Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Asisten Menlu AS Kritenbrink Akan Kunjungi Indonesia dan Malaysia, Ini Sederet Agendanya

Kompas.com - 07/03/2023, 14:27 WIB
Irawan Sapto Adhi

Penulis

NEW YORK, KOMPAS.com - Asisten Menteri Luar Negeri (Menlu) AS untuk Urusan Asia Timur dan Pasifik Daniel J. Kritenbrink akan melakukan perjalanan ke Jakarta dan Kuala Lumpur, Malaysia pada 7-11 Maret.

Dalam kunjunganya, Asisten Menlu Kritenbrink akan berpartisipasi dalam Dialog ASEAN-AS dan Pertemuan Pejabat Senior KTT ASEAN Asia Timur di Jakarta.

Selama di Indonesia, Asisten Menlu Kritenbrink juga akan memperingati 10 tahun program Young Southeast Asian Leaders Initiative (YSEALI) dan bertemu dengan Perwakilan Tetap Filipina untuk ASEAN yang baru.

Baca juga: AS Dinilai Sembrono, Begini Peringatan Keras Adik Kim Jong Un

Dalam keterangan tertulis yang dikirim Kedubes AS di Indonesia, disampaikan bahwa Asisten Menlu juga akan bertemu dengan sejumlah mitra Pemerintah Indonesia untuk membahas Kemitraan Strategis AS-Indonesia serta inisiatif bilateral bidang ekonomi, keamanan, iklim, dan energi.

Sementara itu, selama di Kuala Lumpur, Asisten Menlu Kritenbrink diagendakan akan bertemu dengan pejabat senior Pemerintah Malaysia untuk membahas prioritas strategis dan cara memperluas Kemitraan Komprehensif kedua negara.

Ini termasuk dalam bidang penegakan hukum dan kerja sama penanggulangan terorisme, demokrasi dan hak asasi manusia (HAM), antikorupsi, pemberantasan perdagangan orang, pengungsi, kejahatan siber, keamanan maritim, serta inisiatif terkait mineral kritis, energi terbarukan, dan bioteknologi.

Baca juga: Xi Jinping Kutuk Penindasan yang Dipimpin AS: China Harus Berani Berperang

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Inilah Wombat Tertua di Dunia, Usianya 35 Tahun

Inilah Wombat Tertua di Dunia, Usianya 35 Tahun

Global
Biden Akan Bicara ke Netanyahu Usai Israel Perintahkan Warga Rafah Mengungsi

Biden Akan Bicara ke Netanyahu Usai Israel Perintahkan Warga Rafah Mengungsi

Global
Pejabat UE dan Perancis Kecam Israel Perintahkan Warga Rafah Mengungsi, Ini Alasannya

Pejabat UE dan Perancis Kecam Israel Perintahkan Warga Rafah Mengungsi, Ini Alasannya

Global
Rusia dan Ukraina Dilaporkan Pakai Senjata Terlarang, Apa Saja?

Rusia dan Ukraina Dilaporkan Pakai Senjata Terlarang, Apa Saja?

Internasional
Setelah Perintahkan Warga Mengungsi, Israel Serang Rafah, Hal yang Dikhawatirkan Mulai Terjadi

Setelah Perintahkan Warga Mengungsi, Israel Serang Rafah, Hal yang Dikhawatirkan Mulai Terjadi

Global
Jerman Tarik Duta Besarnya dari Rusia, Ini Alasannya

Jerman Tarik Duta Besarnya dari Rusia, Ini Alasannya

Global
Kebun Binatang di China Warnai 2 Anjing Jadi Mirip Panda, Tarik Banyak Pengunjung tapi Tuai Kritik

Kebun Binatang di China Warnai 2 Anjing Jadi Mirip Panda, Tarik Banyak Pengunjung tapi Tuai Kritik

Global
Meski Rafah Dievakuasi, Hamas Tetap Lanjutkan Perundingan Gencatan Senjata

Meski Rafah Dievakuasi, Hamas Tetap Lanjutkan Perundingan Gencatan Senjata

Global
Rusia Ungkap Tujuan Putin Perintahkan Latihan Senjata Nuklir dalam Waktu Dekat

Rusia Ungkap Tujuan Putin Perintahkan Latihan Senjata Nuklir dalam Waktu Dekat

Global
Pria Ini Menyamar Jadi Wanita agar Terhindar Penangkapan, tapi Gagal

Pria Ini Menyamar Jadi Wanita agar Terhindar Penangkapan, tapi Gagal

Global
Cerita Wartawan BBC Menumpang Kapal Filipina, Dikejar Kapal Patroli China

Cerita Wartawan BBC Menumpang Kapal Filipina, Dikejar Kapal Patroli China

Global
Putin Perintahkan Pasukan Rusia Latihan Senjata Nuklir di Dekat Ukraina

Putin Perintahkan Pasukan Rusia Latihan Senjata Nuklir di Dekat Ukraina

Global
Israel Dorong 100.000 Warga Sipil Palestina Tinggalkan Rafah Timur, Apa Tujuannya?

Israel Dorong 100.000 Warga Sipil Palestina Tinggalkan Rafah Timur, Apa Tujuannya?

Global
Fakta-fakta di Balik Demo Mahasiswa AS Tolak Perang di Gaza

Fakta-fakta di Balik Demo Mahasiswa AS Tolak Perang di Gaza

Global
Hezbollah Tembakkan Puluhan Roket Katyusha ke Pangkalan Israel

Hezbollah Tembakkan Puluhan Roket Katyusha ke Pangkalan Israel

Global
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com