di Atas 30 Tahun

Kompas.com - 18/05/2023, 10:30 WIB
Nur Rohmi Aida,
Rizal Setyo Nugroho

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Program Rekrutmen Bersama BUMN 2023 bisa diikuti dengan melakukan pendaftaran melalui link https://rekrutmenbersama.fhcibumn.id/

Proses rekrutmen ini telah dibuka sejak 11 Mei 2023 dan akan ditutup pada 20 Mei 2023 mendatang.

Tersedia beragam lowongan di sejumlah BUMN untuk beragam posisi, yang bisa diikuti pelamar dari beragam jenjang pendidikan mulai SMA hingga S2.

Bagi Anda yang berusia 30 tahun dan merupakan lulusan S1 perguruan tinggi, tak perlu khawatir.

Meskipun mayoritas lowongan diperuntukkan bagi yang berusia 30 tahun, namun terdapat sejumlah lowongan BUMN yang menerima lulusan S1 dengan usia di atas 30 tahun.

Berikut ini sejumlah lowongan pekerjaan di BUMN untuk lulusan S1 usia di atas 30 tahun:

1. Sistem Analis, Kantor Berita Nasional Antara

Perum Lembaga Kantor Berita Nasional Antara, membuka lowongan sebagai Sistem Analis.

Lowongan ini terbuka untuk pelamar berusia di atas 30 tahun dan merupakan lulusan S1 perguruan tinggi.

Disebutkan pendidikan yang dibutuhkan untuk mengisi lowongan ini adalah lulusan S1 jurusan Sistem Informasi, Sistem Teknologi Informasi, dan Teknik Informatika.

Sementara batas usia maksimal untuk mengisi posisi ini adalah 45 tahun dengan IPK minimal 3,00.

Status pegawai jika diterima adalah pegawai kontrak, dan penempatan di Jakarta Pusat.

2. Staff SPI dan Manajemen Risiko, Bio Farma-Kimia Farma

PT Biofarma (persero) dan PT Kimia Farma Tbk, membuka lowongan Staff SPI dan Manajemen Risiko yang diperuntukkan untuk lulusan S1 akuntansi keuangan.

Lowongan pegawai kontrak ini mensyaratkan IPK minimal 3,00 dan usia maksimal 45 tahun.

Nantinya jika diterima pelamar akan ditempatkan di Kabupaten Subang.

Baca juga: Ramai soal Rekrutmen Bersama BUMN Dinilai Tak Transparan, FHCI Buka Suara

3. Peneliti, Biofarma-Kimia Farma

PT Biofarma (persero) dan PT Kimia Farma Tbk, juga membuka lowongan peneliti untuk lulusan S1 perguruan tinggi yang bisa dilamar oleh mereka yang berusia di atas 30 tahun.

Batas usia maksimal lowongan ini adalah 45 tahun dengan syarat IPK minimal 3,00.

Nantinya jika diterima status pegawai adalah kontrak dan akan ditempatkan di Kabupaten Subang.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Cerita di Balik Jasa 'Santo Suruh' yang Mau Disuruh Apa Saja, dari Jemput Anak Main juga Kubur Ari-ari

Cerita di Balik Jasa "Santo Suruh" yang Mau Disuruh Apa Saja, dari Jemput Anak Main juga Kubur Ari-ari

Tren
Suhu Udara Capai 50 Derajat Celsius, Ini Imbauan bagi Jemaah Haji yang Tiba di Makkah

Suhu Udara Capai 50 Derajat Celsius, Ini Imbauan bagi Jemaah Haji yang Tiba di Makkah

Tren
Kemendikbud Rekomendasikan 177 Karya Sastra di Sekolah, Ada 'Bumi Manusia'

Kemendikbud Rekomendasikan 177 Karya Sastra di Sekolah, Ada "Bumi Manusia"

Tren
Hasil Tes Online 1 Rekrutmen BUMN Diumumkan 22 Mei 2024, Klik rekrutmenbersama2024.fhcibumn.id

Hasil Tes Online 1 Rekrutmen BUMN Diumumkan 22 Mei 2024, Klik rekrutmenbersama2024.fhcibumn.id

Tren
UKT Semakin Mahal dan Janji Prabowo Gratiskan Biaya Kuliah di Kampus Negeri

UKT Semakin Mahal dan Janji Prabowo Gratiskan Biaya Kuliah di Kampus Negeri

Tren
Jarang Diketahui, Ini 5 Manfaat Minum Madu Campur Lemon

Jarang Diketahui, Ini 5 Manfaat Minum Madu Campur Lemon

Tren
Catat, Ini 4 Suplemen yang Bisa Sebabkan Kepala Pusing

Catat, Ini 4 Suplemen yang Bisa Sebabkan Kepala Pusing

Tren
Cerita Ed Dwight, Butuh 60 Tahun Sebelum Wujudkan Mimpi Terbang ke Luar Angkasa

Cerita Ed Dwight, Butuh 60 Tahun Sebelum Wujudkan Mimpi Terbang ke Luar Angkasa

Tren
Kisah Bocah 7 Tahun di Nepal Tak Sengaja Telan Pensil Sepanjang 10 Cm

Kisah Bocah 7 Tahun di Nepal Tak Sengaja Telan Pensil Sepanjang 10 Cm

Tren
Lulusan SMK Sumbang Pengangguran Terbanyak, Menaker: Selama Ini Memang 'Jaka Sembung'

Lulusan SMK Sumbang Pengangguran Terbanyak, Menaker: Selama Ini Memang "Jaka Sembung"

Tren
Penelitian Ungkap Mikroplastik Sekarang Terdeteksi di Testis Manusia

Penelitian Ungkap Mikroplastik Sekarang Terdeteksi di Testis Manusia

Tren
Kuning Telur Direbus hingga Keabuan Disebut Tidak Sehat, Benarkah?

Kuning Telur Direbus hingga Keabuan Disebut Tidak Sehat, Benarkah?

Tren
Presiden Iran Meninggal, Apa Pengaruhnya bagi Geopolitik Dunia?

Presiden Iran Meninggal, Apa Pengaruhnya bagi Geopolitik Dunia?

Tren
Tanda Seseorang Kemungkinan Psikopat, Salah Satunya dari Gerakan Kepala

Tanda Seseorang Kemungkinan Psikopat, Salah Satunya dari Gerakan Kepala

Tren
5 Pillihan Ikan untuk Usia 40 Tahun ke Atas, Bantu Tubuh Lebih Sehat

5 Pillihan Ikan untuk Usia 40 Tahun ke Atas, Bantu Tubuh Lebih Sehat

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com