Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Tips Mewujudkan Konsep Hutan dalam Ruangan pada Hunian

Kompas.com - 11/05/2021, 20:21 WIB
Dian Reinis Kumampung

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com--Tanaman indoor dipercaya mampu mempercantik ruangan sekaligus memberikan udara yang lebih sehat. Kini semakin banyak orang yang ingin membuat konsep hutan dalam ruangan.

Untuk mewujudkan ini, ruangan dan tanaman harus ditata dengan apik agar bisa menyatu dengan desain interior yang kamu anut.

Penataan tanaman juga bertujuan agar rumah tampak rapi dan tidak terkesan berantakan. Untuk kamu yang ingin membuat hutan dalam ruangan, berikut beberapa tips yang bisa kamu ikuti yang dilansir dari The Garden Granny, Selasa (11/5/2021). 

1. Cari tahu ide desain taman

Desain ruangan dengan banyak tanaman Pinterest Desain ruangan dengan banyak tanaman

Hal pertama yang harus kamu lakukan adalah menemukan ide desain taman yang sesuai sebelum dipadukan dengan banyak tanaman yang ingin kamu masukkan ke dalam rumah.

Setiap ide desain taman memang tampak luar biasa, namun kamu juga harus menyesuaikannya dengan ruangan di rumahmu.

Pastikan apakah desain taman sesuai dengan konsep dalam ruangan yang kamu inginkan.

Baca juga: 10 Tips Memastikan Tanaman dalam Ruangan Sehat dan Subur

Segala sesuatu yang berhubungan dengan banyak tanaman adalah warna hijau dan kuat, oleh karena itu kamu bisa memadukannya secara kreatif.

Misalnya, jika kamu tertarik dengan tampilan modern, kamu bisa membuat bagian dalam rumah tampak lebih asri dan menarik dengan tetap mempertahankan gaya modern.

2. Mendekorasi ulang ruang tamu

Desain ruangan dengan banyak tanaman Pinterest Desain ruangan dengan banyak tanaman

Ruang tamu bisa menjadi tempat yang nyaman untuk mewujudkan konsep hutan dalam ruangan yang kamu usung.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com