Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[POPULER TREN] Tip Rp 14 Juta untuk Pegawai Restoran | Djoko Tjandra Masuk-Keluar Indonesia

Kompas.com - 14/07/2020, 05:29 WIB
Inggried Dwi Wedhaswary

Editor

JAKARTA, KOMPAS.com - Pandemi virus corona menjadi tantangan bagi seluruh masyarakat dunia. Perekonomian terganggu, aktivitas pun belum bisa berjalan normal.

Di Amerika Serikat, seorang konsumen yang tak diketahui identitasnya memberikan tip yang jika di-rupiah-kan sebesar Rp 14 juta bagi pegawai restoran yang bekerja di tengah pandemi virus corona.

Ia menuliskan catatan memahami kesulitan yang tengah dihadapi banyak orang.

Berita ini menjadi salah satu berita yang banyak dibaca di laman Tren pada Senin (13/7/2020) hingga Selasa (14/7/2020) pagi.

Selain itu, berita mengenai Djoko Tjandra yang bisa masuk-keluar Indonesia, juga masuk dalam daftar berita populer.

Selengkapnya, simak beberapa berita populer Tren berikut ini:

1. Tip Rp 14 juta untuk pegawai restoran

Peristiwa itu terjadi di sebuah restoran di Ocean Grave, New Jersey, Amerika Serikat.

Seorang konsumen yang hanya ditagih 43 dollar AS untuk makanannya, meninggalkan uang 1.000 dollar AS atau sekitar Rp 14 juta untuk pegawai restoran.

Ia meninggalkan catatan dan menyatakan menghargai mereka yang masih terus bekerja dalam situasi sulit ini.

Tak diketahui identitas konsumen itu. Baca cerita lengkapnya di sini:

Konsumen Misterius Beri Tip Rp 14 Juta untuk Pegawai Restoran yang Bekerja di Tengah Pandemi

2. Djoko Tjandra masuk-keluar Indonesia

Djoko Tjandra (Djoko Soegiarto Tjandra-Tjan Kok Hui) pemilik Hotel Mulia, Jl Asia Afrika-Senayan, Jakarta Pusat.KOMPAS/Ign Haryanto Djoko Tjandra (Djoko Soegiarto Tjandra-Tjan Kok Hui) pemilik Hotel Mulia, Jl Asia Afrika-Senayan, Jakarta Pusat.
Buron Djoko Tjandra diketahui masuk ke Indonesia untuk membuat e-KTP dan kemudian keluar lagi dari Indonesia.

Mengapa hal ini bisa terjadi? Banyak pertanyaan yang muncul. Terutama kepada pihak Kejaksaan Agung dan Kementerian Luar Negeri.

Padahal, Djoko Tjandra telah buron sejak 2009.

Baca selengkapnya di sini:

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Kekuasaan Sejarah

Kekuasaan Sejarah

Tren
Kisah Alfiana, Penari Belia yang Rela Sisihkan Honor Demi Berhaji, Jadi Salah Satu Jemaah Termuda

Kisah Alfiana, Penari Belia yang Rela Sisihkan Honor Demi Berhaji, Jadi Salah Satu Jemaah Termuda

Tren
Jokowi Luncurkan Aplikasi Terpadu INA Digital, Bisa Urus SIM, IKD, dan Bansos

Jokowi Luncurkan Aplikasi Terpadu INA Digital, Bisa Urus SIM, IKD, dan Bansos

Tren
Biaya UKT Universitas Muhammadiyah Maumere, Bisa Dibayar Pakai Hasil Bumi atau Dicicil

Biaya UKT Universitas Muhammadiyah Maumere, Bisa Dibayar Pakai Hasil Bumi atau Dicicil

Tren
Pegi Bantah Telah Membunuh Vina, Apakah Berpengaruh pada Proses Hukum?

Pegi Bantah Telah Membunuh Vina, Apakah Berpengaruh pada Proses Hukum?

Tren
Singapura Tarik Produk Kacang Impor Ini karena Risiko Kesehatan, Apakah Beredar di Indonesia?

Singapura Tarik Produk Kacang Impor Ini karena Risiko Kesehatan, Apakah Beredar di Indonesia?

Tren
Maskot Pilkada DKI Jakarta Disebut Mirip Kartun Shimajiro, KPU Buka Suara

Maskot Pilkada DKI Jakarta Disebut Mirip Kartun Shimajiro, KPU Buka Suara

Tren
Ramai di Media Sosial, Bagaimana Penilaian Tes Learning Agility Rekrutmen BUMN?

Ramai di Media Sosial, Bagaimana Penilaian Tes Learning Agility Rekrutmen BUMN?

Tren
Batalkan Kenaikan UKT, Nadiem: Kalau Ada Kenaikan Harus Adil dan Wajar

Batalkan Kenaikan UKT, Nadiem: Kalau Ada Kenaikan Harus Adil dan Wajar

Tren
Buntut Pencatutan Nama di Karya Ilmiah, Kumba Digdowiseiso Dicopot dari Dekan dan Dosen FEB Unas

Buntut Pencatutan Nama di Karya Ilmiah, Kumba Digdowiseiso Dicopot dari Dekan dan Dosen FEB Unas

Tren
Alasan Nadiem Makarim Batalkan Kenaikan UKT Perguruan Tinggi Tahun Ini

Alasan Nadiem Makarim Batalkan Kenaikan UKT Perguruan Tinggi Tahun Ini

Tren
Cara Melihat Nomor Sidanira untuk Daftar PPDB Jakarta 2024

Cara Melihat Nomor Sidanira untuk Daftar PPDB Jakarta 2024

Tren
Kronologi Balita 2 Tahun di Sidoarjo Meninggal Usai Terlindas Fortuner Tetangga

Kronologi Balita 2 Tahun di Sidoarjo Meninggal Usai Terlindas Fortuner Tetangga

Tren
Sosok Kamehameha, Jurus Andalan Son Goku yang Ada di Kehidupan Nyata

Sosok Kamehameha, Jurus Andalan Son Goku yang Ada di Kehidupan Nyata

Tren
Kemendikbud Ristek Batalkan Kenaikan UKT 2024-2025

Kemendikbud Ristek Batalkan Kenaikan UKT 2024-2025

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com