Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Butuh Berbulan-bulan Terbang untuk Migrasi, Apakah Burung Tidur?

Kompas.com - 20/12/2020, 20:28 WIB
Ahmad Naufal Dzulfaroh,
Jihad Akbar

Tim Redaksi

"Mengapa mereka tidur sangat sedikit dalam penerbangan, bahkan di malam hari ketika mereka jarang mencari makan, masih belum jelas," kata peneliti Neils Rattenborg.

"Mengapa kita dan banyak hewan lain, menderita secara dramatis karena kurang tidur, sedangkan beberapa burung mampu melakukan adaptasi pada waktu tidur yang jauh masih menjadi misteri," sambungnya.

Karenanya, dibutuhkan penelitian lebih lanjut untul mengungkap misteri itu.

Baca juga: Bisakah Burung Tropis Menghadapi Panas karena Perubahan Iklim?

Sejauh ini, burung cikalang adalah satu-satunya burung yang diteliti yang menunjukkan kemampuan tidur saat terbang. Sangat mungkin bahwa banyak burung lain mengadopsi strategi ini.

Sementara itu, burung sylvia borin memiliki cara yang berbeda dari burung cakalang.

Sebelum angin musim dingin mulai bertiup, burung-burung tersebut bermigrasi ke sub-Sahara Afrika yang lebih hangat dengan menempuh perjalanan hampir 4.000 kilometer.

Untuk mencapai Afrika, burung-burung tersebut sesekali berhenti di beberapa tempat untuk makan dan tidur.

Dalam sebuah studi yang dilakukan peneliti dari University of Vienna, mengungkapkan bagaimana burung-burung ini tidur di lubang persinggahan.

Burung-burung yang lebih lelah tidur di tengah-tengah vegetasi semak dengan kepala terselip di antara sayap mereka. Hal ini memungkinkan burung menghabiskan lebih sedikit energi.

Sebaliknya, burung yang tidak terlalu lelah lebih suka tidur tanpa menundukkan kepala. Sehingga, memungkinkan mereka lebih waspada terhadap lingkungan sekitar.

Baca juga: Mengenal White Bellbird, Burung dengan Suara Ternyaring di Bumi

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Remaja di Jerman Tinggal di Kereta Tiap Hari karena Lebih Murah, Rela Bayar Rp 160 Juta per Tahun

Remaja di Jerman Tinggal di Kereta Tiap Hari karena Lebih Murah, Rela Bayar Rp 160 Juta per Tahun

Tren
Ilmuwan Ungkap Migrasi Setengah Juta Penghuni 'Atlantis yang Hilang' di Lepas Pantai Australia

Ilmuwan Ungkap Migrasi Setengah Juta Penghuni "Atlantis yang Hilang" di Lepas Pantai Australia

Tren
4 Fakta Kecelakaan Bus Pariwisata di Subang, Lokasi di Jalur Rawan Kecelakaan

4 Fakta Kecelakaan Bus Pariwisata di Subang, Lokasi di Jalur Rawan Kecelakaan

Tren
Dilema UKT dan Uang Pangkal Kampus, Semakin Beratkan Mahasiswa, tapi Dana Pemerintah Terbatas

Dilema UKT dan Uang Pangkal Kampus, Semakin Beratkan Mahasiswa, tapi Dana Pemerintah Terbatas

Tren
Kopi atau Teh, Pilihan Minuman Pagi Bisa Menentukan Kepribadian Seseorang

Kopi atau Teh, Pilihan Minuman Pagi Bisa Menentukan Kepribadian Seseorang

Tren
8 Latihan yang Meningkatkan Keseimbangan Tubuh, Salah Satunya Berdiri dengan Jari Kaki

8 Latihan yang Meningkatkan Keseimbangan Tubuh, Salah Satunya Berdiri dengan Jari Kaki

Tren
2 Suplemen yang Memiliki Efek Samping Menaikkan Berat Badan

2 Suplemen yang Memiliki Efek Samping Menaikkan Berat Badan

Tren
BMKG: Inilah Wilayah yang Berpotensi Hujan Lebat, Angin Kencang, dan Petir 12-13 Mei 2024

BMKG: Inilah Wilayah yang Berpotensi Hujan Lebat, Angin Kencang, dan Petir 12-13 Mei 2024

Tren
[POPULER TREN] Prakiraan Cuaca BMKG 11-12 Mei | Peserta BPJS Kesehatan Bisa Berobat Hanya dengan KTP

[POPULER TREN] Prakiraan Cuaca BMKG 11-12 Mei | Peserta BPJS Kesehatan Bisa Berobat Hanya dengan KTP

Tren
Kronologi Kecelakaan Bus di Subang, 9 Orang Tewas dan Puluhan Luka-luka

Kronologi Kecelakaan Bus di Subang, 9 Orang Tewas dan Puluhan Luka-luka

Tren
Warganet Pertanyakan Mengapa Aurora Tak Muncul di Langit Indonesia, Ini Penjelasan BRIN

Warganet Pertanyakan Mengapa Aurora Tak Muncul di Langit Indonesia, Ini Penjelasan BRIN

Tren
Saya Bukan Otak

Saya Bukan Otak

Tren
Pentingnya “Me Time” untuk Kesehatan Mental dan Ciri Anda Membutuhkannya

Pentingnya “Me Time” untuk Kesehatan Mental dan Ciri Anda Membutuhkannya

Tren
Bus Pariwisata Kecelakaan di Kawasan Ciater, Polisi: Ada 2 Korban Jiwa

Bus Pariwisata Kecelakaan di Kawasan Ciater, Polisi: Ada 2 Korban Jiwa

Tren
8 Misteri di Piramida Agung Giza, Ruang Tersembunyi dan Efek Suara Menakutkan

8 Misteri di Piramida Agung Giza, Ruang Tersembunyi dan Efek Suara Menakutkan

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com