Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Undip Siap Kuliah Tatap Muka dan Daring pada Semester Genap 2022

Kompas.com - 28/01/2022, 10:48 WIB
Sandra Desi Caesaria,
Ayunda Pininta Kasih

Tim Redaksi

Serta bersedia untuk mengikuti pengujian acak dengan tes antigen atau PCR. Tifak lupa, telah terdaftar pada aplikasi PeduliLindungi.

Baca juga: 5 Alasan Pasangan Selingkuh, Ini Penjelasan Sosiolog Unair

Perkuliahan mahasiswa asing

Perkuliahan mahasiswa asing dengan ketentuan perkuliahan seluruhnya dilakukan secara daring.

Bagi mahasiswa asing yang sudah berada di Indonesia minimal 3 bulan dapat mengikuti praktikum dan tugas akhir secara luring.
Khusus mahasiswa kemitraan Negara Berkembang (KNB) atau program lain yang disponsori Kementerian Pendidikan Kebudayaan Riset dan Teknologi (Kemdikbudristek) dan patner funding sources dapat hadir ke Undip dengan mengikuti ketentuan Kemdikbudristek.

Segala biaya yang timbul akibat perkuliahan menjadi tanggung jawab mahasiswa masing-masing.

Ketentuan lain di antaranya pendaftaran perkuliahan Tatap Muka Terbatas dilaksanakan melalui SSO mahasiswa, penerapan penyelenggaraan Pembelajaran Tatap Muka (PTM) terbatas harus tetap memprioritaskan kesehatan dan keselamatan warga kampus (mahasiswa, dosen, tendik) serta masyarakat sekitar.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com