Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

8 Cara Menghilangkan Bau Tak Sedap di Kamar Mandi dengan Mudah

Kompas.com - 04/09/2022, 19:43 WIB
Abdul Haris Maulana

Penulis

Ilustrasi arang. FREEPIK/FREEPIK Ilustrasi arang.

Bahan ini memiliki manfaat tambahan dari penurun kelembapan udara sehingga meminimalkan jamur dan lumut.

Cari pewangi dan produk lain dengan bahan yang bermanfaat ini dan letakkan di kamar mandimu untuk mendapatkan kesegaran.

Baca juga: 7 Cara Menghilangkan Bau Asap Rokok di Ruangan Apartemen

Membakar lilin

Untuk aroma yang menenangkan, simpan lilin dan korek api di kamar mandimu, kemudian nyalakan sekitar satu jam sebelum tamu tiba.

Berhati-hatilah dengan nyala api terbuka dan jangan letakkan lilin di dekat tirai kamar mandi, handuk, atau benda mudah terbakar lainnya.

Bersihkan kamar mandi secara teratur

Sama seperti debu, aroma yang tidak sedap cenderung menumpuk seiring berjalannya waktu.

Jauhkan bau dengan membersihkan sikat toilet menggunakan pemutih, menggosok mangkuk kloset secara teratur, serta mengelap lantai dan wastafel untuk menghilangkan penumpukan rambut dan ketombe.

Baca juga: Cara Menghilangkan Bau Tak Sedap dari Rak Sepatu

Meningkatkan aliran udara

Untuk meningkatkan aliran udara dan menetralisir bau, jaga agar jendela kamar mandi selalu terbuka.

Kamu juga dapat memasang kipas exhaust, kemudian pastikan untuk menggunakannya. Untuk solusi cepat dan mudah, beli kipas portabel kecil untuk dicolokkan ke stopkontak kamar mandi.

Singkirkan jamur dan lumut

Beberapa pembersih yang kuat mengklaim dapat menghilangkan jamur dan lumut dari permukaan kamar mandi.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Cara Membersihkan Furnitur Beludru agar Terlihat Cantik

Cara Membersihkan Furnitur Beludru agar Terlihat Cantik

Home Appliances
3 Cara Membersihkan Noda Oli di Halaman Rumah

3 Cara Membersihkan Noda Oli di Halaman Rumah

Housing
7 Bunga Putih yang Dapat Mempercantik Taman

7 Bunga Putih yang Dapat Mempercantik Taman

Pets & Garden
Cara Mengobati dan Mencegah Kucing Scabies

Cara Mengobati dan Mencegah Kucing Scabies

Pets & Garden
5 Cara Membasmi Semut Api dari Rumah

5 Cara Membasmi Semut Api dari Rumah

Housing
4 Cara Membersihkan Tapak Setrika dengan Bahan Alami

4 Cara Membersihkan Tapak Setrika dengan Bahan Alami

Home Appliances
5 Cara Membersihkan Dinding Putih agar Kembali Berkilau

5 Cara Membersihkan Dinding Putih agar Kembali Berkilau

Decor
Mudah, Begini Cara Membersihkan Jendela Kayu

Mudah, Begini Cara Membersihkan Jendela Kayu

Do it your self
6 Cara Merawat Cobek agar Bebas Bau dan Tahan Lama

6 Cara Merawat Cobek agar Bebas Bau dan Tahan Lama

Do it your self
5 Barang yang Harus Disingkirkan dari Dapur agar Terlihat Minimalis

5 Barang yang Harus Disingkirkan dari Dapur agar Terlihat Minimalis

Housing
Cara Membersihkan Food Processor agar Kembali Kinclong

Cara Membersihkan Food Processor agar Kembali Kinclong

Do it your self
Tanda dan Penyebab Kucing Terkena Rabies, Ini Kata Dokter Hewan

Tanda dan Penyebab Kucing Terkena Rabies, Ini Kata Dokter Hewan

Pets & Garden
Cara Membersihkan Rol Cat agar Terlihat Seperti Baru

Cara Membersihkan Rol Cat agar Terlihat Seperti Baru

Do it your self
8 Tanaman Hias yang Tumbuh Subur di Apartemen

8 Tanaman Hias yang Tumbuh Subur di Apartemen

Pets & Garden
5 Barang-barang di Rumah yang Tidak Boleh Disimpan di Wadah Plastik

5 Barang-barang di Rumah yang Tidak Boleh Disimpan di Wadah Plastik

Housing
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com