Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Virus Corona: Antara Kemungkinan Terburuk dan Kabar Baik

Kompas.com - 12/03/2020, 15:14 WIB
Miranti Kencana Wirawan

Penulis

Sumber Fox News

Apakah virus corona mampu menempel pada benda dan bertahan?

Virus corona yang menyebar ke ratusan negara di dunia diperkirakan dapat hidup di permukaan seperti logam, kaca, dan plastik sampai sembilan hari lamanya. 

Dalam sebuah analisis dari 22 studi tentang virus corona seperti SARS dan MERS dan endemic human coronaviruses (HC0V), para peneliti menemukan bahwa virus dapat bertahan pada permukaan yang tidak hidup seperti logam, gelas atau plastik sampai sembilan hari.

Virus corona dapat menular dari bahan-bahan tersebut antara dua jam sampai sembilan hari. Hasil penelitian ini dapat dilihat dari The Journal of Hospital Infection.

Baca juga: Virus Corona: Trump Larang Perjalanan dari Eropa ke AS Selama 30 Hari

Para peneliti juga menemukan bahwa suhu 30 atau 40 derajat Celsius mampu mengurangi durasi 'kegigihan' beberapa virus.

Dan kabar baiknya, mereka juga menemukan bahwa banyak dari virus corona yang diteliti dapat 'secara efektif dinonaktifkan' hanya dengan pembersih rumah tangga biasa.

Desinfektan dengan 62-71 persen etanol, 0.5 persen hidrogen peroksida atau 0.1 persen natrium hipoklorit, seperti pemutih pakaian, mampu menonaktifkan virus dalam satu menit.

Baca juga: Cerita Warga AS di Italia: Virus Corona Itu Nyata dan Mengerikan

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Spanyol dan Norwegia Resmi Akui Negara Palestina, Irlandia Segera Menyusul

Spanyol dan Norwegia Resmi Akui Negara Palestina, Irlandia Segera Menyusul

Global
Influencer Pendidikan China Terlampau Disiplin, Pendekatan Belajarnya Picu Kontroversi

Influencer Pendidikan China Terlampau Disiplin, Pendekatan Belajarnya Picu Kontroversi

Global
Sempat Alami Masalah Kesehatan, Ini Kondisi Terkini Mike Tyson

Sempat Alami Masalah Kesehatan, Ini Kondisi Terkini Mike Tyson

Global
Kata Biden soal Serangan Israel ke Rafah yang Bakar Hidup-hidup Pengungsi di Tenda

Kata Biden soal Serangan Israel ke Rafah yang Bakar Hidup-hidup Pengungsi di Tenda

Global
Sejumlah 'Influencer' Kaya Raya di China Hilang dari Media Sosial, Ada Apa?

Sejumlah "Influencer" Kaya Raya di China Hilang dari Media Sosial, Ada Apa?

Global
Uni Eropa: Ukraina Berhak Pakai Senjata Barat untuk Serang Rusia

Uni Eropa: Ukraina Berhak Pakai Senjata Barat untuk Serang Rusia

Global
Suhu di Pakistan Melebihi 52 Derajat Celcius Saat Gelombang Panas

Suhu di Pakistan Melebihi 52 Derajat Celcius Saat Gelombang Panas

Global
Mengapa Irlandia Jadi Negara Eropa Paling Pro-Palestina?

Mengapa Irlandia Jadi Negara Eropa Paling Pro-Palestina?

Global
PM Spanyol: Mengakui Negara Palestina Penting untuk Capai Perdamaian

PM Spanyol: Mengakui Negara Palestina Penting untuk Capai Perdamaian

Global
Dinamika Geopolitik Timur Tengah: ICC Ingin Tangkap Netanyahu

Dinamika Geopolitik Timur Tengah: ICC Ingin Tangkap Netanyahu

Global
Apa Itu Koridor Philadelphia di Gaza, Mengapa Sangat Diinginkan Israel?

Apa Itu Koridor Philadelphia di Gaza, Mengapa Sangat Diinginkan Israel?

Internasional
Demo Pro-Palestina di Paris, 10.000 Orang Protes Serangan Israel ke Rafah

Demo Pro-Palestina di Paris, 10.000 Orang Protes Serangan Israel ke Rafah

Global
Jaring Penghalang Pemandangan Gunung Fuji Jepang Dibolongi Orang

Jaring Penghalang Pemandangan Gunung Fuji Jepang Dibolongi Orang

Global
Jaksa Agung Peru Tuduh Presiden Terima Suap Berupa Jam Tangan

Jaksa Agung Peru Tuduh Presiden Terima Suap Berupa Jam Tangan

Global
Rangkuman Hari Ke-824 Serangan Rusia ke Ukraina: Terkait Pembicaraan Damai | Serangan Rusia, 3 Tewas

Rangkuman Hari Ke-824 Serangan Rusia ke Ukraina: Terkait Pembicaraan Damai | Serangan Rusia, 3 Tewas

Global
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com