Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Daftar Terbaru 10 Daerah dengan Kasus Covid-19 Tertinggi

Kompas.com - 15/08/2021, 07:25 WIB
Ahmad Naufal Dzulfaroh,
Rizal Setyo Nugroho

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Indonesia melaporkan 28.598 kasus positif Covid-19 harian pada Sabtu (7/8/2021). Jumlah tersebut lebih rendah dari hari sebelumnya.

Dengan tambahan itu, total kasus infeksi Covid-19 sebanyak 3.833.541 kasus dengan 116.366 kematian.

Dibandingkan pekan lalu, kasus aktif Covid-19 terus mengalami penurunan menjadi 395.577 kasus.

Baca juga: Update: Ada 185 Juta Dosis Vaksin di Indonesia, Ini Rinciannya

Daerah kasus terbanyak

DKI Jakarta masih menjadi provinsi dengan kasus positif terbanyak di Indonesia dengan 837.905 kasus, disusul Jawa Barat dan Jawa Tengah.

Berikut 10 daerah dengan kasus Covid-19 terbanyak di Indonesia, dikutip dari laman covid19.go.id:

DKI Jakarta
Positif: 837.905
Meninggal: 13.004

Jawa Barat
Positif: 651.574
Meninggal: 11.272

Jawa Tengah
Positif: 438.419
Meninggal: 24.697

Jawa Timur
Positif: 353.077
Meninggal: 24.619

Kalimantan Timur
Positif: 138.296
Meninggal: 4.324

DIY
Positif: 135.736
Meninggal: 4.164

Banten
Positif: 123.637
Meninggal: 2.451

Riau
Positif: 112.769
Meninggal: 3.149

Sulawesi Selatan
Positif: 95.935
Meninggal: 1.677

Bali
Positif: 93.161
Meninggal: 2.630. 

Rincian selengkapnya jumlah kasus Covid-19 di Indonesia dapat dilihat di sini. 

Baca juga: Ramai Mural Jokowi 404: Not Found dan Deretan Mural yang Dihapus Petugas

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Presiden Iran Meninggal, Apa Pengaruhnya bagi Geopolitik Dunia?

Presiden Iran Meninggal, Apa Pengaruhnya bagi Geopolitik Dunia?

Tren
Tanda Seseorang Kemungkinan Psikopat, Salah Satunya dari Gerakan Kepala

Tanda Seseorang Kemungkinan Psikopat, Salah Satunya dari Gerakan Kepala

Tren
5 Pillihan Ikan untuk Usia 40 Tahun ke Atas, Bantu Tubuh Lebih Sehat

5 Pillihan Ikan untuk Usia 40 Tahun ke Atas, Bantu Tubuh Lebih Sehat

Tren
Apakah Masyarakat yang Tidak Memiliki NPWP Tak Perlu Membayar Pajak?

Apakah Masyarakat yang Tidak Memiliki NPWP Tak Perlu Membayar Pajak?

Tren
BMKG: Inilah Wilayah yang Berpotensi Hujan Lebat, Petir, dan Angin Kencang pada 21-22 Mei 2024

BMKG: Inilah Wilayah yang Berpotensi Hujan Lebat, Petir, dan Angin Kencang pada 21-22 Mei 2024

Tren
[POPULER TREN] Kasus Covid-19 di Singapura Naik Hampir Dua Kali Lipat | Ayah dan Anak Berlayar Menuju Tempat Terpencil di Dunia

[POPULER TREN] Kasus Covid-19 di Singapura Naik Hampir Dua Kali Lipat | Ayah dan Anak Berlayar Menuju Tempat Terpencil di Dunia

Tren
Apa Perbedaan Presiden dan Pemimpin Tertinggi di Iran?

Apa Perbedaan Presiden dan Pemimpin Tertinggi di Iran?

Tren
Jadwal dan Susunan Peringatan Waisak 2024 di Borobudur, Ada Festival Lampion

Jadwal dan Susunan Peringatan Waisak 2024 di Borobudur, Ada Festival Lampion

Tren
Berkaca dari Kasus Wanita Diteror Teman Sekolah di Surabaya, Apakah Stalker atau Penguntit Bisa Dipidana?

Berkaca dari Kasus Wanita Diteror Teman Sekolah di Surabaya, Apakah Stalker atau Penguntit Bisa Dipidana?

Tren
Studi Ungkap Obesitas pada Anak Bisa Kurangi Setengah Harapan Hidupnya

Studi Ungkap Obesitas pada Anak Bisa Kurangi Setengah Harapan Hidupnya

Tren
Presiden Iran Ebrahim Raisi Meninggal karena Kecelakaan Helikopter, Siapa Penggantinya?

Presiden Iran Ebrahim Raisi Meninggal karena Kecelakaan Helikopter, Siapa Penggantinya?

Tren
Cara Menambahkan Alamat Rumah di Google Maps, Bisa lewat HP

Cara Menambahkan Alamat Rumah di Google Maps, Bisa lewat HP

Tren
3 Idol Kpop yang Tersandung Skandal Burning Sun

3 Idol Kpop yang Tersandung Skandal Burning Sun

Tren
Spesifikasi Helikopter Bell 212 yang Jatuh Saat Membawa Presiden Iran

Spesifikasi Helikopter Bell 212 yang Jatuh Saat Membawa Presiden Iran

Tren
7 Makanan Obat Alami Asam Urat dan Makanan yang Harus Dihindari

7 Makanan Obat Alami Asam Urat dan Makanan yang Harus Dihindari

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com