Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Seperti Apa Proses Tes Doping pada Atlet?

Kompas.com - 19/10/2021, 16:35 WIB
Retia Kartika Dewi,
Inggried Dwi Wedhaswary

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Ketidakpatuhan Indonesia terhadap program test doping plan (TDP) yang ditetapkan Badan Antidoping Dunia atau Wolrd Anti-Doping Agency (WADA) membuat Indonesia mendapatkan sanksi.

Sanksinya, Indonesia tak boleh mengibarkan Merah Putih dalam ajang olahraga internasional.

Hal itulah yang terjadi saat penyerahan Piala Thomas yang dimenangkan tim Indonesia pada Thomas Cup 2020 di Denmark, beberapa hari lalu.

Sanksi lainnya, atlet juga tidak boleh membawa nama negara di ajang internasional apa pun.

Baca juga: Mengenal WADA, Badan Antidoping Dunia yang Jatuhkan Sanksi untuk Indonesia

Sebenarnya, seperti apa prosedur program TDP yang disyaratkan oleh WADA?

Eks Dokter Spesialis Kedokteran Olahraga dari PP Persatuan Bulutangkis Seluruh Indonesia (PBSI), dr Michael Triangto, mengatakan, doping merupakan segala sesuatu baik zat maupun metode yang dengan sengaja dapat menigkatkan prestasi, tetapi tidak melalui proses pelatihan yang dilakukan.

"Jadi ada cara-cara tertentu yang dapat meningkatkan prestasi seseorang, atau menutup kekurangan yang ada. Sehingga yang bersangkutan dapat menang," ujar Michael saat dihubungi Kompas.com, Senin (18/10/2021).

Ia mengatakan, penggunaan doping tidak disarankan karena cenderung lebih banyak dampaknya daripada manfaatnya.

Dampak seorang atlet yang menggunakan doping yakni membuat beban kerja jantung dan ginjal lebih berat, hingga kematian.

Cara menguji atlet yang memakai doping atau tidak

Michael mengaku memahami tes doping yang diselenggarakan oleh WADA.

Sebab, dokter spesialis olahraga wajib mengetahui hal ini.

"Jadi, prosesnya itu pada setiap pertandingan yang terakreditasi oleh WADA, seperti Olimpiade itu, pasti juara 1-3 diambil tes (doping)-nya," ujar Michael.

Petugas atau tim yang ditugaskan untuk mengambil sampel doping akan memilih atlet secara random untuk turut melakukan tes doping.

Hal ini dilakukan karena tim menilai atlet tersebut diduga menggunakan doping.

"Enggak ada keterangan apa pun, atau orang-orang yang memang dicurigai (menggunakan doping)," lanjut dia.

Baca juga: Apa Kesalahan Indonesia hingga Dapat Sanksi dari WADA Badan Antidoping Dunia?

Pengambilan sampel urine

Kemudian, tim mengambil sampel urine pada atlet dan membaginya menjadi 2 botol terpisah dan dinamai sampel A dan sampel B.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Rumput Lapangan GBK Jelang Kualifikasi Piala Dunia usai Konser NCT Dream Disorot, Ini Kata Manajemen

Rumput Lapangan GBK Jelang Kualifikasi Piala Dunia usai Konser NCT Dream Disorot, Ini Kata Manajemen

Tren
Bukan UFO, Penampakan Pilar Cahaya di Langit Jepang Ternyata Isaribi Kochu, Apa Itu?

Bukan UFO, Penampakan Pilar Cahaya di Langit Jepang Ternyata Isaribi Kochu, Apa Itu?

Tren
5 Tokoh Terancam Ditangkap ICC Imbas Konflik Hamas-Israel, Ada Netanyahu

5 Tokoh Terancam Ditangkap ICC Imbas Konflik Hamas-Israel, Ada Netanyahu

Tren
Taspen Cairkan Gaji ke-13 mulai 3 Juni 2024, Berikut Cara Mengeceknya

Taspen Cairkan Gaji ke-13 mulai 3 Juni 2024, Berikut Cara Mengeceknya

Tren
Gaet Hampir 800.000 Penonton, Ini Sinopsis 'How to Make Millions Before Grandma Dies'

Gaet Hampir 800.000 Penonton, Ini Sinopsis "How to Make Millions Before Grandma Dies"

Tren
Ramai soal Jadwal KRL Berkurang saat Harpitnas Libur Panjang Waisak 2024, Ini Kata KAI Commuter

Ramai soal Jadwal KRL Berkurang saat Harpitnas Libur Panjang Waisak 2024, Ini Kata KAI Commuter

Tren
Simak, Ini Syarat Hewan Kurban untuk Idul Adha 2024

Simak, Ini Syarat Hewan Kurban untuk Idul Adha 2024

Tren
BMKG Keluarkan Peringatan Dini Kekeringan di DIY pada Akhir Mei 2024, Ini Wilayahnya

BMKG Keluarkan Peringatan Dini Kekeringan di DIY pada Akhir Mei 2024, Ini Wilayahnya

Tren
8 Bahaya Mencium Bayi, Bisa Picu Tuberkulosis dan Meningitis

8 Bahaya Mencium Bayi, Bisa Picu Tuberkulosis dan Meningitis

Tren
3 Alasan Sudirman Said Maju sebagai Gubernur DKI Jakarta, Siap Lawan Anies

3 Alasan Sudirman Said Maju sebagai Gubernur DKI Jakarta, Siap Lawan Anies

Tren
Starlink Indonesia: Kecepatan, Harga Paket, dan Cara Langganan

Starlink Indonesia: Kecepatan, Harga Paket, dan Cara Langganan

Tren
AS Hapuskan 'Student Loan' 160.000 Mahasiswa Senilai Rp 123 Triliun

AS Hapuskan "Student Loan" 160.000 Mahasiswa Senilai Rp 123 Triliun

Tren
Apakah Setelah Pindah Faskes, BPJS Kesehatan Bisa Langsung Digunakan?

Apakah Setelah Pindah Faskes, BPJS Kesehatan Bisa Langsung Digunakan?

Tren
Apakah Gerbong Commuter Line Bisa Dipesan untuk Rombongan?

Apakah Gerbong Commuter Line Bisa Dipesan untuk Rombongan?

Tren
Kapan Tes Online Tahap 2 Rekrutmen BUMN 2024? Berikut Jadwal, Kisi-kisi, dan Syarat Lulusnya

Kapan Tes Online Tahap 2 Rekrutmen BUMN 2024? Berikut Jadwal, Kisi-kisi, dan Syarat Lulusnya

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com