Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Studi Ungkap Orang Dewasa Penyebar Virus Corona Terbesar, Kok Bisa?

Kompas.com - 04/02/2021, 16:26 WIB
Holy Kartika Nurwigati Sumartiningtyas

Penulis

Sumber CNN

Panduan yang dikeluarkan Pusat Pengendalian dan Pencegahan Penyakit (CDC) AS saat ini, menempatkan tenaga kesehatan dan penghuni fasilitas perawatan jangka panjang di garis depan untuk mendapatkan vaksinasi Covid-19.

Dr. Anthony Fauci, direktur Institut Nasional Alergi dan Penyakit Menular, mengatakan pada hari Selasa lalu, bahwa sementara orang tua lebih berisiko terhadap penyakit parah.

Para ahli telah menduga selama beberapa waktu bahwa orang-orang yang lebih muda adalah penyebar virus corona dan mendorong angka kasus Covid-19 di AS.

Baca juga: Ilmuwan Buktikan Kemampuan Sel T Menyerang Infeksi Virus Corona

 

"Anda tidak ingin menghalangi mereka untuk mendapatkan yang lebih muda, karena merekalah yang akan berakhir di rumah sakit dan memiliki tingkat kematian yang lebih tinggi," kata Fauci.

Vaksin Covid-19 yang dikembangkan Moderna dan Pfizer-BioNTech yang saat ini tersedia di Amerika Serikat, memberikan perlindungan terhadap penyakit parah, meskipun tidak jelas apakah kedua vaksin mRNA ini dapat mencegah penularan virus.

Para peneliti telah menyarankan bahwa jenis perlindungan yang diberikan oleh vaksin mungkin memiliki peran dalam pengambilan keputusan tentang kapan dan siapa yang harus mendapatkan vaksin virus corona.

Baca juga: CDC: Belum Diketahui Efek Varian Baru Virus Corona pada Anak-anak

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com