Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[POPULER TREN] Editor's Letter 109 Tenaga Medis Dipecat | 4 Negara Terapkan Jam Malam Saat Lebaran

Kompas.com - 26/05/2020, 07:11 WIB
Virdita Rizki Ratriani

Penulis

KOMPAS.com - Pemberitaan mengenai kasus virus corona dan nasib tenaga medis di Indonesia masih menjadi perhatian publik.

Jumlah kasus positif virus corona dii Indonesia masih terus bertambah. Salah satu komponen penting dalam penanganan virus corona adalah tenaga medis. 

Namun, di Kabupaten Ogan Ilir, Sumatera Selatan sebanyak 109 tenaga medis di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Ogan Ilir dipecat. 

Alasannya karena mereka melakukan mogok kerja dan menolak penanganan pasien virus corona. Hal ini pun menjadi sorotan dalam Editor's Letter. 

Selain pemberitaan tentang tenaga medis, pemberitaan seputar Lebaran juga menarik perhatian pembaca. 

Selengkapnya, berikut 5 berita populer laman Tren sejak Senin (25/5/2020) hingga Selasa (26/5/2020) pagi ini:

1. Editor's Letter 109 tenaga medis yang mogok dan dipecat

Soal pengendalian dalam genggaman ini, mari kita tengok ke Kabupaten Ogan Ilir, Sumatera Selatan.

Minggu lalu, tepatnya pada 20 Mei 2020, Bupati Ogan Ilir Ilyas Panji Alam memecat 109 tenaga medis di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Ogan Ilir.

Pemberhentian tenaga medis dengan tidak hormat ini dilakukan dengan cepat menggunakan sejumlah pertimbangan. Pertama, operasional RSUD Ogan Ilir tidak terganggu. Kedua, penerimaan tenaga medis baru bisa dilakukan.

Ketiga, aksi protes dengan mogok tidak bekerja sebagai tenaga medis tidak berdasar. Keempat, tenaga medis itu menolak menangani pasien Covid-19.

Pertimbangan ketiga dan keempat ini memprihatinkan. Di tengah hormat kita yang tinggi kepada tenaga medis dan sejumlah fasilitas yang diberikan, tidak sedikit dari tenaga medis yang "kolokan" atau berkelakuan terserah sedemikian.

Simak berita selengkapnya di sini:

Editors Letter untuk 109 Tenaga Medis yang Mogok dan Dipecat

2. Tips buat donat sendiri 

Camilan manis seperti donat yang empuk pastinya menggugah selera sanak saudara. Tak melulu harus membeli, Anda dapat membuat donat di rumah.

Sebagian mungkin takut jika donatnya akan mengeras setelah beberapa waktu atau saat sudah dingin.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Link Download Logo dan Tema Hari Kebangkitan Nasional 2024

Link Download Logo dan Tema Hari Kebangkitan Nasional 2024

Tren
UPDATE Banjir Sumbar: 61 Orang Meninggal, Potensi Bencana Susulan Masih Ada

UPDATE Banjir Sumbar: 61 Orang Meninggal, Potensi Bencana Susulan Masih Ada

Tren
7 Sarapan Sehat untuk Usia 50 Tahun, Diyakini Bikin Panjang Umur

7 Sarapan Sehat untuk Usia 50 Tahun, Diyakini Bikin Panjang Umur

Tren
5 Update Kasus Pembunuhan Vina, Bareskrim Turun Tangan dan Dugaan Kejanggalan BAP

5 Update Kasus Pembunuhan Vina, Bareskrim Turun Tangan dan Dugaan Kejanggalan BAP

Tren
Pelaku Penyelundupan Orang Bermodus Iklan Lowker via TikTok Ditangkap di Surabaya, Ini Kronologinya

Pelaku Penyelundupan Orang Bermodus Iklan Lowker via TikTok Ditangkap di Surabaya, Ini Kronologinya

Tren
Apa yang Akan Terjadi Saat Berjalan Kaki 10.000 Langkah Per Hari Selama Sebulan?

Apa yang Akan Terjadi Saat Berjalan Kaki 10.000 Langkah Per Hari Selama Sebulan?

Tren
3 Manfaat Mengonsumsi Madu dan Teh Hijau, Baik bagi Penderita Diabetes

3 Manfaat Mengonsumsi Madu dan Teh Hijau, Baik bagi Penderita Diabetes

Tren
BMKG: Wilayah yang Berpotensi Hujan Lebat, Angin Kencang, dan Petir pada 18-19 Mei 2024

BMKG: Wilayah yang Berpotensi Hujan Lebat, Angin Kencang, dan Petir pada 18-19 Mei 2024

Tren
[POPULER TREN] Wilayah Berpotensi Hujan Lebat 17-18 Mei 2024 | Ikan Tinggi Purin Pantangan Penderita Asam Urat

[POPULER TREN] Wilayah Berpotensi Hujan Lebat 17-18 Mei 2024 | Ikan Tinggi Purin Pantangan Penderita Asam Urat

Tren
Kondisi Geografis Mahakam Ulu, Tetangga IKN yang Dikepung Sungai dan Kini Darurat Banjir

Kondisi Geografis Mahakam Ulu, Tetangga IKN yang Dikepung Sungai dan Kini Darurat Banjir

Tren
Pesona Air Terjun

Pesona Air Terjun

Tren
Update Banjir Mahakam Ulu, Ratusan Orang Masih Mengungsi

Update Banjir Mahakam Ulu, Ratusan Orang Masih Mengungsi

Tren
Ribka Sugiarto Mundur dari Pelatnas, Kekasih Ungkap Alasannya

Ribka Sugiarto Mundur dari Pelatnas, Kekasih Ungkap Alasannya

Tren
Ilmuwan Akhirnya Tahu Bagaimana Cara Orang Mesir Kuno Membangun Piramida

Ilmuwan Akhirnya Tahu Bagaimana Cara Orang Mesir Kuno Membangun Piramida

Tren
Ada Aturan Baru KRIS, Apakah Perawatan ICU Ditanggung BPJS Kesehatan?

Ada Aturan Baru KRIS, Apakah Perawatan ICU Ditanggung BPJS Kesehatan?

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com