Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Viral, Foto Sedan Ringsek Ditabrak Kereta, KAI: Terjadi di Perlintasan Tak Terjaga

Kompas.com - 19/04/2023, 10:15 WIB
Alinda Hardiantoro,
Farid Firdaus

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Unggahan foto kecelakaan kereta api dengan mobil sedan viral di media sosial.

Foto itu diunggah oleh akun ini, Selasa (18/4/2023). Lokasi kecelakaan disebut dalam unggahan berada di petak Surabayan-Lamongan.

"Telah terjadi kecelakaan antara KA Jayabaya dan mobil plat S 1649 PK di perlintasan Plosowahyu, petak Surabayan - Lamongan. Belum diketahui nasib korban dan penumpang KA," tulis pengunggah.

Dalam unggahan tersebut, mobil sedan tampak ringsek usai dihamtam kereta api.

Hingga Rabu (19/4/2023), unggahan itu telah dikomentari puluhan warganet dan disukai hingga 2.643 pengguna Instagram.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Jalur5 Community #RAMADHANDIJ5 (@jalur5)

Kronologi kejadian

Manajer Humas PT KAI Daop 8 Surabaya Luqman Arif membenarkan adanya insiden kecelakaan kereta api dengan mobil sedan itu.

Insiden itu terjadi pada Selasa (18/4/2023) pada pukul 15.03 WIB.

"Perjalanan KA Jayabaya relasi Surabaya Pasarturi-Pasarsenin tertemper oleh mobil di perlintasan tak terjaga km 185+2/3 antara Stasiun Lamongan-Stasiun Surabaya," ucapnya, saat dihubungi Kompas.com, Rabu (19/4/2023) pagi.

Diberitakan Kompas.com Selasa (18/4/2023), kronologi bermula ketika sedan hendak menuju ke Dusun Plalangan, Desa Plisiwahyu, Kabupaten Lamongan, Jawa Timur.

Ketika mobil melintas, ban mobil mengalami slip.

Pengemudi kemudian berinisiatif memundurkan mobil. Namun terhalang oleh kendaraan lain.

Bersamaan dengan itu, KA Jayabaya dengan nomor lok CC 206 13 12 dari arah timur melaju dan menabrak sedan tersebut.

Mobil sempat terseret sekitar 200 meter hingga KA Jayabaya terhenti.

Baca juga: Ramai soal Mobil di Jepang Masuk Rel Kereta Api Stasiun Enoshima, Begini Kronologinya

Dua korban meninggal dunia

Masih dari laman yang sama, KBO Sat Lantas Polres Lamongan Iptu Fifin Yuli S mengatakan, insiden itu menewaskan dua korban jiwa.

"Ada kereta api menabrak mobil sedan, dua orang yang berada di dalam mobil meninggal dunia di lokasi kejadian," ujarnya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

ICC Ajukan Surat Penangkapan Pimpinan Israel dan Hamas, Peluang Netanyahu Ditahan?

ICC Ajukan Surat Penangkapan Pimpinan Israel dan Hamas, Peluang Netanyahu Ditahan?

Tren
Ali Bagheri, Diplomat Ulung dan Pengkritik Keras Barat yang Kini Menjabat sebagai Menlu Iran

Ali Bagheri, Diplomat Ulung dan Pengkritik Keras Barat yang Kini Menjabat sebagai Menlu Iran

Tren
Cerita di Balik Jasa 'Santo Suruh' yang Mau Disuruh Apa Saja, dari Jemput Anak Main juga Kubur Ari-ari

Cerita di Balik Jasa "Santo Suruh" yang Mau Disuruh Apa Saja, dari Jemput Anak Main juga Kubur Ari-ari

Tren
Suhu Udara Capai 50 Derajat Celsius, Ini Imbauan bagi Jemaah Haji yang Tiba di Makkah

Suhu Udara Capai 50 Derajat Celsius, Ini Imbauan bagi Jemaah Haji yang Tiba di Makkah

Tren
Kemendikbud Rekomendasikan 177 Karya Sastra di Sekolah, Ada 'Bumi Manusia'

Kemendikbud Rekomendasikan 177 Karya Sastra di Sekolah, Ada "Bumi Manusia"

Tren
Hasil Tes Online 1 Rekrutmen BUMN Diumumkan 22 Mei 2024, Klik rekrutmenbersama2024.fhcibumn.id

Hasil Tes Online 1 Rekrutmen BUMN Diumumkan 22 Mei 2024, Klik rekrutmenbersama2024.fhcibumn.id

Tren
UKT Semakin Mahal dan Janji Prabowo Gratiskan Biaya Kuliah di Kampus Negeri

UKT Semakin Mahal dan Janji Prabowo Gratiskan Biaya Kuliah di Kampus Negeri

Tren
Jarang Diketahui, Ini 5 Manfaat Minum Madu Campur Lemon

Jarang Diketahui, Ini 5 Manfaat Minum Madu Campur Lemon

Tren
Catat, Ini 4 Suplemen yang Bisa Sebabkan Kepala Pusing

Catat, Ini 4 Suplemen yang Bisa Sebabkan Kepala Pusing

Tren
Cerita Ed Dwight, Butuh 60 Tahun Sebelum Wujudkan Mimpi Terbang ke Luar Angkasa

Cerita Ed Dwight, Butuh 60 Tahun Sebelum Wujudkan Mimpi Terbang ke Luar Angkasa

Tren
Kisah Bocah 7 Tahun di Nepal Tak Sengaja Telan Pensil Sepanjang 10 Cm

Kisah Bocah 7 Tahun di Nepal Tak Sengaja Telan Pensil Sepanjang 10 Cm

Tren
Lulusan SMK Sumbang Pengangguran Terbanyak, Menaker: Selama Ini Memang 'Jaka Sembung'

Lulusan SMK Sumbang Pengangguran Terbanyak, Menaker: Selama Ini Memang "Jaka Sembung"

Tren
Penelitian Ungkap Mikroplastik Sekarang Terdeteksi di Testis Manusia

Penelitian Ungkap Mikroplastik Sekarang Terdeteksi di Testis Manusia

Tren
Kuning Telur Direbus hingga Keabuan Disebut Tidak Sehat, Benarkah?

Kuning Telur Direbus hingga Keabuan Disebut Tidak Sehat, Benarkah?

Tren
Presiden Iran Meninggal, Apa Pengaruhnya bagi Geopolitik Dunia?

Presiden Iran Meninggal, Apa Pengaruhnya bagi Geopolitik Dunia?

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com