Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Setelah Jamur Hitam dan Putih, Muncul Jamur Aspergillosis di India, Apa Itu?

Kompas.com - 31/05/2021, 13:00 WIB
Nur Rohmi Aida,
Rizal Setyo Nugroho

Tim Redaksi

KOMPAS.com – Saat India tengah bergulat dengan kasus infeksi jamur hitam atau mukormikosis pada pasien Covid-19, sejumlah infeksi jamur lain juga dilaporkan di negara itu.

Jamur putih dan jamur kuning belakangan dilaporkan membuat resah. Namun belum usai kasus jamur-jamur baru tersebut, India kembali melaporkan adanya kasus jamur aspergillosis.

Sebagaimana dikutip dari Zee News, kasus aspergillosis dilaporkan terjadi di wilayah Vadodara, negara bagian Gujarat.

Baca juga: Infeksi Jamur Hitam di India: Penyebab, Gejala, dan Pencegahannya

Setidaknya ada 8 kasus infeksi yang telah dilaporkan hingga 27 Mei 2021 lalu.

Dikutip dari Hindustan Times, dokter di Maharashtra Mumbai dan Ghaziabad Uttar Pradesh juga mengatakan mereka menemukan pasien dengan aspergillosis.

Lantas apa itu jamur aspergillosis?

Jamur Aspergillus

Aspergillosis merupakan infeksi yang disebabkan oleh aspergillus, jamur umum yang hidup di dalam dan di luar ruangan.

Seseorang bisa terkena aspergillosis dengan menghirup spora mikroskopis aspergillus dari lingkungan.

Jamur tersebut sebenarnya adalah jamur yang biasa dihirup manusia karena spora mikroskopisnya umum terdapat di lingkungan.

Pada seseorang dengan kondisi kesehatan yang normal, jamur tersebut apabila terhirup tidak terlalu menyebabkan sakit.

Akan tetapi, mereka yang memiliki kekebalan lemah atau penyakit paru-paru berisiko lebih tinggi, dapat menyebabkan masalah kesehatan.

Adapun jenis masalah kesehatan yang disebabkan oleh aspergillus adalah termasuk reaksi alergi, infeksi paru-paru dan infeksi organ yang lain.

Pusat Pengendalian dan Pencegahan Penyakit (CDC) AS mengatakan, aspergillosis tak menular dan tidak bisa menyebar di antara manusia maupun antara manusia dan hewan dari paru-paru.

Baca juga: Jamur Hitam Merebak di India, Ini yang Harus Diwaspadai Menurut Epidemiolog

Jenis Aspergillosis

Berikut ini sejumlah jenis Aspergillosis:

1. Alergi bronkopulmonalis aspergillosis (ABPA):

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Paus Fransiskus Umumkan 2025 sebagai Tahun Yubileum, Apa Itu?

Paus Fransiskus Umumkan 2025 sebagai Tahun Yubileum, Apa Itu?

Tren
Bisakah Cairkan JHT BPJS Ketenagakerjaan Tanpa Paklaring Usai Resign?

Bisakah Cairkan JHT BPJS Ketenagakerjaan Tanpa Paklaring Usai Resign?

Tren
Apa Itu Gerakan Blockout 2024 yang Muncul Selepas Met Gala dan Merugikan Taylor Swift juga Zendaya?

Apa Itu Gerakan Blockout 2024 yang Muncul Selepas Met Gala dan Merugikan Taylor Swift juga Zendaya?

Tren
Balon Udara Meledak di Ponorogo, Korban Luka Bakar 63 Persen, Polisi: Masuk Ranah Pidana

Balon Udara Meledak di Ponorogo, Korban Luka Bakar 63 Persen, Polisi: Masuk Ranah Pidana

Tren
Warga Korsel Dilaporkan Hilang di Thailand dan Ditemukan di Dalam Tong Sampah yang Dicor Semen

Warga Korsel Dilaporkan Hilang di Thailand dan Ditemukan di Dalam Tong Sampah yang Dicor Semen

Tren
Harta Prajogo Pangestu Tembus Rp 1.000 Triliun, Jadi Orang Terkaya Ke-25 di Dunia

Harta Prajogo Pangestu Tembus Rp 1.000 Triliun, Jadi Orang Terkaya Ke-25 di Dunia

Tren
Media Asing Soroti Banjir Bandang Sumbar, Jumlah Korban dan Pemicunya

Media Asing Soroti Banjir Bandang Sumbar, Jumlah Korban dan Pemicunya

Tren
Sejarah Lari Maraton, Jarak Awalnya Bukan 42 Kilometer

Sejarah Lari Maraton, Jarak Awalnya Bukan 42 Kilometer

Tren
Rekonfigurasi Hukum Kekayaan Intelektual terhadap Karya Kecerdasan Buatan

Rekonfigurasi Hukum Kekayaan Intelektual terhadap Karya Kecerdasan Buatan

Tren
Basuh Ketiak Tanpa Sabun Diklaim Efektif Cegah Bau Badan, Benarkah?

Basuh Ketiak Tanpa Sabun Diklaim Efektif Cegah Bau Badan, Benarkah?

Tren
BPJS Kesehatan Tegaskan Kelas Pelayanan Rawat Inap Tidak Dihapus

BPJS Kesehatan Tegaskan Kelas Pelayanan Rawat Inap Tidak Dihapus

Tren
Cara Memindahkan Foto dan Video dari iPhone ke MacBook atau Laptop Windows

Cara Memindahkan Foto dan Video dari iPhone ke MacBook atau Laptop Windows

Tren
Video Viral Pusaran Arus Laut di Perairan Alor NTT, Apakah Berbahaya?

Video Viral Pusaran Arus Laut di Perairan Alor NTT, Apakah Berbahaya?

Tren
Sosok Rahmady Effendi Hutahaean, Eks Kepala Kantor Bea Cukai Purwakarta yang Dilaporkan ke KPK

Sosok Rahmady Effendi Hutahaean, Eks Kepala Kantor Bea Cukai Purwakarta yang Dilaporkan ke KPK

Tren
Harta Eks Kepala Bea Cukai Purwakarta Disebut Janggal, Benarkah Hanya Rp 6,3 Miliar?

Harta Eks Kepala Bea Cukai Purwakarta Disebut Janggal, Benarkah Hanya Rp 6,3 Miliar?

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com