Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jadwal Terbaru KRL Solo-Yogyakarta Berlaku Agustus 2022

Kompas.com - 18/08/2022, 11:05 WIB
Alinda Hardiantoro,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi

KOMPAS.com - VP Corporate Secretary KAI Commuter Anne Purba menginformasikan jadwal terbaru KRL Solo Yogyakarta yang mulai diterapkan pada Rabu (17/8/2022).

Penyesuaian jadwal terbaru itu dilakukan sejalan dengan penerapan uji coba pelayanan KRL lintas Solo Balapan-Palur.

"Terdapat penyesuaian jadwal KRL Yogyakarta-Solo PP untuk mengakomodir kebutuhan perjalanan KRL hingga ke Stasiun Solo Jebres dan Stasiun Palur," dikutip dari laman resmi yang diterima Kompas.com, Kamis (18/7/2022).

Kendati demikian, jadwal terbaru KRL Solo Yogyakarta itu tidak jauh berbeda dengan jadwal sebelumnya karena hanya memperpanjang relasi kKRL hingga ke stasiun palur.

Baca juga: Penjelasan KAI soal Video Viral Toilet Kereta Tampak Bolong Tanpa Tadah

Dilansir dari laman KRL, berikut jadwal terbaru KRL Solo-Jogja dari Stasiun Balapan, Solo, sampai Stasiun Tugu, Yogyakarta mulai 17 Agustus 2022:

Jadwal terbaru KRL Solo-Jogja 2022

Sebelumnya, penumpang KRL dari Solo hanya bisa memulai perjalanan dari Stasiun Solo Balapan dan Stasiun Purwosari.

Namun dengan adanya pelayanan KRL lintas Solo Balapan - Palur, penumpang bisa naik KRL dari Stasiun Palur dan Solo Jebres.

Ini jadwal lengkap KRL dari Solo menuju Yogyakarta:

Berangkat dari Stasiun Palur Berangkat dari Stasiun Solo Jebres Berangkat dari Stasiun Solo Balapan Berangkat dari Stasiun Purwosaei Tiba di Stasiun Lempuyangan Tiba di Stasiun Tuhu Yogyakarta
    05.05 05.11 06.10 06.14
06.15 06.21 06.30 06.36 07.35 07.39
    08.17 08.23 09.35 09.39
    09.00* 09.07 10.06 10.10
09.30 09.36 09.42 09.48 10.59 11.03
    11.20 11.26 12.24 12.28
    12.25 12.31 13.29 13.33
    14.30 14.36 15.34 15.38
15.25 15.31 15.37 15.43 16.41 16.45
    16.33 16.40 17.45 17.49
    18.05 18.12 19.13 19.16
    19.10* 19.19 20.31 20.35

*) Jadwal hanya berlaku untuk keberangkatan KRL pada hari Sabtu, Minggu, dan Libur Nasional.

Baca juga: Jadwal, Harga, dan Cara Pesan Tiket KA Batara Kresna 2022


Jadwal KRL Jogja-Solo 2022

Adapun bagi penumpang yang berencana berangkat dari Yogyakarta, dapat memulai perjalanan KRL dari Stasiun Lempuyangan atau Stasiun Tugu.

Berikut rincian jadwal KRL Jogja-Solo dari Stasiun Tugu sampai Stasiun Balapan:

Berangkat dari Stasiun Tugu Yogyakarta Berangkat dari Stasiun Lempuyangan Tiba di Stasiun Purwosari Tiba di Stasiun Solo Balapan Tiba di Stasiun Solo Jebres Tiba di Stasiun Palur
05.19 05.24 06.22 06.27    
06.59 07.07 08.05 08.10    
08.00 08.05 09.03 09.10 09.15 09.20
10.01 10.07 11.06 11.11    
10.45* 10.50 11.48 11.53    
11.55 12.00 12.58 13.03    
13.20 13.25 14.37 14.43 14.48 14.53
14.50 14.55 16.05 16.10    
15.54 15.58 16.58 17.03    
17.31 17.36 18.49 18.54    
18.30 18.35 19.33 19.40 19.47 19.52
20.17* 20.22 21.20 21.25    

*) Jadwal hanya berlaku untuk keberangkatan KRL pada hari Hari Sabtu, Minggu, dan Libur Nasional.

Baca juga: Aturan Baru Pelayanan KRL Mulai 17 Juli 2022

Tarif naik KRL

Bagi penumpang yang ingin melakukan perjalanan menggunakan KRL Solo Jogja hanya perlu merogoh kocek Rp 8.000 untuk setiap perjalanan.

Biaya tersebut dapat dibayarkan menggunakan Kartu Multi Trip (KMT), Kartu Tol, aplikasi Link Aja, dan pemesanan tiket melakui aplikasi Gojek.

Atau, penumpang bisa juga menggunakan E-money Mandiri, Flazz BCA, BRIZZI, dan BNI Tap Cash.

Pastikan kartu tersebut berisi saldo yang cukup sehingga perjalanan Anda lancar.

Selama di area stasiun dan dalam perjalanan menggunakan KRL, penumpang diwajibkan untuk tetap melaksanakan protokol kesehatan sesuai anjuran pemerintah.

Baca juga: Syarat dan Cara Dapatkan Tiket Promo Merdeka Kereta Api

KOMPAS.com/Akbar Bhayu Tamtomo Infografik: Aturan Barang Bawaan Penumpang Kereta Api

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.


Terkini Lainnya

Apa Itu Gerakan Blockout 2024 yang Muncul Selepas Met Gala dan Merugikan Taylor Swift juga Zendaya?

Apa Itu Gerakan Blockout 2024 yang Muncul Selepas Met Gala dan Merugikan Taylor Swift juga Zendaya?

Tren
Balon Udara Meledak di Ponorogo, Korban Luka Bakar 63 Persen, Polisi: Masuk Ranah Pidana

Balon Udara Meledak di Ponorogo, Korban Luka Bakar 63 Persen, Polisi: Masuk Ranah Pidana

Tren
Warga Korsel Dilaporkan Hilang di Thailand dan Ditemukan di Dalam Tong Sampah yang Dicor Semen

Warga Korsel Dilaporkan Hilang di Thailand dan Ditemukan di Dalam Tong Sampah yang Dicor Semen

Tren
Harta Prajogo Pangestu Tembus Rp 1.000 Triliun, Jadi Orang Terkaya Ke-25 di Dunia

Harta Prajogo Pangestu Tembus Rp 1.000 Triliun, Jadi Orang Terkaya Ke-25 di Dunia

Tren
Media Asing Soroti Banjir Bandang Sumbar, Jumlah Korban dan Pemicunya

Media Asing Soroti Banjir Bandang Sumbar, Jumlah Korban dan Pemicunya

Tren
Sejarah Lari Maraton, Jarak Awalnya Bukan 42 Kilometer

Sejarah Lari Maraton, Jarak Awalnya Bukan 42 Kilometer

Tren
Rekonfigurasi Hukum Kekayaan Intelektual terhadap Karya Kecerdasan Buatan

Rekonfigurasi Hukum Kekayaan Intelektual terhadap Karya Kecerdasan Buatan

Tren
Basuh Ketiak Tanpa Sabun Diklaim Efektif Cegah Bau Badan, Benarkah?

Basuh Ketiak Tanpa Sabun Diklaim Efektif Cegah Bau Badan, Benarkah?

Tren
BPJS Kesehatan Tegaskan Kelas Pelayanan Rawat Inap Tidak Dihapus

BPJS Kesehatan Tegaskan Kelas Pelayanan Rawat Inap Tidak Dihapus

Tren
Cara Memindahkan Foto dan Video dari iPhone ke MacBook atau Laptop Windows

Cara Memindahkan Foto dan Video dari iPhone ke MacBook atau Laptop Windows

Tren
Video Viral Pusaran Arus Laut di Perairan Alor NTT, Apakah Berbahaya?

Video Viral Pusaran Arus Laut di Perairan Alor NTT, Apakah Berbahaya?

Tren
Sosok Rahmady Effendi Hutahaean, Eks Kepala Kantor Bea Cukai Purwakarta yang Dilaporkan ke KPK

Sosok Rahmady Effendi Hutahaean, Eks Kepala Kantor Bea Cukai Purwakarta yang Dilaporkan ke KPK

Tren
Harta Eks Kepala Bea Cukai Purwakarta Disebut Janggal, Benarkah Hanya Rp 6,3 Miliar?

Harta Eks Kepala Bea Cukai Purwakarta Disebut Janggal, Benarkah Hanya Rp 6,3 Miliar?

Tren
5 Potensi Efek Samping Minum Susu Campur Madu yang Jarang Diketahui

5 Potensi Efek Samping Minum Susu Campur Madu yang Jarang Diketahui

Tren
5 Penyebab Anjing Peliharaan Mengabaikan Panggilan Pemiliknya

5 Penyebab Anjing Peliharaan Mengabaikan Panggilan Pemiliknya

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com