Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cinlok Saat Karantina, Sepasang Nakes Foto Pre-wedding Pakai APD

Kompas.com - 05/02/2021, 13:06 WIB
Aditya Jaya Iswara

Penulis

BATU PAHAT, KOMPAS.com - Sepasang tenaga kesehatan (nakes) di Malaysia melakukan sesi pemotretan pre-wedding dengan memakai pakaian Alat Pelindung Diri (APD).

Foto pre-wedding Pija dan Azwa ini viral setelah diunggah oleh fotografernya di TN Pixture Studio, Taufiq Noor, di Facebook pada Kamis (28/1/2021).

Dalam unggahannya Taufiq menuturkan, pemotretan dilakukan di Batu Pahat, Johor.

Baca juga: Seorang Ibu Putar Balik Sembarangan, Diklakson Langsung Emosi dan Bentak Pengendara Lain

Di sesi foto pre-wedding itu Pija dan Azwa memakai APD lengkap mulai dari baju hazmat, sarung tangan, masker, hingga face shield.

Fotonya pun viral, hingga Jumat (5/2/2021) sekitar pukul 13.00 WIB mendapat 938 likes dan 238 shares.

"kerana covid 19 kami di satukan" mereka bertemu dan berkenalan di pusat kuaritin covid 19 pada awal kes covid lagi...

Posted by Taufiq Noor on Wednesday, January 27, 2021

Di caption Taufiq menceritakan sejoli yang masing-masing bernama Pija dan Azwa itu jatuh cinta saat berada di pusat karantina Covid-19, ketika wabah virus corona memasuki Malaysia.

Taufiq pun menceritakan bagaimana sesi pemotretan itu berjalan di tengah teriknya matahari pukul 12 siang sampai 13.30 waktu setempat, tetapi sejoli tersebut tetap mengenakan APD.

Baca juga: Polisi Gadungan Tilang Mobil di Jalan, Ternyata Isinya Polisi Asli

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Perang di Gaza, Jumlah Korban Tewas Capai 35.000 Orang

Perang di Gaza, Jumlah Korban Tewas Capai 35.000 Orang

Global
143 Orang Tewas akibat Banjir di Brasil, 125 Lainnya Masih Hilang

143 Orang Tewas akibat Banjir di Brasil, 125 Lainnya Masih Hilang

Global
Serangan Ukraina di Belgorod Rusia, 9 Orang Terluka

Serangan Ukraina di Belgorod Rusia, 9 Orang Terluka

Global
Inggris Selidiki Klaim Hamas Terkait Seorang Sandera Terbunuh di Gaza

Inggris Selidiki Klaim Hamas Terkait Seorang Sandera Terbunuh di Gaza

Global
Serangan Drone Ukraina Sebabkan Kebakaran di Kilang Minyak Volgograd Rusia

Serangan Drone Ukraina Sebabkan Kebakaran di Kilang Minyak Volgograd Rusia

Global
PBB Serukan Gencatan Senjata di Gaza Segera, Perang Harus Dihentikan

PBB Serukan Gencatan Senjata di Gaza Segera, Perang Harus Dihentikan

Global
Pendaki Nepal, Kami Rita Sherpa, Klaim Rekor 29 Kali ke Puncak Everest

Pendaki Nepal, Kami Rita Sherpa, Klaim Rekor 29 Kali ke Puncak Everest

Global
4.073 Orang Dievakuasi dari Kharkiv Ukraina akibat Serangan Rusia

4.073 Orang Dievakuasi dari Kharkiv Ukraina akibat Serangan Rusia

Global
Macron Harap Kylian Mbappe Bisa Bela Perancis di Olimpiade 2024

Macron Harap Kylian Mbappe Bisa Bela Perancis di Olimpiade 2024

Global
Swiss Juara Kontes Lagu Eurovision 2024 di Tengah Demo Gaza

Swiss Juara Kontes Lagu Eurovision 2024 di Tengah Demo Gaza

Global
Korsel Sebut Peretas Korea Utara Curi Data Komputer Pengadilan Selama 2 Tahun

Korsel Sebut Peretas Korea Utara Curi Data Komputer Pengadilan Selama 2 Tahun

Global
Rangkuman Hari Ke-808 Serangan Rusia ke Ukraina: Bala Bantuan untuk Kharkiv | AS Prediksi Serangan Terbaru Rusia

Rangkuman Hari Ke-808 Serangan Rusia ke Ukraina: Bala Bantuan untuk Kharkiv | AS Prediksi Serangan Terbaru Rusia

Global
Biden: Gencatan Senjata dengan Israel Bisa Terjadi Secepatnya jika Hamas Bebaskan Sandera

Biden: Gencatan Senjata dengan Israel Bisa Terjadi Secepatnya jika Hamas Bebaskan Sandera

Global
Israel Dikhawatirkan Lakukan Serangan Darat Besar-besaran di Rafah

Israel Dikhawatirkan Lakukan Serangan Darat Besar-besaran di Rafah

Global
Wanita yang Dipenjara Setelah Laporkan Covid-19 di Wuhan pada 2020 Dibebaskan

Wanita yang Dipenjara Setelah Laporkan Covid-19 di Wuhan pada 2020 Dibebaskan

Global
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com