Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Sempat Viral di Media Sosial, Apa Saja Komponen yang Ada di KwH Meter?

KOMPAS.com - Pelanggan PLN berinisial SW yang sebelumnya disebut kWh meterannya diduga tidak asli, batal mendapat denda Rp 68 juta.

Alasannya, pihak PLN menerima keberatan dari pelanggan dan tidak memberikan denda Rp 68 juta tersebut, seperti diberitakan Kompas.com, Rabu (22/6/2022).

Senior Manager Komunikasi dan Umum PLN Unit Induk Distribusi Jakarta Raya, Kemas Abdul Gaffur mengatakan, pelanggan menggunakan listrik sesuai dengan daya yang terpasang.

Lantas, apa saja komponen yang ada di dalam kWh meter?

Komponen kWh meter versi pascabayar

Dilansir dari unggahan dari akun Instagram resmi PLN, @pln_id, berikut sejumlah komponen pada kWh meter pascabayar:

https://www.kompas.com/tren/read/2022/06/24/163500865/sempat-viral-di-media-sosial-apa-saja-komponen-yang-ada-di-kwh-meter-

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke