Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 18/07/2021, 13:05 WIB
Syifa Nuri Khairunnisa,
Yuharrani Aisyah

Tim Redaksi

5. Memperkuat dan mempercepat regenarasi sel

Propolis juga bisa mengobati beberapa penyakit seperti berikut ini:

Arteriosklerosis, tumor, diabetes melitus, gangguan pencernaan, gangguan pernapasan, gangguan jantung dan pembuluh darah, penyakit saraf, radang sendi, reumatik, kanker, gangguan hati dan ginjal, serta maag.

Baca juga: 9 Manfaat Konsumsi Madu Mentah untuk Kesehatan

Efek samping minum propolis

Selain memiliki manfaat yang sangat baik, propolis juga ternyata memiliki efek negatif saat dikonsumsi.

Beberapa efek samping dari konsumsi propolis di antaranya adalah alergi khususnya bagi seseorang yang memiliki alergi terhadap produk lebah lainnya. Efeknya bisa berupa iritasi pada kulit.

Selain itu, propolis juga bisa menyebabkan efek samping kardiovaskular. Juga meningkatkan risiko pendarahan selama dan setelah operasi.

“Oleh karena itu, dianjurkan untuk berhenti mengonsumsi propolis selama dua minggu sebelum operasi. Jumlah kasus alergi terhadap propolis sangat sedikit jumlahnya,” pungkas Asnath.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com