Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

IKJ Gelar "AnimaKini 2023", Perkuat Ekosistem Animasi Indonesia di Era AI

Kompas.com - 04/12/2023, 21:00 WIB
Yohanes Enggar Harususilo

Penulis

KOMPAS.com - Program tahunan Fakultas Seni Rupa dan Desain (FSRD) Institut Kesenian Jakarta (IKJ) AnimaKini memasuki tahun ketujuh dan kembali digelar pada 4-5 Desember 2023 di Taman Ismail Marzuki, Jakarta.

Acara yang didukung Deskov FSRD IKJ dan Ainaki (Asosiasi Industri Animasi Indonesia) sejak dicetuskan kali pertama tahun 2016 ini didekasikan untuk mendukung generasi muda yang memiliki ketertarikan di bidang animasi.

AnimaKini 2023 mengusung tema “Rebooting Creativity" mengandung makna bagaimana kreativitas seniman beradaptasi terhadap tantangan AI Image Generation dan tools kecerdasan buatan lain.

Seniman didorong untuk menata ulang cara berinovasi dan proses kreatif dengan melampaui batas-batas tradisional dalam ranah seni dan desain animasi di era digital.

"Ekosistem dari bidang animasi dan industri kita undang untuk hadir. Sebisa mungkin kita menghubungkan dan mempertemukan di AnimaKini," ungkap Rektor IKJ Indah Tjahjawula yang berharap IKJ menjadi pusat keunggulan perguruan tinggi di bidang animasi.

Indah menjelaskan, kegiatan AnimaKini 2023 diawali dari "Animakini Goes To School" yang berlangsung dari 19 Oktober hingga 22 November 2023 dengan memperkenalkan dunia animasi kepada sekolah-sekolah di Jabodetabek.

Rangkaian puncak AnimaKini, jelas Rektor IKJ, terdiri dari sharing animasi dengan narasumber dari pengajar FSRD IKJ dan profesional, Industri Animasi dan Film serta Game, talkshow menarik dengan Virtual Youtuber dan Cosplayer.

Selain itu digelar pula acara menonton animasi hasil dari 69 pelajar dan mahasiswa peserta lomba.

Ketua AnimaKini sekaligus dosen DKV IKJ Norman Adi menjelaskan, tahun ini sekitar 70-an mahasiswa dan studio animasi Tanah Air terlibat langsung dalam kegiatan ini. "KIta ingin turut membangun ekosistem animasi Indonesia," tegas Norman Adi.

Dekan Dekan FSRD IKJ, Anindyo Widito berharap, AnimaKini dapat menjadi ajang kolaborasi dan membuat jejaring kerja antar wilayah antara sekolah, akademik, industri, pemerintah, dan komunitas.

Baca juga: Unjuk Karya, Himpunan Mahasiswa Animasi Polimedia Gelar Parade Otak Kanan VII

"Animasi memegang peran besar dalam berbagai bidang industri kreatif mulai dari politik, sosial, budaya, iklan, musik, dan lainnya. Gen Z dan Alpha sudah terbiasa dengan digital. Begitu pentingnya animasi ini sehingga kita berkolaborasi dengan siswa dan masyarakat," jelas Anindyo.

Rangkaian kegiatan AnimaKini 2023

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Temui LPAI, Menparekraf Bicara soal Dampak Buruk Game Online dan Nasib Anak Bangsa

Temui LPAI, Menparekraf Bicara soal Dampak Buruk Game Online dan Nasib Anak Bangsa

Edu
15 SMA Swasta Terbaik di Jogja, Nomor 1 Sekolah Khusus Laki-laki

15 SMA Swasta Terbaik di Jogja, Nomor 1 Sekolah Khusus Laki-laki

Edu
Mendikbud Minta PTN Kembalikan Kelebihan Bayar UKT Mahasiswa

Mendikbud Minta PTN Kembalikan Kelebihan Bayar UKT Mahasiswa

Edu
Gelar 'Mini Workshop', Pulpenmas Institute Ajak Sekolah Mulai Perhatikan 'Customer Experience'

Gelar "Mini Workshop", Pulpenmas Institute Ajak Sekolah Mulai Perhatikan "Customer Experience"

Edu
Seluruh Lulusan Kelas 2024 Sinarmas World Academy Diterima di Universitas Top Dunia

Seluruh Lulusan Kelas 2024 Sinarmas World Academy Diterima di Universitas Top Dunia

Edu
7 Program Prioritas Kemenag bagi Guru dan Tendik 2024, Salah Satunya Insentif

7 Program Prioritas Kemenag bagi Guru dan Tendik 2024, Salah Satunya Insentif

Edu
11 SMA dengan Nilai UTBK Tertinggi di Tangsel, Referensi PPDB 2024

11 SMA dengan Nilai UTBK Tertinggi di Tangsel, Referensi PPDB 2024

Edu
UKT Batal Naik, Mendikbud Minta PTN Rangkul Mahasiswa yang Mengundurkan Diri

UKT Batal Naik, Mendikbud Minta PTN Rangkul Mahasiswa yang Mengundurkan Diri

Edu
PPDB Jabar 2024: Cek Dokumen yang Dibutuhkan dan Kuota Semua Jalur

PPDB Jabar 2024: Cek Dokumen yang Dibutuhkan dan Kuota Semua Jalur

Edu
Gelar Dialog di Universiti Sains Malaysia, JIC Ajak Mahasiswa Terlibat Misi Perdamaian Global

Gelar Dialog di Universiti Sains Malaysia, JIC Ajak Mahasiswa Terlibat Misi Perdamaian Global

Edu
Kisah Nikita, Sempat Alami Diskriminasi karena Disabilitas, Kini Lulus dari UGM

Kisah Nikita, Sempat Alami Diskriminasi karena Disabilitas, Kini Lulus dari UGM

Edu
20 SMA Terbaik di DKI Jakarta, Referensi Daftar PPDB 2024

20 SMA Terbaik di DKI Jakarta, Referensi Daftar PPDB 2024

Edu
Selain Batalkan Kenaikan UKT, Kemendikbud Juga Minta PTN Lakukan Ini

Selain Batalkan Kenaikan UKT, Kemendikbud Juga Minta PTN Lakukan Ini

Edu
LPDP Tahap 2 Dibuka Juni, Ini Perbedaan LPDP Reguler dan LPDP PTUD

LPDP Tahap 2 Dibuka Juni, Ini Perbedaan LPDP Reguler dan LPDP PTUD

Edu
BEM SI Minta Kemendikbud Revisi Permendikbud Nomor 2 Tahun 2024 soal UKT

BEM SI Minta Kemendikbud Revisi Permendikbud Nomor 2 Tahun 2024 soal UKT

Edu
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com