Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Cara Bayar BPJS Kesehatan di Alfamart dan Indomaret dengan Mudah

KOMPAS.com - Cara bayar BPJS Kesehatan di Alfamart dan Indomaret cukup mudah karena peserta hanya perlu datang ke lokasi toko.

Iuran BPJS Kesehatan sendiri harus dibayarkan rutin sebelum tanggal 10 setiap bulannya.

Sebagai informasi, berikut ini iuran BPJS Kesehatan yang harus dibayarkan setiap bulan oleh peserta:

  • Iuran BPJS Kesehatan kelas 3 sebesar Rp 42.000 per orang per bulan, dengan ketentuan Rp 35.000 dibayar peserta dan Rp 7.000 dibayar pemerintah.
  • Iuran BPJS Kesehatan kelas 2 sebesar Rp 100.000 per orang per bulan.
  • Iuran BPJS Kesehatan kelas 1 sebesar Rp 150.000 per orang per bulan.

Salah satu cara termudah untuk bayar BPJS Kesehatan selain secara online atau via transfer bank adalah dengan datang ke Alfamart atau Indomaret.

Lantas, bagaimana caranya?

Cara bayar BPJS Kesehatan di Alfamart

Berikut ini cara bayar BPJS Kesehatan di Alfamart sebagaimana dikutip dari laman resminya:

  • Pergi menuju petugas kasir Alfamart dan beritahukan bahwa Anda ingin membayar BPJS Kesehatan
  • Tunjukkan nomor tagihan BPJS Kesehatan kepada petugas kasir
  • Tunggu beberapa saat sampai petugas memproses tagihan
  • Jika sudah selesai, jangan lupa minta setruk atau bukti pembayaran.

Adapun untuk membayar BPJS Kesehatan di Alfamart, pelanggan hanya perlu membawa kartu BPJS miliknya, fotokopi KTP, atau hanya perlu mencatat nomor BPJS di ponsel.

Bayar BPJS Kesehatan di Alfamart juga memungkinkan pelanggan mendapatkan beragam promo dan diskon.

Selain itu, bagi pelanggan yang sudah terdaftar sebagai member Alfamart, juga bisa mendapatkan poin untuk ditukar dengan produk yang diinginkan.

Cara bayar BPJS Kesehatan di Indomaret

Minimarket lain selain Alfamart yang menerima pembayaran BPJS Kesehatan adalah Indomaret.

Berikut ini cara bayar BPJS Kesehatan di Indomaret dikutip dari laman Kontan:

  • Kunjungi Indomaret terdekat
  • Datang ke kasir Indomaret untuk melakukan pembayaran tagihan BPJS Kesehatan
  • Sebutkan nomor identitas peserta BPJS Kesehatan
  • Kasir Indomaret akan memeriksa jumlah tagihan
  • Pilih pembayaran tunai atau lainnya.
  • Proses bayar iuran selesai.

Nah, demikian cara bayar BPJS di Alfamart dan Indomaret yang sangat mudah untuk dilakukan peserta BPJS Kesehatan.

https://www.kompas.com/tren/read/2023/12/27/153000965/cara-bayar-bpjs-kesehatan-di-alfamart-dan-indomaret-dengan-mudah

Terkini Lainnya

Rumput Lapangan GBK Jelang Kualifikasi Piala Dunia usai Konser NCT Dream Disorot, Ini Kata Manajemen

Rumput Lapangan GBK Jelang Kualifikasi Piala Dunia usai Konser NCT Dream Disorot, Ini Kata Manajemen

Tren
Bukan UFO, Penampakan Pilar Cahaya di Langit Jepang Ternyata Isaribi Kochu, Apa Itu?

Bukan UFO, Penampakan Pilar Cahaya di Langit Jepang Ternyata Isaribi Kochu, Apa Itu?

Tren
5 Tokoh Terancam Ditangkap ICC Imbas Konflik Hamas-Israel, Ada Netanyahu

5 Tokoh Terancam Ditangkap ICC Imbas Konflik Hamas-Israel, Ada Netanyahu

Tren
Taspen Cairkan Gaji ke-13 mulai 3 Juni 2024, Berikut Cara Mengeceknya

Taspen Cairkan Gaji ke-13 mulai 3 Juni 2024, Berikut Cara Mengeceknya

Tren
Gaet Hampir 800.000 Penonton, Ini Sinopsis 'How to Make Millions Before Grandma Dies'

Gaet Hampir 800.000 Penonton, Ini Sinopsis "How to Make Millions Before Grandma Dies"

Tren
Ramai soal Jadwal KRL Berkurang saat Harpitnas Libur Panjang Waisak 2024, Ini Kata KAI Commuter

Ramai soal Jadwal KRL Berkurang saat Harpitnas Libur Panjang Waisak 2024, Ini Kata KAI Commuter

Tren
Simak, Ini Syarat Hewan Kurban untuk Idul Adha 2024

Simak, Ini Syarat Hewan Kurban untuk Idul Adha 2024

Tren
BMKG Keluarkan Peringatan Dini Kekeringan di DIY pada Akhir Mei 2024, Ini Wilayahnya

BMKG Keluarkan Peringatan Dini Kekeringan di DIY pada Akhir Mei 2024, Ini Wilayahnya

Tren
8 Bahaya Mencium Bayi, Bisa Picu Tuberkulosis dan Meningitis

8 Bahaya Mencium Bayi, Bisa Picu Tuberkulosis dan Meningitis

Tren
3 Alasan Sudirman Said Maju sebagai Gubernur DKI Jakarta, Siap Lawan Anies

3 Alasan Sudirman Said Maju sebagai Gubernur DKI Jakarta, Siap Lawan Anies

Tren
Starlink Indonesia: Kecepatan, Harga Paket, dan Cara Langganan

Starlink Indonesia: Kecepatan, Harga Paket, dan Cara Langganan

Tren
AS Hapuskan 'Student Loan' 160.000 Mahasiswa Senilai Rp 123 Triliun

AS Hapuskan "Student Loan" 160.000 Mahasiswa Senilai Rp 123 Triliun

Tren
Apakah Setelah Pindah Faskes, BPJS Kesehatan Bisa Langsung Digunakan?

Apakah Setelah Pindah Faskes, BPJS Kesehatan Bisa Langsung Digunakan?

Tren
Apakah Gerbong Commuter Line Bisa Dipesan untuk Rombongan?

Apakah Gerbong Commuter Line Bisa Dipesan untuk Rombongan?

Tren
Kapan Tes Online Tahap 2 Rekrutmen BUMN 2024? Berikut Jadwal, Kisi-kisi, dan Syarat Lulusnya

Kapan Tes Online Tahap 2 Rekrutmen BUMN 2024? Berikut Jadwal, Kisi-kisi, dan Syarat Lulusnya

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke