Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Sakit Kepala Migrain: Gejala, Pengobatan, dan Cara Penanganan

KOMPAS.com - Migrain adalah sakit kepala yang terasa berdenyut dan biasanya terjadi pada satu sisi kepala.

Dikutip dari healthline, serangan migrain biasanya berlangsung dari empat hingga 72 jam tapi bisa juga bertahan lebih lama.

Sementara waktu migrain dapat dibagi menjadi empat atau lima tahap berbeda.

Namun, tidak semua penderita migrain mengalami ciri-ciri yang sama.

Ciri-ciri migrain, yaitu seseorang mengalami sakit kepala sebagai serangan utama, mengalami fase resolusi yang terjadi setelah sakit kepala migrain menyerang, dan tahap pemulihan.

Beberapa fase migrain ini mungkin hanya berlangsung secara singkat, sedangkan fase lainnya mungkin berlangsung lebih lama.

Seseorang yang menderita migrain lebih baik membuat jurnal migrain sehingga dapat membantu mengetahui gejala migrain yang diderita dan bersiap menghadapi apa yang akan terjadi.

Lantas, bagaimana gejala migrain dan cara menanganinya?

Gejala migrain

Masih dari sumber yang sama, kebanyakan kasus migrain berubah menjadi sakit kepala sepenuhnya.

Gejala sakit kepala yang berawal dari migrain adalah:

  • Nyeri berdenyut di satu atau kedua sisi kepala Anda.
  • Penglihatan kabur.
  • Kepekaan terhadap cahaya, kebisingan dan bau.
  • Muntah.
  • Mual.
  • Diawali sakit kepala ringan.
  • Kehilangan selera makan.
  • Nyeri yang memburuk dengan aktivitas fisik atau gerakan lainnya.

Selama serangan migrain, banyak orang mungkin tidak dapat bekerja atau melanjutkan aktivitas sehari-hari.

Gejala migrain ini merupakan fase yang paling tidak terduga, dengan periode yang berlangsung selama beberapa jam hingga beberapa hari.

Pengobatan migrain

Terdapat pengobatan yang dapat dilakukan untuk meringankan migrain.

Berikut merupakan obat yang dibutuhkan untuk migrain:

  • Obat penghilang rasa sakit seperti ibuprofen dan paracetamol.
  • Obat-obatan triptan untuk mengatasi migrain akut.

Dokter umum juga dapat merekomendasikan perubahan gaya hidup untuk membantu mengatasi migrain Anda, seperti makan pada waktu yang teratur dan mengurangi minum kafein.

Jika migrain Anda parah, mungkin akan ditawari hal lain untuk membantu seperti mempelajari teknik relaksasi dan akupuntur.

Bila perawatan ini tidak dapat mengatasi atau migrain semakin parah, Anda dapat dirujuk ke dokter spesialis untuk pemeriksaan dan perawatan lebih lanjut.

Cara menangani migrain

Dilansir dari NHS (15/9/2022), terdapat beberapa hal yang dapat Anda lakukan sendiri untuk mengatasi migrain.

Berikut merupakan cara untuk mengatasi migrain:

https://www.kompas.com/tren/read/2023/10/21/083000565/sakit-kepala-migrain--gejala-pengobatan-dan-cara-penanganan

Terkini Lainnya

Catat, Ini 5 Ikan Tinggi Purin Pantangan Penderita Asam Urat

Catat, Ini 5 Ikan Tinggi Purin Pantangan Penderita Asam Urat

Tren
BMKG: Wilayah Ini Berpotensi Dilanda Hujan Lebat, Angin Kencang, dan Petir 17-18 Mei 2024

BMKG: Wilayah Ini Berpotensi Dilanda Hujan Lebat, Angin Kencang, dan Petir 17-18 Mei 2024

Tren
[POPULER TREN] Warga Israel Rusak Bantuan Indomie untuk Gaza, Gletser Terakhir di Papua Segera Menghilang

[POPULER TREN] Warga Israel Rusak Bantuan Indomie untuk Gaza, Gletser Terakhir di Papua Segera Menghilang

Tren
Deretan Insiden Pesawat Boeing Sepanjang 2024, Terbaru Dialami Indonesia

Deretan Insiden Pesawat Boeing Sepanjang 2024, Terbaru Dialami Indonesia

Tren
Asal-usul Gelar 'Haji' di Indonesia, Warisan Belanda untuk Pemberontak

Asal-usul Gelar "Haji" di Indonesia, Warisan Belanda untuk Pemberontak

Tren
Sosok Hugua, Politisi PDI-P yang Usul agar 'Money Politics' Saat Pemilu Dilegalkan

Sosok Hugua, Politisi PDI-P yang Usul agar "Money Politics" Saat Pemilu Dilegalkan

Tren
Ilmuwan Temukan Eksoplanet 'Cotton Candy', Planet Bermassa Sangat Ringan seperti Permen Kapas

Ilmuwan Temukan Eksoplanet "Cotton Candy", Planet Bermassa Sangat Ringan seperti Permen Kapas

Tren
8 Rekomendasi Makanan Rendah Kalori, Cocok untuk Turunkan Berat Badan

8 Rekomendasi Makanan Rendah Kalori, Cocok untuk Turunkan Berat Badan

Tren
Kronologi dan Fakta Keponakan Bunuh Pamannya di Pamulang

Kronologi dan Fakta Keponakan Bunuh Pamannya di Pamulang

Tren
Melihat 7 Pasal dalam RUU Penyiaran yang Tuai Kritikan...

Melihat 7 Pasal dalam RUU Penyiaran yang Tuai Kritikan...

Tren
El Nino Diprediksi Berakhir Juli 2024, Apakah Akan Digantikan La Nina?

El Nino Diprediksi Berakhir Juli 2024, Apakah Akan Digantikan La Nina?

Tren
Pria di Sleman yang Videonya Viral Pukul Pelajar Ditangkap Polisi

Pria di Sleman yang Videonya Viral Pukul Pelajar Ditangkap Polisi

Tren
Soal UKT Mahal Kemendikbud Sebut Kuliah Pendidikan Tersier, Pengamat: Terjebak Komersialisasi Pendidikan

Soal UKT Mahal Kemendikbud Sebut Kuliah Pendidikan Tersier, Pengamat: Terjebak Komersialisasi Pendidikan

Tren
Detik-detik Gembong Narkoba Perancis Kabur dari Mobil Tahanan, Layaknya dalam Film

Detik-detik Gembong Narkoba Perancis Kabur dari Mobil Tahanan, Layaknya dalam Film

Tren
7 Fakta Menarik tentang Otak Kucing, Mirip seperti Otak Manusia

7 Fakta Menarik tentang Otak Kucing, Mirip seperti Otak Manusia

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke