Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Lubang Hitam Terbesar ini Bisa Melahap Objek Sebesar Matahari, Kok Bisa?

Kompas.com - 02/07/2020, 20:02 WIB
Holy Kartika Nurwigati Sumartiningtyas

Penulis

 

Kendati demikian, J2157 bukan lubang hitam terbesar atau terberat yang pernah ditemukan.

Sebab, masih ada sebuah lubang hitam ultramasif yang bergerak di sekitar 40 miliar massa matahari berada di jantung galaksi Holm 15A, sekitar 700 juta tahun cahaya.

Ada pula lubang hitam ultramasif dengan cahaya sangat kuat di quasar TON 618, binatang absolut dengan 66 miliar massa matahari dan berjarak 10,4 miliar tahun cahaya.

Namun, lubang hitam Holm 15A dan TON 618 cukup sulit untuk dipahami. Kita tidak tahu bagaimana lubang hitam supermasif atau ultramasif terbentuk dan tumbuh.

Baca juga: Lubang Hitam Baru Terdekat Bumi, Bisakah Terlihat dari Indonesia?

Penemuan yang telah dipublikasikan dalam jurnal Monthly Notices di Royal Astronomical Society ini menjadi tantangan besar bagi model-model penelitian kosmologis.

Monster lubang hitam ultramasif yang bersembunyi di alam semesta ini bisa menjadi bagian lain dari misteri ilmu pengetahuan ini.

"Dengan lubang hitam yang sangat besar, kami juga senang melihat apa yang bisa kita pelajari tentang galaksi tempat objek itu tumbuh," kata Onken.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com