Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Koki Indonesia Akan Berlaga di Bocuse d’Or, Kompetisi Masak Bergengsi Dunia

Kompas.com - 30/08/2021, 17:25 WIB
Silvita Agmasari

Penulis

Apa Itu Diet Plant Based Food yang Semakin Diminati Saat Pandemi?

Apakah Preferensi Makanan Konsumen Indonesia Berubah Saat Pandemi?

"Tema yang kita bawa Layers of Indonesia atau secara konseptual yaitu Jatiluwih Bali, tetapi kita tahu lapisan (makanan) Indonesia yang kita adalah rasa untuk membangun poin kejutan, tetapi tidak boleh dominan," kata Mandif.

Ia mengaku belum bisa memberi tahu makanan yang akan dimasak pada babak final Bocuse d’Or . Namun, rempah-rempah yang digunakan akan berasal dari Sumatera dan Bali.

Mandif dan Lutfi juga harus menjawab tema tantangan yang diberikan oleh panitia Bocuse d’Or, yaitu mengolah bahan daging sapi, produk nabati, tomat dan membuat masakan untuk dibungkus bawa pulang (takeaway).

"Bahan-bahan makanan Indonesia ini seperti emas dan orang-orang di dunia harus tahu itu. Ada banyak sekali lapisan rasa yang dibawa tim Indonesia di Bocuse d’Or," kata Chris Salans.

Menurut Gilles yang sudah melatih tim Indonesia selama lebih dari satu dekade, tahun ini manajemen tim Indonesia lebih baik.

Gilles dan Mandif percaya melalui semua pembelajaran tahun ini, tim Indonesia ke depannya akan lebih kuat lagi untuk berkompetisi di Bocuse d’Or.

"Kami ingin memastikan melalui kegiatan ini dapat mengisnpirasi koki lain dan UMKM dari Sabang sampai Merauke," kata Sandiaga Uno. 

Baca juga: Kemenparekraf Siapkan Stiker I Do Care untuk Restoran yang Patuh Protokol Kesehatan

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Mandif Warokka (@mandifwarokka)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com