Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

7 PM Jepang yang Tewas Dibunuh, Termasuk Shinzo Abe

Kompas.com - 09/07/2022, 17:34 WIB
Aditya Jaya Iswara

Penulis

Sumber Kompas.id

Namun, semakin mendekati ambang era peperangan, manuver politik pihak militer semakin agresif. Inilah yang menyebabkan terjadinya dua kali kudeta militer di Jepang.

Baca juga:

7. Shinzo Abe

Terbaru, Shinzo Abe mantan PM Jepang ditembak saat berpidato dalam kampanye di kota Nara pada Jumat (8/7/2022) pukul 11.30 siang waktu setempat.

Shinzo Abe adalah PM Jepang terlama pascaperang, yang menjabat selama dua periode yaitu 2006-2007 dan 2012-2020.

Shinzo Abe (67) tewas dengan luka tembak di bagian leher dan dekat tulang selangka sebelah kiri.

Pelaku penembakan mantan PM Jepang ini adalah Tetsuya Yamagami (41) yang berlatar belakang mantan anggota AL Jepang dan berdinas pada 2002-2005.

Baca juga: Profil Shinzo Abe, Pemegang Rekor PM Jepang Terlama

Motif penembakan masih didalami aparat keamanan, tetapi pelaku penembakan Shinzo Abe itu mengaku dendam terhadap mantan PM Jepang tersebut.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com